Gaming

Payday 3 Siap Rilis di 2023

Dwi AstariniDwi Astarini - Kamis, 12 Januari 2023
Payday 3 Siap Rilis di 2023

Sekuel terbaru Payday siap rilis. (Foto Overkill Software)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

STARBREEZE Studios dan Overkill Software telah mengumumkan sekuel kedua untuk Payday, gim simulasi realistis penuh aksi kriminal dengan latar pembobolan bank. Gim ini akan rilis di PC via Steam dan konsol yang belum diketahui pada 2023.

Seperti dikabarkan Gematsu, Direktur Starbreeze Studios Almir Listo memberikan pengumuman penting pada Januari 2023 ini tentang bagaimana Payday 3 ini akan melaju di ranah gim first-person shooter rasa next-gen.

BACA JUGA:

Kabar Baik, Payday 3 Akan Dirilis

Namun, untuk saat ini, informasi yang baru diketahui hanyalah logo untuk Payday 3. Amat mungkin Starbreeze Studios maupun Overkill Software merilis gameplay atau serpihan informasi lainnya di awal 2023 ini. Namun, si developer dan publisher masih membungkus informasi tersebut hingga waktunya tiba.

Versi pendahulunya, Payday 2, merupakan gim yang menceritakan empat kriminal nan memberikan kisah seru tentang bagaimana mereka membobol banyak bank.

Satu geng Payday didirikan empat buron dengan nama samaran, yakni Dallas, Chains, Hoxton, serta Wolf. Namun, di Payday 2, banyak buron yang ikut dengan kemampuan khas masing-masing. Beberapa karakter kolaborasi, seperti John Wick, yang tidak perlu topeng dalam berperang melawan polisi di bank Washington DC, Amerika Serikat, juga dihadirkan.

BACA JUGA:

Kreator 'Payday' Garap Gim Bergenre Sama di Studio Baru

Banyak hal yang terjadi di ending Payday 2. Itu membuat former member Payday bubar. Namun, masih belum diketahui siapa saja yang akan beraksi di Payday 3 ini. Setelah Washington DC, pemain nantinya akan ditempatkan di New York dengan kemampuan polisi yang jauh lebih mengancam dan menantang.

Selain John Wick, Payday 2 sempat berkolaborasi dengan beberapa selebritas ternama, di antaranya DJ Alesso serta film Scarface. Gim itu memberikan misi unik untuk kamu selesaikan. Saat menjarah satu bank, kamu akan mendapatkan pundi hadiah demi upgrade perkakas dan menyelesaikan misi lainnya yang jauh lebih menyenangkan. Permainan aksi mengendap secara satu tim, dan kecepatan tangan dalam menyerang musuh. Bila gagal mengendap, kamu akan menerima konsekuensi yang membuatmu terancam gagal menyelesaikan misi.(dnz)

BACA JUGA:

Starbreeze Kembangkan VR Setelah Akuisisi InfinitEye

#Game #Gaming
Bagikan
Ditulis Oleh

Dwi Astarini

Love to read, enjoy writing, and so in to music.

Berita Terkait

Fun
10 Tips Penting Game TheoTown agar Kota Cepat Maju, 100 Persen Efektif!
Panduan TheoTown pemula untuk membangun kota stabil dan cepat berkembang, mulai dari jalan, listrik, pajak, hingga dense zone.
ImanK - Minggu, 11 Januari 2026
10 Tips Penting Game TheoTown agar Kota Cepat Maju, 100 Persen Efektif!
Indonesia
Interaksi Sosial di Platform Gim Daring Jadi Wadah Sebarkan Paham Radikalisme
BNPT mencatat sepanjang tahun 2025 terdapat sekitar 112 anak di 26 provinsi yang teridentifikasi terpapar paham radikalisme melalui ruang digital, baik melalui media sosial maupun gim daring.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 08 Januari 2026
Interaksi Sosial di Platform Gim Daring Jadi Wadah Sebarkan Paham Radikalisme
ShowBiz
Simu Liu Jadi Bintang Utama Film Adaptasi Game 'Sleeping Dogs', Disutradarai Timo Tjahjanto
Simu Liu resmi membintangi film adaptasi game 'Sleeping Dogs' yang disutradarai Timo Tjahjanto. Kisah polisi undercover lawan Triad siap ke layar lebar.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 31 Desember 2025
Simu Liu Jadi Bintang Utama Film Adaptasi Game 'Sleeping Dogs', Disutradarai Timo Tjahjanto
Indonesia
BNPT Pantau Roblox, Takut Jadi Media Penyebaran Radikalisasi Pada Anak
Pemilik platform permainan daring dituntut untuk memberikan verifikasi dan keamanan terhadap siapa yang mengakses.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 31 Desember 2025
BNPT Pantau Roblox, Takut Jadi Media Penyebaran Radikalisasi Pada Anak
Lifestyle
Film Adaptasi Gim Sleeping Dogs, Bakal Disutradarai Timo Tjahjanto
Gim ini menarik karena adegan pertarungan tangan kosong dan juga senjata apinya.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 30 Desember 2025
Film Adaptasi Gim Sleeping Dogs, Bakal Disutradarai Timo Tjahjanto
Fun
Trailer Film Live-Action 'Street Fighter' Rilis, Ini Deretan Aktor-Aktris Pemeran Ryu Dkk
Film Live-Action terbaru “Street Fighter” akan tayang di bioskop pada 16 Oktober 2026
Wisnu Cipto - Minggu, 14 Desember 2025
Trailer Film Live-Action 'Street Fighter' Rilis, Ini Deretan Aktor-Aktris Pemeran Ryu Dkk
ShowBiz
Trailer Perdana Film Live-Action 'Street Fighter' Dirilis, Siap Suguhkan Aksi Laga Intens
Trailer perdana film Street Fighter dirilis di The Game Awards, menampilkan aksi Ryu dan Ken menuju Turnamen World Warrior. Tayang 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 13 Desember 2025
Trailer Perdana Film Live-Action 'Street Fighter' Dirilis, Siap Suguhkan Aksi Laga Intens
Lifestyle
Timnas MLBB Indonesia Ukir Sejarah Peringkat 4 Dunia IESF WEC 2025, Langsung Fokus SEA Games Thailand
Ajang IESF WEC 2025 ini dinilai sangat strategis untuk mematangkan tim
Angga Yudha Pratama - Senin, 08 Desember 2025
Timnas MLBB Indonesia Ukir Sejarah Peringkat 4 Dunia IESF WEC 2025, Langsung Fokus SEA Games Thailand
Lifestyle
Indonesia Genggam Dunia Esports: MLBB Putri Pertahankan Tahta IESF WEC 2025, Win Rate 100 Persen Cuy
Timnas MLBB putri memulai turnamen IESF WEC 2025 dengan hasil meyakinkan
Angga Yudha Pratama - Minggu, 07 Desember 2025
Indonesia Genggam Dunia Esports: MLBB Putri Pertahankan Tahta IESF WEC 2025, Win Rate 100 Persen Cuy
Indonesia
Pakar Ungkap Dua Kunci Kerentanan Anak di Ruang Digital yang Bisa Dimanfaatkan Jaringan Terorisme
Proses perekrutan seringkali dimulai dari aktivitas permainan yang terkesan normal
Angga Yudha Pratama - Selasa, 25 November 2025
Pakar Ungkap Dua Kunci Kerentanan Anak di Ruang Digital yang Bisa Dimanfaatkan Jaringan Terorisme
Bagikan