Hari Ibu

Perempuan INTI Gelar Perayaan Hari Ibu 2018

Eddy FloEddy Flo - Sabtu, 22 Desember 2018
Perempuan INTI Gelar Perayaan Hari Ibu 2018

Perayaan Hari Ibu yang diselenggarakan Perempuan INTI (PINTI) (Foto: MP/Fadhli)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.Com - Perempuan INTI (PINTI) menggelar perayaan Hari Ibu 22 Desember 2018 di Kantor INTI Gedung MGK Kemayoran, Jakarta Pusat, Sabtu (22/12).

Di peringatan kali ini, PINTI memeriahkan hari ibu dengan berbagai rangkaian kegiatan, seperti pembacaan puisi untuk ibu, pembagian bunga, hingga lomba fashion show.

Pembina PINTI Nancy Wijaya dalam sambutannya mengucapkan selamat hari ibu dan terima kasih kepada ibu atas segala pengorbanannya.

Pembina PINTI Nancy Wijaya
Sebagian anggota Perempuan INTI (PINTI) yang hadir dalam perayaan Hari Ibu di Kantor INTI

"Untuk ibu terbaik di dunia terima kasih atas segala kasih sayangmu," kata Nancy.

Sebagai seorang ibu, katanya perempuan memiliki peran yang nyata dalam membangun keluarga, masyarakat dan bangsa.

Di balik kelembutan seorang ibu, tersimpan kekuatan dahsyat yang tidak dimiliki kaum adam. Melalui kaum ibulah terjadi regenerasi penerus, ibulah pendidik pertama anak-anak bangsa.

"Tak ada kekuatan yang lebih dahsyat dari pada lemah lembut, contohnya ibu-ibu," tambah Nancy.

Karenanya, dia berpesan untuk selalu menghormati seorang ibu, berbakti dan jangan sekali-kali menyianyiakan kasih sayangnya.

"Seperti kata pepatah, 'kasih ibu sepanjang masa, kasih anak sepanjang galah, selamat hari ibu," ucapnya.(Fdi)

Baca berita menarik lainnya dalam artikel: Danny Pomanto Puji Jokowi sebagai Pemimpin yang Cinta Rakyat

#Hari Ibu 22 Desember #Perhimpunan Indonesia Tionghoa #INTI
Bagikan
Ditulis Oleh

Fadhli

Berkibarlah bendera negerku, tunjukanlah pada dunia.

Berita Terkait

Indonesia
Menteri Purbaya Kirim Pesan di Hari Ibu, enggak Usah Takut Ekonomi akan Membaik Terus
Ia berpandangan peran ibu sangat penting di keluarga dan juga berkontribusi yang baik untuk kemajuan bangsa Indonesia.
Dwi Astarini - Senin, 22 Desember 2025
Menteri Purbaya Kirim Pesan di Hari Ibu, enggak Usah Takut Ekonomi akan Membaik Terus
Lifestyle
Hari Ibu Tanggal Berapa? Ini Sejarah, Makna, dan Perbedaannya dengan Hari Ibu Internasional
Hari Ibu tanggal berapa? Di Indonesia diperingati setiap 22 Desember. Simak sejarah Hari Ibu Nasional, makna, dan bedanya dengan Hari Ibu Internasional.
ImanK - Selasa, 16 Desember 2025
Hari Ibu Tanggal Berapa? Ini Sejarah, Makna, dan Perbedaannya dengan Hari Ibu Internasional
Indonesia
Hadiri Munas INTI 2025, Pramono Anung Tegaskan Jakarta Milik Semua Golongan
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menghadiri Munas INTI ke-VI 2025 dan menegaskan komitmen membangun Jakarta yang inklusif bagi semua golongan.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 13 Desember 2025
Hadiri Munas INTI 2025, Pramono Anung Tegaskan Jakarta Milik Semua Golongan
Indonesia
26 Tahun Kiprah Perhimpunan INTI, Ambil Peran Merajut Kebinekaan Indonesia
Perhimpunan INTI yang didirikan pada 10 April 1999 ini telah aktif berperan dalam merajut kebinekaan Indonesia.
Dwi Astarini - Kamis, 10 April 2025
26 Tahun Kiprah Perhimpunan INTI, Ambil Peran Merajut Kebinekaan Indonesia
Lifestyle
22 Desember Diperingati sebagai Hari Ibu, Berikut Sejarah Singkatnya
Sejarah Hari Ibu di Indonesia merujuk pada Kongres Perempuan Indonesia pertama pada 22-25 Desember 1928 di Yogyakarta,
Frengky Aruan - Sabtu, 21 Desember 2024
22 Desember Diperingati sebagai Hari Ibu, Berikut Sejarah Singkatnya
Indonesia
Di Hadapan Perhimpunan INTI, RK Tegaskan Jakarta Junjung Tinggi Toleransi
INTI tidak akan menyatakan dukungan kepada pasangan calon gubernur dan wakil gubernur mana pun
Angga Yudha Pratama - Jumat, 25 Oktober 2024
Di Hadapan Perhimpunan INTI, RK Tegaskan Jakarta Junjung Tinggi Toleransi
Indonesia
Sekjen Perhimpunan INTI Sebut Gagasan Pramono-Rano Sangat Realistis
Sekjen Perhimpunan INTI Candra Jap mengaku bahagia dapat menghadirkan pasangan Pramono Anung dan Rano Karno di acara Silaturahmi Kebangsaan.
Frengky Aruan - Minggu, 13 Oktober 2024
Sekjen Perhimpunan INTI Sebut Gagasan Pramono-Rano Sangat Realistis
Indonesia
Pramono Dapat Aspirasi saat Hadiri Silaturahmi Kebangsaan Perhimpunan INTI
Pertemuan yang dihadiri hampir 1.000 pengusaha itu, mengingingkan adanya transparansi dan keterbukaan serta anti korupsi.
Frengky Aruan - Minggu, 13 Oktober 2024
Pramono Dapat Aspirasi saat Hadiri Silaturahmi Kebangsaan Perhimpunan INTI
Indonesia
Di Hadapan Perhimpunan INTI, Pramono: Saya Jadi Pemimpin Semua Golongan jika Terpilih
Calon gubernur (Cagub) Jakarta nomor urut 3 Pramono Anung menghadiri acara Silaturahmi Kebangsaan yang diadakan oleh Perhimpunan Indonesia Tionghoa (INTI).
Frengky Aruan - Minggu, 13 Oktober 2024
Di Hadapan Perhimpunan INTI, Pramono: Saya Jadi Pemimpin Semua Golongan jika Terpilih
Indonesia
Atikoh: Isu Pendidikan Sudah Masuk Agenda Perjuangan Wanita Sejak 95 Tahun
"Hari ini adalah penanda bangkitnya kesadaran perempuan Indonesia, 22 Desember 1928. Hak mendapat pendidikan bagi anak perempuan dan mencegah pernikahan dini sudah masuk agenda perjuangan, 95 tahun lalu," kata mantan wartawati itu seperti dimuat dalam akunnya di Instagram, Jumat (22/12)
Andika Pratama - Jumat, 22 Desember 2023
Atikoh: Isu Pendidikan Sudah Masuk Agenda Perjuangan Wanita Sejak 95 Tahun
Bagikan