Pedagang Menjerit! Harga Cabai Rawit Merah Tembus Rp 110 Ribu Perkilo Setara Harga Daging
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Harga cabai terpantau terus menanjak naik dalam beberapa hari terakhir. Bahkan di beberapa lokasi, dilaporkan sudah tembus Rp 110 ribu per kg. Portal Informasi Pangan Jakarta melaporkan, harga cabai rawit merah hari ini dari Rp 4.135 ke Rp 117.738 per kg.
Kenaikan harga ini memicu keluhan dari para pedagang, yang menyebut lonjakan harga ini berdampak pada menurunnya daya beli masyarakat Banyak pelanggan yang memilih untuk membeli dalam jumlah kecil karena harganya hampir setara dengan daging perkilogramnya
View this post on Instagram
Bagikan
Ditulis Oleh
Wiwit Purnama Sari
Berita Terkait
Indonesia
Update PIHPS 1 Januari 2026: Semua Kompak Naik! Harga Cabai, Bawang, Hingga Telur Ayam Bikin Dompet Menjerit
Selain cabai rawit, bumbu dapur lainnya seperti bawang merah dibanderol Rp53.900 per kg, sementara bawang putih menyusul di harga Rp42.350 per kg
Angga Yudha Pratama - Kamis, 01 Januari 2026
Indonesia
Update Harga Komoditas Pangan Jumat (26/12): Cabai Rawit Merah Makin 'Pedas' di Kantong!
Untuk kelompok cabai lainnya, cabai merah besar mencapai Rp49.800 per kg, cabai merah keriting Rp50.700 per kg, dan cabai rawit hijau tercatat seharga Rp54.050 per kg
Angga Yudha Pratama - Jumat, 26 Desember 2025
Indonesia
1,4 Ton Cabai dari Aceh Bakal Beredar di Jakarta, Dijual Murah Enggak Sampai Rp 50 Ribu Per Kilo
Komoditas unggulan ini mulai didistribusikan kepada warga melalui berbagai gerai Pasar Jaya
Angga Yudha Pratama - Senin, 22 Desember 2025
Indonesia
Pemprov DKI Jelaskan Alasan Kenaikan Harga Cabai pada Pekan Ketiga September
Stok hasil panen belakangan ini menipis.
Dwi Astarini - Selasa, 23 September 2025
Indonesia
Harga Cabai Rawit di Bali Tembus Rp 130 Ribu Jelang Nyepi dan Lebaran, Operasi Pasar Digenjot
Harga cabai rawit merah di sejumlah pasar tradisional Provinsi Bali menembus hingga Rp130 ribu per kilogram menjelang Hari Raya Nyepi dan Idul Fitri 2025.
Wisnu Cipto - Senin, 24 Maret 2025
Indonesia
Mayoritas Komoditas Bahan Pangan Dijual di Atas HET, Paling Menyimpang Telur Ayam dan Cabai Rawit
KPPU akan menggunakan hasil survei ini sebagai dasar untuk mengawasi pelaku usaha komoditas
Angga Yudha Pratama - Selasa, 04 Maret 2025
Indonesia
Dipanggil Prabowo Imbas Cabai Tembus di Atas Rp 100 Ribu, Mentan Janjikan Segala Cara Turunkan Harga
Presiden Prabowo Subianto memanggil sejumlah menteri Kabinet terkait kenaikan harga cabai.
Wisnu Cipto - Senin, 03 Maret 2025
Indonesia
Jadi Rp 200 Ribu per Kg, Harga Cabai Rawit Lombok Tengah Meroket Rp 100 Ribu Selama 3 Hari Puasa
Harga cabai rawit sebelumnya sudah merangkak naik menjadi Rp 100 ribu per kilogram dari sebelumnya hanya puluhan ribu rupiah per kilogram jelang memasuki bulan Ramadan lalu.
Wisnu Cipto - Senin, 03 Maret 2025
Indonesia
Harga Cabai Rawit Merah Melonjak Jelang Ramadan, Tembus di Atas Rp 100 Ribu per Kg
Beberapa hari menjelang bulan puasa, harga cabai rawit merah mengalami kenaikan di sejumlah wilayah Indonesia.
Wisnu Cipto - Rabu, 26 Februari 2025
Berita Foto
Harga Cabai Kian Merangkak Naik Jelang Perayaan Imlek 2025
Pedagang cabai merapikah cabai merah dan cabai rawit di kios sayur mayur Pasar Senen, Jakarta Pusat, Senin (20/1/2025).
Didik Setiawan - Senin, 20 Januari 2025