3 Buah untuk Mengatasi Masalah Pencernaan
Ilustrasi buah (flickr)
MerahPutih Kesehatan - Pola makan yang baik dan mengonsumsi makanan sehat tentu akan berdampak baik bagi tubuh, salah satunya pada sistem pencernaan. Anda harus pintar memilih dan mengonsumsi makanan agar sistem percernaan berjalan dengan baik.
Karena tidak sedikit orang yang mengalami masalah pencernaan disebabkan oleh pola makan dan makanan yang dikonsumsi. Nah, untuk menghindari masalah sistem pencernaan, berikut makanan yang baik untuk sistem pencernaan, seperti yang dilansir indiatimes:
Apel. Kandungan vitamin C, vitamin A, folat, mineral, kalium, fosfor dan pectin bisa mengatasi masalah pencernaan dan juga bisa meningkatkan bakteri baik pada usus untuk berfungsi lebih maksimal.
Pisang. Pisang juga bisa mengatasi masalah percernaan seperti diare. Karena pisang kaya akan serat yang baik untuk pencernaan. Pisang bisa mengingkatkan fungsi usus serta membantu mengembalikan jumlah elektrolit dan kalium yang hilang.
Alpukat. Kandungan serat yang tinggi pada alpukat bermanfaat untuk membantu dan menjaga kesehatan saluran pencernaan karena mudah dicerna dan mengandung lemak tak jenuh.
Baca Juga:
5 Buah yang Bisa Bantu Menurunkan Berat Badan
Es Krim Brokoli, Menu Jajanan Sehat untuk Si Kecil
Bagikan
Widi Hatmoko
Berita Terkait
Menu Makanan Penangkis Flu Musim Hujan Rekomendasi Dietisien RSCM
Air Kelapa Lebih dari Sekadar Segar! Ini Manfaatnya yang Vital untuk Ibu Hamil dan Pembentukan Air Ketuban
Resolusi Kesehatan Zodiak di 2025: Sagitarius Rutin Olahraga, Capricorn Perlu Banyak Meditasi, dan Aquarius Perbaiki Pola Tidur
Tanda Skin Barrier Kamu Rusak dan Cara Memperbaikinya
Mengapa IShowSpeed Selalu Energik saat Streaming? ini Jawabannya
Mencuci Buah tak Selalu Efektif Kurangi Pestisida
Sering Terbangun saat Tidur Malam? Atasi dengan Cara Ini