Tunda Perilisan, Album Debut iKON Molor
(Foto: Soompi)
MerahPutih Musik – Sebelumnya telah beredar kabar bahwa iKON akan merilis album barunya pada 2 November mendatang. Namun, secara tiba-tiba YG Entertainment merilis sebuah poster yang mengumumkan jika album debut iKON akan dirilis pada 14 Desember mendatang.
Sebelum merilis album debutnya secara resmi, iKON telah merilis dua single utama mereka berjudul “My Type” pada 15 September dan menyusul single kedua berjudul “Welcome Back” pada 1 Oktober lalu.
Dalam jadwal barunya, iKON akan merilis dua lagu baru lengkap dengan video klipnya yang akan dirilis pada 16 November mendatang, diikuti perilisan album pada 14 Desember dengan video klip terbaru.

Sementara itu, meski belum merilis album debutnya, iKON telah sukses dengan dua lagu utama mereka dan baru-baru ini juga mereka menggelar jumpa penggemarnya. Seperti yang dilansir Soompi.
BACA JUGA:
Bagikan
Berita Terkait
NMIXX Comeback lewat Album dan Single 'Blue Valentine', Simak Performance Video hingga Lirik Lagunya
Konser BLACKPINK di Jakarta 2025: Rosé Ungkap Kerinduan, Lisa Nikmati Kuliner Indonesia
Prabowo Puji K-Pop Sukses Taklukan Dunia, Presiden Korsel Tertawa Tepuk Tangan
Lagi Wamil, Cha Eun-woo Tampil Spesial Jadi Pembawa Acara Jamuan Makan Malam APEC
ADOR Tanggapi Putusan Pengadilan dalam Sengketa Kontrak dengan NewJeans, Singgung Proyek Baru untuk Artis Mereka
Direktur Mecimapro Jadi Tersangka Kasus Dugaan Penggelapan Dana Konser TWICE di Jakarta
Sutradara ‘The Murky Stream’ Ungkap Sengaja Memilih Rowoon demi Menghilangkan Ketampanannya
Bintang ‘KPop Demon Hunters’ EJae Berbagi Kisah Jadi Trainee SM Entertainment selama 12 Tahun, Benci K-Pop karena Gagal Debut
Hwang Minhyun Disebut akan Kembali Bintangi Sekuel 'Study Group', Lagi Negosiasi Nih
RM BTS Catat Sejarah sebagai Idola K-Pop Pertama yang Jadi Pembicara Utama di APEC, Serukan Investasi pada Dunia Seni