Wisata Indonesia

'Wonderful Indonesia' Berkeliaran di Wina

Ikhsan Aryo DigdoIkhsan Aryo Digdo - Sabtu, 12 Desember 2020
'Wonderful Indonesia' Berkeliaran di Wina

Wonderful Indonesia berkeliaran di Wina (Foto: Dok. Kemenparekraf)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

KEDUTAAN Besar Republik Indonesia di Wina, Austria melaksanakan program branding pariwisata Indonesia. Branding ini dilakukan melalui iklan di sejumlah transportasi publik seperti trem. Tujuan branding ini untuk mendukung upaya promosi 'Wonderful Indonesia' di Eropa.

Dilansir dari Arahdestinasi, Sabtu (5/12), Logo Wonderful Indonesia yang dikombinasikan dengan sejumlah gambar keindahan destinasi Indonesia, terpampang di gerbong trem yang beroperasi. Branding ini dilakukan dari 30 November 2020 hingga 31 Januari 2021.

Baca juga:

Festival Kuliner Bakal Ramaikan Liburan Akhir Tahun di Malioboro

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf), Wishnutama Kusubandio, memberikan apresiasi dan terima kasihnya atas apa yang dilakukan KBRI Wina.

"Terima kasih kepada Pak Dubes RI di Wina (I Gede Ngurah Swajaya) beserta staf yang telah membantu semua proses pemasangan branding Wonderful Indonesia ini," kata Wishnutama melalui sebuah keterangan tertulis baru-baru ini.

Branding ini diharapkan dapat menjaga brand awareness pariwisata Indonesia. (Foto: Dok. Kemenparekraf)

Branding yang dilakukan ini diharapkan dapat tetap menjaga brand awareness pariwisata Indonesia. Dengan demikian, destinasi pariwisata Indonesia diharapkan tetap menjadi top of mind untuk dipilih oleh para calon wisatawan.

"Wina merupakan pusat dari konvensi dunia. Branding Wonderful Indonesia di kota ini untuk menjaga pariwisata Indonesia di pasar global agar kemudian dikunjungi wisatawan saat kondisi sudah memungkinkan," kata Wishnutama.

Baca juga:

Kemendikbud Resmi Luncurkan Website Jalur Rempah

Deputi Bidang Pemasaran Kemenparekraf/Baparekraf, Nia Niscaya mengatakan sebelumnya Kemenparekraf/Baparekraf juga telah melakukan product update dengan menggelar serangkaian webinar. Setiap webinar membahas upaya dan kebijakan yang telah dilakukan pemerintah Indonesia ke berbagai negara yang fokus pada pasar wisatawan.

Dalam webinar tersebut juga membahas tentang upaya memperkuat peran perwakilan promosi pariwisata Indonesia di luar negeri atau Visit Indonesia Tourism Officer (VITO). Upaya ini dilakukan guna mengoptimalkan promosi produk pariwisata Indonesia ke berbagai negara pasar wisatawan.

Webinar tersebut juga membahas tentang upaya memperkuat peran perwakilan promosi pariwisata Indonesia di luar negeri. (Foto: Unsplash/Jacek Dylag)

"Nantinya brand awareness pariwisata Indonesia diharapkan tetap terjaga, apalagi saat ini adalah fase dreaming bagi banyak orang yang ingin segera berwisata apabila masa pandemi ini berakhir," kata Nia.

Kemenparekraf tengah mengadakan berbagai program untuk kembali meningkatkan wisata Indonesia. Namun, Kemenparekraf lebih fokus pada wisatawan lokal yang berwisata ke berbagai destinasi wisata lokal. (kna)

Baca juga:

Menjajal Jalan-Jalan Virtual 360 Kota Yogyakarta

#Wisata Indonesia #Pariwisata Indonesia #Indonesia #Wisata #Wonderful Indonesia #Travel
Bagikan
Ditulis Oleh

Ikhsan Aryo Digdo

Learner.

Berita Terkait

Indonesia
Ketua MPR Tegaskan Indonesia Tetap Ada Sampai Kiamat di Hadapan Negara Muslim
Ketua MPR Ahmad Muzani menegaskan kepada negara muslim dunia bahwa Indonesia akan bertahan hingga hari kiamat karena memiliki Pancasila sebagai dasar negara
Wisnu Cipto - Kamis, 27 November 2025
Ketua MPR Tegaskan Indonesia Tetap Ada Sampai Kiamat di Hadapan Negara Muslim
Indonesia
Ketok Harga Bikin Orang Kapok Liburan di Banten, DPRD Desak Regulasi Tarif Wisata
Ketiadaan standar harga yang jelas sering kali dimanfaatkan untuk mematok tarif semaunya sehingga wisatawan kapok liburan di Banten
Wisnu Cipto - Selasa, 25 November 2025
Ketok Harga Bikin Orang Kapok Liburan di Banten, DPRD Desak Regulasi Tarif Wisata
Fun
Wisatawan Indonesia Andalkan Fitur AI untuk Rekomendasi dan Layanan Hotel
Survei SiteMinder 2026 mencatat 59% wisatawan RI menginginkan layanan hotel berbasis AI untuk pengalaman menginap lebih efisien.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 24 November 2025
Wisatawan Indonesia Andalkan Fitur AI untuk Rekomendasi dan Layanan Hotel
Indonesia
Selain di Indonesia, Cloudflare Tengah Bermasalah Dengan Jepang
Di Indonesia, Cloudflare tercatat sebagai salah satu dari 25 Penyelenggara Sistem Elektronik (PSE) yang belum terdaftar di Kemkomdigi
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 20 November 2025
Selain di Indonesia, Cloudflare Tengah Bermasalah Dengan Jepang
Indonesia
RI-Yordania Join Bikin Drone Militer Canggih, Libatkan Pindad & Deep Element
Deep Element memiliki keunggulan dalam merancang drone intai maupun tempur berteknologi canggih.
Wisnu Cipto - Jumat, 14 November 2025
RI-Yordania Join Bikin Drone Militer Canggih, Libatkan Pindad & Deep Element
Indonesia
Indonesia dan Yordania Sepakat Tukar-menukar Info Intelijen, Apa Tujuannya?
Kesepakatan kedua negara ini diteken Menhan Sjafrie Sjamsoeddin bersama Kepala Staf Gabungan Angkatan Bersenjata Yordania, Major General Pilot Yousef Ahmed Al-Hunaity.
Wisnu Cipto - Jumat, 14 November 2025
Indonesia dan Yordania Sepakat Tukar-menukar Info Intelijen, Apa Tujuannya?
Indonesia
Prabowo-Albanese Teken Kesepakatan Jaga Stabilitas Indo-Pasifik, Era Baru Hubungan 2 Negara
Komitmen bersama Indonesia dan Australia memperkuat perdamaian dan stabilitas di kawasan Indo-Pasifik.
Wisnu Cipto - Rabu, 12 November 2025
Prabowo-Albanese Teken Kesepakatan Jaga Stabilitas Indo-Pasifik, Era Baru Hubungan 2 Negara
Indonesia
Bertemu PM Australia, Prabowo Berbagi Falsafah Indonesia Tentang Tetangga yang Baik
“Dalam budaya Indonesia, kami memiliki pepatah, ketika menghadapi keadaan darurat, tetangga lah yang akan pertama kali menolong kita,” kata Prabowo
Wisnu Cipto - Rabu, 12 November 2025
Bertemu PM Australia, Prabowo Berbagi Falsafah Indonesia Tentang Tetangga yang Baik
Lifestyle
10 Rekomendasi Tempat Wisata Purwokerto Terbaik 2025, Harga Terjangkau!
Temukan 10 tempat wisata terbaik di Purwokerto 2025 dengan detail lengkap, alamat, harga tiket, dan keunggulannya. Liburan seru dan hemat di Purwokerto!
ImanK - Sabtu, 08 November 2025
10 Rekomendasi Tempat Wisata Purwokerto Terbaik 2025, Harga Terjangkau!
Indonesia
Stop Manjakan Pariwisata dengan Uang Negara, DPR Desak Pemerintah Fokus Infrastruktur dan Sport Tourism ala Eropa
Peningkatan jumlah wisman ini, terutama melalui long stay akan berdampak signifikan pada devisa.
Angga Yudha Pratama - Selasa, 04 November 2025
Stop Manjakan Pariwisata dengan Uang Negara, DPR Desak Pemerintah Fokus Infrastruktur dan Sport Tourism ala Eropa
Bagikan