Amazon akan Gunakan AI untuk Merangkum Tayangan yang Ditonton Pengguna

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Rabu, 06 November 2024
Amazon akan Gunakan AI untuk Merangkum Tayangan yang Ditonton Pengguna

Fitur X-Ray Recaps hadir di Prime Video. (Foto: Amazon)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Merahputih.com - Pernahkah kamu berhenti menonton sebuah acara dan kesulitan untuk melanjutkan karena lupa bagian terakhir yang kamu tonton?

Amazon punya solusi untuk masalah ini dengan meluncurkan alat baru bernama X-Ray Recaps di Prime Video.

Fitur ini menggunakan AI generatif untuk membuat ringkasan singkat yang mudah dicerna dari musim TV, episode tunggal, atau sebagian episode yang dipersonalisasi hingga menit yang tepat saat kamu terakhir menonton.

Baca juga:

Serial Spinoff 'Reacher' sedang Digarap Amazon

Alat ini menawarkan rangkuman dari cliffhangers utama, poin plot yang berfokus pada karakter, dan detail lainnya, tanpa memberikan spoiler.

Adam Gray, wakil presiden produk di Prime Video, menyebut alat ini dapat membantu penonton dengan cepat kembali ke apa yang sedang mereka tonton atau mengingat kembali kenapa mereka jatuh cinta pada serial tersebut sejak awal.

Fitur ini berjalan dengan dukungan dari Amazon Bedrock, platform AWS yang memungkinkan pengembangan aplikasi AI.

Baca juga:

Amazon akan Lanjutkan 'The Grand Tour' dengan Host Baru

Sebagai perkembangan dari fitur X-Ray yang sebelumnya hanya memberikan trivia dan informasi pemain, X-Ray Recaps kini tersedia dalam versi beta bagi pengguna Fire TV, dan rencananya akan diperluas ke perangkat lain di akhir tahun ini.

Fitur ini sekarang hanya mendukung konten dari Amazon MGM Studios, seperti Upload, Mr. & Mrs. Smith, The Wheel of Time, dan The Boys. (waf)

#Prime Video #Amazon #Artificial Intelligence
Bagikan
Ditulis Oleh

Andrew Francois

I write everything about cars, bikes, MotoGP, Formula 1, tech, games, and lifestyle.

Berita Terkait

ShowBiz
Sentuhan AI Bikin Lagu 'Mari Bercinta' Terdengar Seperti Lagu Korea, Simak Liriknya
Lumeo memanfaatkan teknologi AI untuk mengubah lagu hits Indonesia ke versi bahasa Korea. Salah satunya lagu 'Mari Bercinta' milik Aura Kasih.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 13 Januari 2026
Sentuhan AI Bikin Lagu 'Mari Bercinta' Terdengar Seperti Lagu Korea, Simak Liriknya
ShowBiz
Viral! Lagu 'Bang Jono' Zaskia Gotik Hadir dalam Versi Bahasa Korea Berkat AI
Lagu 'Bang Jono' milik Zaskia Gotik hadir dalam versi bahasa Korea berkat teknologi AI. Adaptasi unik ini viral dan menuai perhatian warganet.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 12 Januari 2026
Viral! Lagu 'Bang Jono' Zaskia Gotik Hadir dalam Versi Bahasa Korea Berkat AI
Indonesia
Grok AI Belum Punya Filter Pornografi, DPR Tuntut Langkah Proaktif Kemkomdigi
Kemkomdigi menagih kepatuhan platform, termasuk X
Angga Yudha Pratama - Jumat, 09 Januari 2026
Grok AI Belum Punya Filter Pornografi, DPR Tuntut Langkah Proaktif Kemkomdigi
Indonesia
Manipulasi Gambar Jadi Konten Porno, DPR Dukung Komdigi Blokir Grok AI
Anggota Komisi I DPR RI mendukung Komdigi mengancam blokir Grok AI dan X jika digunakan untuk memproduksi dan menyebarkan konten pornografi.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 08 Januari 2026
Manipulasi Gambar Jadi Konten Porno, DPR Dukung Komdigi Blokir Grok AI
ShowBiz
Amazon Teken Kontrak dengan Netflix, James Bond Ikut Pindah Rumah
udul film ikonis James Bond yang ditayangkan Netflix antara lain Die Another Day, No Time to Die, Quantum of Solace, dan Skyfall.
Dwi Astarini - Senin, 22 Desember 2025
Amazon Teken Kontrak dengan Netflix, James Bond Ikut Pindah Rumah
Lifestyle
Rekomendasi Film Natal dan Tahun Baru untuk Keluarga di Netflix, Disney+ hingga Prime Video
Cari tontonan libur akhir tahun? Ini rekomendasi film Natal dan Tahun Baru untuk keluarga yang hangat, ramah anak di Netflix, Disney+, hingga Prime Video
ImanK - Sabtu, 20 Desember 2025
Rekomendasi Film Natal dan Tahun Baru untuk Keluarga di Netflix, Disney+ hingga Prime Video
Fun
Dian Sastrowardoyo: Peran Perempuan Krusial di Tengah Disrupsi Teknologi AI
Perempuan di Indonesia terus mendorong transformasi profesi di era AI melalui kolaborasi lintas sektor, kepemimpinan, dan inovasi teknologi inklusif.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 13 Desember 2025
Dian Sastrowardoyo: Peran Perempuan Krusial di Tengah Disrupsi Teknologi AI
Indonesia
Zentara Rilis Solusi Keamanan Siber Berbasis AI, Perkuat Kemandirian Teknologi Indonesia
Zentara juga memperkenalkan Zero Trust Architecture (ZTA)
Angga Yudha Pratama - Kamis, 04 Desember 2025
Zentara Rilis Solusi Keamanan Siber Berbasis AI, Perkuat Kemandirian Teknologi Indonesia
ShowBiz
Film 'Merv' Siap Tayang 10 Desember 2025: Tentang Cinta, Perpisahan, dan Anjing yang Ikut Patah Hati
Film romansa Merv tayang 10 Desember 2025 di Prime Video, dibintangi Zooey Deschanel dan Charlie Cox.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 01 Desember 2025
Film 'Merv' Siap Tayang 10 Desember 2025: Tentang Cinta, Perpisahan, dan Anjing yang Ikut Patah Hati
Fun
Wisatawan Indonesia Andalkan Fitur AI untuk Rekomendasi dan Layanan Hotel
Survei SiteMinder 2026 mencatat 59% wisatawan RI menginginkan layanan hotel berbasis AI untuk pengalaman menginap lebih efisien.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 24 November 2025
Wisatawan Indonesia Andalkan Fitur AI untuk Rekomendasi dan Layanan Hotel
Bagikan