Lagu “Tega” Rita Sugiarto Viral Lagi, Bagian Liriknya Dijadikan Tantangan Kreator TikTok

Frengky AruanFrengky Aruan - Minggu, 18 Januari 2026
Lagu “Tega” Rita Sugiarto Viral Lagi, Bagian Liriknya Dijadikan Tantangan Kreator TikTok

Rita Sugiarto merupakan penyanyi dengan suara karakter yang khas. (foto: dok/rita sugiarto)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Lagu “Tega” milik Rita Sugiarto kembali mencuri perhatian publik setelah viral di media sosial. Bagian lirik “Semakin Menyala” ramai dijadikan tantangan oleh para kreator TikTok, dipicu oleh penampilan seorang biduan panggung yang membawakannya.

Gaya cengkok khas saat melantunkan bagian tersebut sukses menarik perhatian warganet, hingga mendorong banyak pengguna untuk ikut mencoba dan menirukannya.

Berikut lirik lengkapnya:

Semakin mengalah kau semakin gila

Kau anggap diriku orang yang tak berharga

Bila memandang diriku bagai bangkai yang berbau

Tak sedikitpun rasa iba padaku

Semakin mengalah kau semakin gila

Baca juga:

Lirik 'Nyut-Nyutan' Pedangdut Thailand Jirayout Suarakan Isi Hati 'Pengais Rupiah'

Aku menangis aku menjerit

Kamu tertawa

Aku mengalah aku berlutut

Kau semakin gila

Apa maumu apa maksudmu

Akupun tak tahu

Kalau tak suka lepaskan saja

Putuslah tali cinta

Ho.....ho.....ho.....ho.....ho......ho......

Ho....ho.....ho.......

Punya kekasih tak punya hati. (far)

#Lirik Lagu #TikTok #Viral #Rita Sugiarto
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
Lagu “Tega” Rita Sugiarto Viral Lagi, Bagian Liriknya Dijadikan Tantangan Kreator TikTok
Bagian lirik “Semakin Menyala” ramai dijadikan tantangan oleh para kreator TikTok, dipicu oleh penampilan seorang biduan panggung yang membawakannya.
Frengky Aruan - Minggu, 18 Januari 2026
Lagu “Tega” Rita Sugiarto Viral Lagi, Bagian Liriknya Dijadikan Tantangan Kreator TikTok
ShowBiz
Anggota DPRD Bengkulu Ciptakan Lagu Khusus tentang Belungguk Point, Berikut Lirik Lengkapnya
Edi Haryanto, menjadi sorotan lewat karya kreatif berupa penulisan lirik lagu yang secara khusus mengangkat Belungguk Point.
Frengky Aruan - Minggu, 18 Januari 2026
Anggota DPRD Bengkulu Ciptakan Lagu Khusus tentang Belungguk Point, Berikut Lirik Lengkapnya
ShowBiz
'Run BTS' kembali Populer Jelang Comeback Penuh BTS di 2026
Lagu 'Run' BTS, yang pertama kali hadir sebagai trek B-side dalam album antologi 'Proof' pada 2022, kembali mencuri perhatian pada awal 2026.
Dwi Astarini - Minggu, 18 Januari 2026
'Run BTS' kembali Populer Jelang Comeback Penuh BTS di 2026
ShowBiz
'Sunday Morning', Langkah Baru ILLIT di Industri Musik Jepang
Lagu 'Sunday Morning' mengusung tema tentang kekuatan cinta yang tak mampu dibendung siapa pun.
Dwi Astarini - Minggu, 18 Januari 2026
'Sunday Morning', Langkah Baru ILLIT di Industri Musik Jepang
ShowBiz
Lirik Lengkap Lagu 'Blue' dari DXS
Liriknya menggambarkan sepasang insan yang secara fisik masih berdampingan, namun telah terpisah secara emosional.
Dwi Astarini - Minggu, 18 Januari 2026
Lirik Lengkap Lagu 'Blue' dari DXS
ShowBiz
'When Will My Life Begin?' dan Kisah Pemberontakan Sunyi Rapunzel di Tangled
Lagu ini merepresentasikan dialog batin Rapunzel tentang penantian panjang yang ia jalani.
Dwi Astarini - Minggu, 18 Januari 2026
'When Will My Life Begin?' dan Kisah Pemberontakan Sunyi Rapunzel di Tangled
ShowBiz
Lirik 'Wasted Times', Lagu R&B The Weeknd yang Hit di Era 2018
Lagu ini menampilkan karakter khas The Weeknd dengan sentuhan melodi emosional dan atmosfer sendu yang kuat.
Dwi Astarini - Minggu, 18 Januari 2026
Lirik 'Wasted Times', Lagu R&B The Weeknd yang Hit di Era 2018
ShowBiz
Lagu 'Raindance' Viral di YouTube, Tems Gandeng Dave Burd dalam Kolaborasi Global
Menghadirkan warna baru yang membuat 'Raindance' semakin menarik perhatian pendengar global.
Dwi Astarini - Minggu, 18 Januari 2026
Lagu 'Raindance' Viral di YouTube, Tems Gandeng Dave Burd dalam Kolaborasi Global
ShowBiz
ZEROBASEONE Rilis 'Running to Future' sebagai Pre-Release Album Spesial 'Re-Flow'
ZEROBASEONE kembali menyapa penggemar lewat perilisan digital single beserta video musik berjudul 'Running to Future' pada 9 Januari 2026.
Dwi Astarini - Minggu, 18 Januari 2026
ZEROBASEONE Rilis 'Running to Future' sebagai Pre-Release Album Spesial 'Re-Flow'
ShowBiz
Fanny Soegi Hadirkan “Jogja Lantai 2”, Liriknya Memotret Sisi Sunyi Yogyakarta
Lagu ini dibalut nuansa ringan dan ceria, terinspirasi dari pengalaman berlibur di Yogyakarta
Wisnu Cipto - Minggu, 18 Januari 2026
Fanny Soegi Hadirkan “Jogja Lantai 2”, Liriknya Memotret Sisi Sunyi Yogyakarta
Bagikan