Viral

3 Hal Unik dari Indonesia yang Menjadi Viral di Mancanegara

Iftinavia PradinantiaIftinavia Pradinantia - Jumat, 28 Februari 2020
3 Hal Unik dari Indonesia yang Menjadi Viral di Mancanegara

Sergio Ramos main Tik-Tok (Sumber: Instagram/@mellygoeslaw)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

ORANG Indonesia memiliki karakter unik yang membuatnya terlihat menarik di mata dunia. Mulai dari hal yang positif, negatif, hingga jal aneh yang dilakukan oleh kita berpotensi untuk menjadi viral dan dikenal di mata dunia. Berikut tiga hal di Indonesia yang menjadi viral beberapa waktu belakangan.

Baca juga:

Begini Tipe-Tipe Warganet +62 di Twitter saat Banjir Melanda Ibu Kota

1. Kasus Reynhard Sinaga

Reynhard Sinaga
Kasus Reynhard Sinaga (Sumber: Twitter/@bruceemond)

Awal tahun ini dunia digemparkan oleh berita pemerkosaan yang melibatkan orang Indonesia yang bermukim di Inggris, Reynhard Sinaga.

Mahasiswa Manchester University tersebut memperkosa puluhan pria, yang sebagian besar memiliki orientasi normal. Kasus ini disebut-sebut sebagai kasus pemerkosaan terbesar di Inggris bahkan dunia. Namanya menghiasi sejumlah surat kabar di Eropa.

2. Lagu Bagaikan Langit

Jennifer Lopez
Jennifer Lopez main Tik-Tok (Sumber: Tik-Tok/derekhough)

Lagu Bagaikan Langit sebenarnya diproduksi oleh grup Potret pada tahun 1995. Lagu upbeat ini mendadak viral usai muncul di platform Tik-Tok.

Karya Melly Goeslaw ini semakin mendunia setelah digunakan oleh sejumlah pesohor dunia untuk aplikasi Tik-Tok mereka.

Beberapa pesohor dunia yang menggunakan lagu Melly Goeslaw untuk mainan Tik-Tok misalnya para bintang NBA, Howie Mandel, Sergio Ramos, hingga Jennifer Lopez!

3. Statement 'Perempuan Hamil Saat Berenang' oleh KPAI

KPAI
Statement komisioner KPAI di berbagai surat kabar dunia (Sumber: Google)

Beberapa waktu lalu, Indonesia sempat dibuat heboh oleh statement komisioner KPAI, Sitti Hikmawati. Dirinya berasumsi bahwa perempuan yang berenang di kolam renang berpotensi menyebabkan kehamilan.

Meskipun akhirnya Sitti meminta maaf atas ucapannya tersebut, kalimat tersebut terlanjur viral. Tak hanya di Indonesia, ucapannya tersebut juga menarik berbagai media-media kredibel asing. Mulai dari media di Hong Kong, Inggris hingga Amerika. Seperti Daily Mail dan New York Post. (avia)

Baca juga:

Viral! Kerja 2 Jam Per Hari, Remaja ini Hasilkan Rp 181 Juta Tiap Minggu

#TikTok #Reynhard Sinaga #KPAI #Sergio Ramos
Bagikan
Ditulis Oleh

Iftinavia Pradinantia

I am the master of my fate and the captain of my soul

Berita Terkait

Tekno
Netflix Bakal Luncurkan Video Vertikal, Siap Saingi TikTok dan Reels
Dengan fitur swipeable short-form clips, Netflix berharap pengguna tidak hanya datang untuk menonton film berdurasi panjang
Angga Yudha Pratama - Kamis, 22 Januari 2026
Netflix Bakal Luncurkan Video Vertikal, Siap Saingi TikTok dan Reels
ShowBiz
Lagu “Tega” Rita Sugiarto Viral Lagi, Bagian Liriknya Dijadikan Tantangan Kreator TikTok
Bagian lirik “Semakin Menyala” ramai dijadikan tantangan oleh para kreator TikTok, dipicu oleh penampilan seorang biduan panggung yang membawakannya.
Frengky Aruan - Minggu, 18 Januari 2026
Lagu “Tega” Rita Sugiarto Viral Lagi, Bagian Liriknya Dijadikan Tantangan Kreator TikTok
Fun
Lirik Lagu Dangdut Klasik Cici Paramida Menjawab Tren Tiktok Januari J-nya Apa?
Dangdut klasik “Jangan Tunggu Lama-Lama” mencuri perhatian publik setelah ramai digunakan sebagai musik latar dalam tren konten “Januari J-nya Apa?” di TikTok.
Wisnu Cipto - Minggu, 11 Januari 2026
Lirik Lagu Dangdut Klasik Cici Paramida Menjawab Tren Tiktok Januari J-nya Apa?
Fun
Lirik Lagu Tante Culik Aku Dong - Gomez Lx, Viral di TikTok!
Lirik lagu Tante Culik Aku Dong Gomez Lx yang viral di TikTok sejak Januari 2026. Lengkap dengan makna lagu dan alasan remix ini digemari generasi muda.
ImanK - Sabtu, 10 Januari 2026
Lirik Lagu Tante Culik Aku Dong - Gomez Lx, Viral di TikTok!
Indonesia
Daftar Lagu Soundtrack Series Strangers Thing Buat Potongan TikTok
Potongan klip video pendek diputar dengan sejumlah lagu ikonik yang digunakan franchise Strangers Thing mengiringi pemutaran film mereka.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 04 Januari 2026
Daftar Lagu Soundtrack Series Strangers Thing Buat Potongan TikTok
ShowBiz
Dari Garam dan Madu hingga Nina, Ini Lagu TikTok Paling Viral Sepanjang 2025
TikTok kembali melahirkan tren musik. Berikut 10 lagu TikTok viral 2025 yang diprediksi masih sering muncul di FYP hingga 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 31 Desember 2025
Dari Garam dan Madu hingga Nina, Ini Lagu TikTok Paling Viral Sepanjang 2025
ShowBiz
Lirik Lagu 'She’s A 10 But…' Artan dan Spencer Elmer, Kembali Viral di TikTok!
Lirik lagu She's A 10 But... dari Artan dan Spencer Elmer kembali viral di TikTok. Lagu ini pertama kali dirilis pada Februari 2023 lalu.
Soffi Amira - Kamis, 25 Desember 2025
Lirik Lagu 'She’s A 10 But…' Artan dan Spencer Elmer, Kembali Viral di TikTok!
ShowBiz
Lagu 'EEEE A' dari D.I.A Viral di TikTok, Berikut Lirik Lengkapnya
Lirik lagu EEEE A dari D.I.A viral di TikTok. Lagu ini sering digunakan sebagai latar musik berbagai konten video.
Soffi Amira - Rabu, 24 Desember 2025
Lagu 'EEEE A' dari D.I.A Viral di TikTok, Berikut Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Lirik Lagu “Seperti Mati Lampu” Versi Korea yang Viral di TikTok, Ternyata Dibuat dengan AI
Jagat TikTok belakangan diramaikan dengan viralnya lagu “Seperti Mati Lampu” milik King Nassar yang beredar dalam versi berbahasa Korea.
Frengky Aruan - Minggu, 21 Desember 2025
Lirik Lagu “Seperti Mati Lampu” Versi Korea yang Viral di TikTok, Ternyata Dibuat dengan AI
Fun
Lagu 'Ay, Mi Gatito, Miau Miau' Viral di TikTok setelah Dipakai Ribuan Kreator, Simak Lirik Lagu Aslinya
Penggalan lirik 'Ay, mi gatito, miau miau' viral di TikTok dan banyak digunakan kreator untuk konten dance hingga video hewan menggemaskan.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 20 Desember 2025
Lagu 'Ay, Mi Gatito, Miau Miau' Viral di TikTok setelah Dipakai Ribuan Kreator, Simak Lirik Lagu Aslinya
Bagikan