Sebelum Modifikasi Motor Matik, Perhatikan Dulu Bagian Ini

Soffi AmiraSoffi Amira - Kamis, 31 Maret 2022
Sebelum Modifikasi Motor Matik, Perhatikan Dulu Bagian Ini

Modifikasi motor matik sesuai prosedur yang baik. Foto: (Unsplash/Mohammad Reza)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MOTOR dengan tipe standar tentunya tidak cukup memuaskan para pemiliknya. Maka dari itu, banyak orang yang mengubah motornya sesuai keinginan. Ini tentu saja bisa menarik perhatian orang lain yang melihatnya.

Bagi kamu pemilik skuter matik dan ingin membuat motor tampak menarik dan eye catching. Sebaiknya memodifikasi sesuai dengan kebutuhan, tidak menimbulkan bahaya bagi diri sendiri dan orang lain.

Baca juga:

Jangan Tertipu! Ini Cara Memilih Kampas Rem Motor yang Berkualitas

Modifikasi simple mengganti ban dan pelek
Modifikasi simple mengganti ban dan pelek. Foto: Yamaha

Salah satu bagian sepeda motor matik yang sering dimodifikasi, yaitu ban dan pelek. Saat memodifikasi kaki-kaki pada motor perlu diperhatikan adalah ukuran standar roda motor matik yang identik dengan ukuran kecil mulai dari 12 inci, 13 inci dan 14 inci.

Supaya pengendara tetap nyaman dan aman digunakan bisa menggunakan rumus lebih besar dua tingkat dari ukuran standar. Misal, ban motor matik 90/80-14 inci, maka maksimal kenaikannya sampai dengan 110/80-14 inci. Jika melebihi rumus tersebut, dampaknya karet bundar bakal menyentuh suspensi dan spakbor.

“Jika ingin merubah dengan ukuran yang lebih besar atau kecil silahkan saja, dapat disesuaikan dengan kebutuhan," terang Fajar Afriansyah selaku trainer YRA Safety Riding seperti dilansir KabarOto.com.

Baca juga:

Melihat Detail Keren Modifikasi Honda Mobilio Family Car Street Racing

Ban motor bisa ditambahkan aksesori
Ban motor bisa ditambahkan aksesori. (Foto: Unsplash/Vanessa Sasot)

Namun tidak disarankan menggunakan ban yang lebih kecil, karena berbahaya saat berada di jalan raya. "Kalau motor hanya buat kontes modifikasi, bisa disesuaikan keinginan dan kreativitas," tambahnya.

Agar tampilan ban motor tampak makin keren bisa menggunakan beragam aksesori pada side wall. Atau dengan pengganti pentil standar. "Penggunan aksesoris pada motor yang dimodifikasi tidak ada masalah, selama tidak mengganggu keselamatan," tambahnya.

Hasan Ardiansyah selaku Senior Service Advisor Yamaha FSS Jakarta menambahkan, modifikasi ban motor dilakukan di bengkel resmi. "Jika ingin ganti ban dengan ukuran yang berbeda, percayakan kepada tenaga profesional," jelasnya.

Karena menurutnya, ban adalah komponen yang sangat penting untuk keselamatan berkendara, yang melekat ke aspal. "Jadi kalau mau dimodifikasi, harus dengan orang yang mumpuni dibidangnya,” tuturnya. (*)

Baca juga:

Suka Touring Naik Motor? Jangan Lupa Siapkan Toolkit Ini

#Otomotif #Motor #Modifikasi Motor
Bagikan
Ditulis Oleh

Soffi Amira

Berita Terkait

Berita Foto
Sederet Sepeda Motor Nekat Terobos Banjir di Jalan Daan Mogot, Rawa Buaya, Jakarta Barat
Pengendara sepeda motor menerobos banjir setinggi 50 sentimeter yang menggenangi jalan Daan Mogot, Jakarta Barat, Jum'at (23/1/2026).
Didik Setiawan - Jumat, 23 Januari 2026
Sederet Sepeda Motor Nekat Terobos Banjir di Jalan Daan Mogot, Rawa Buaya, Jakarta Barat
Indonesia
Pemerintah Belum Putuskan Insentif Bagi Industri Otomotif, Fokus Kembangkan Mobil Nasional
Terkait usulan lanjutan dari Kementerian Perindustrian, Airlangga menyebut pembahasan masih difokuskan pada kajian yang lebih mendasar.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 15 Januari 2026
Pemerintah Belum Putuskan Insentif Bagi Industri Otomotif, Fokus Kembangkan Mobil Nasional
Fun
Honda Ubah Logo H Legendaris, Desain Baru Debut Mulai 2027
Desain logo baru Honda itu akan memulai debutnya 2027, sekaligus merepresentasikan komitmen Honda dalam menghadapi era elektrifikasi dan teknologi cerdas
Wisnu Cipto - Rabu, 14 Januari 2026
Honda Ubah Logo H Legendaris, Desain Baru Debut Mulai 2027
Berita
Penutupan Feders Gathering 2025 Jadi Ajang Temu Komunitas Motor Matic
Feders Gathering 2025 berakhir di Jakarta Selatan, menghadirkan kegiatan komunitas motor matic dan edukasi perawatan kendaraan.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 20 Desember 2025
Penutupan Feders Gathering 2025 Jadi Ajang Temu Komunitas Motor Matic
Berita
Peduli Bencana Sumatera Utara: Bantuan Pakaian dan Layanan Penggantian Oli Gratis untuk Warga Terdampak
Sebagai bentuk kepedulian terhadap bencana alam yang terjadi di Sumatra Utara, PT EMLI menjalankan program sosial bertajuk Federal Oil Peduli Bencana.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 20 Desember 2025
Peduli Bencana Sumatera Utara: Bantuan Pakaian dan Layanan Penggantian Oli Gratis untuk Warga Terdampak
Indonesia
VinFast Resmikan Pabrik Kendaraan Listrik di Subang, Tegaskan Komitmen Lokalisasi di Indonesia
VinFast baru saja meresmikan pabrik mobil listrik di Subang, Jawa Barat. VinFast menargetkan TKDN 80 persen pada 2030.
Soffi Amira - Senin, 15 Desember 2025
VinFast Resmikan Pabrik Kendaraan Listrik di Subang, Tegaskan Komitmen Lokalisasi di Indonesia
Fashion
'Heavier Than Ever': Perpaduan Heavy Metal dan Subkultur Motor dari Lawless Jakarta
Kolaborasi Black Sabbath dan Lawless Jakarta menghadirkan koleksi eksklusif "Heavier Than Ever" berupa apparel, helm, dan skate deck edisi terbatas.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 12 Desember 2025
'Heavier Than Ever': Perpaduan Heavy Metal dan Subkultur Motor dari Lawless Jakarta
Indonesia
Matel Tewas Dikeroyok Tanpa Senjata, Polisi Ungkap Fakta Mengejutkan di Balik Kebakaran Dekat TMP
Motif di balik insiden tragis ini diduga kuat adalah masalah utang piutang sepeda motor
Angga Yudha Pratama - Jumat, 12 Desember 2025
Matel Tewas Dikeroyok Tanpa Senjata, Polisi Ungkap Fakta Mengejutkan di Balik Kebakaran Dekat TMP
Lifestyle
Riding Bareng hingga Sharing Session, 'Sowan Nyaman' Rangkul Komunitas Motor Matic
Federal Oil menggelar acara Sowan Nyaman, yang diikuti puluhan pengendara dan komunitas motor matic besar.
Soffi Amira - Sabtu, 06 Desember 2025
Riding Bareng hingga Sharing Session, 'Sowan Nyaman' Rangkul Komunitas Motor Matic
Berita Foto
Menilik Deretan Mobil Baru Mejeng di Ajang Otomotif Gaikindo Jakarta Auto Week 2025
Pengunjung melihat Mobil BAIC BJ30 dalam ajang pameran Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2025 di ICE BSD, Kabupaten Tangerang, Banten, Sabtu (29/11/2025).
Didik Setiawan - Sabtu, 29 November 2025
Menilik Deretan Mobil Baru Mejeng di Ajang Otomotif Gaikindo Jakarta Auto Week 2025
Bagikan