Agenda Lengkap Peringatan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia di Istana

Kamis, 14 Agustus 2025 - Alwan Ridha Ramdani

MerahPutih.com - Peringatan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, akan dipusatkan di halaman Istana Merdeka dan kawasan Monumen Nasional (Monas), Jakarta, Minggu (17/8).

Berdasarkan Surat Edaran Menteri Sekretaris Negara Nomor B-25/M/S/TU.00.03/08/2025, upacara peringatan Detik-detik Proklamasi dan Upacara Penurunan Bendera Sang Merah Putih akan dipimpin langsung oleh Presiden RI Prabowo Subianto selaku inspektur upacara.

Tamu undangan meliputi pimpinan lembaga negara, Gubernur Bank Indonesia, Menteri Kabinet Merah Putih, Jaksa Agung, Panglima TNI, Kapolri, duta besar negara sahabat, serta masyarakat. Peserta diimbau mengenakan wastra nusantara.

Baca juga:

Indonesia Salurkan 800 Ton Bantuan ke Palestina, Simbolis Perayaan HUT Ke-80 RI

Berikut susunan acara di Monumen Nasional dan di halaman Istana Merdeka.

Acara di Monumen Nasional:

Acara di Istana Merdeka:

Bagikan

Baca Original Artikel
Bagikan