Nama 5 Korban Tewas dan 4 Hilang Bencana Longsor Sukabumi

Wisnu CiptoWisnu Cipto - Senin, 10 Maret 2025
Nama 5 Korban Tewas dan 4 Hilang Bencana Longsor Sukabumi

Petugas BPBD Kota Sukabumi saat meninjau lokasi banjir di Kampung Santiong, Kelurahan Cipanengah, Kecamatan Lembursitu, Kota Sukabumi, Jabar pada Jumat, (7/2/2025). ANTARA/ (Aditya A Rohman)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Bencana longsor di Kabupaten Sukabumi, Provinsi Jawa Barat, menelan korban jiwa. Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyebut, bencana ini menyebabkan lima warga tewas dan empat warga dinyatakan hilang.

“Sampai saat ini masih dalam pencarian tim SAR,” kata Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB Abdul Muhari di Jakarta dikutip Senin (10/3).

Berdasarkan update data yang dihimpun oleh Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) perhari ini, tercatat sebanyak 12 desa di 9 kecamatan terdampak banjir dan 30 desa di 22 kecamatan terdampak tanah longsor. "Enam warga di antaranya dilaporkan luka-luka,” tandas Abdul Muhari

Baca juga:

Bencana Akibat Hujan Deras di Kota Sukabumi Meluas, Dari 9 Titik Menjadi 18 Titik

Daftar nama korban yang dinyatakan meninggal dunia :

1. Eneng Sabiti (P/40th)

2. Siti Nurul Awlia (P/8th)

3. Nendi Saputra (P/7th)

4. Ooy (L/69th)

5. Yayar (L/70th)

Daftar nama korban yang masih dalam pencarian:

1. Drajat (L/60th)

2. Siti Maryam (P/35th)

3. Ahyar Fauzi (L/9th)

4. Mondi (L/9th)

(Knu)

#Sukabumi #Longsor #BNPB
Bagikan

Berita Terkait

Indonesia
Pengungsi Letusan Gunung Semeru Kembali ke Rumah
BNPB juga terus memantau aktivitas vulkanik Gunung Semeru bersama kementerian dan lembaga teknis.
Alwan Ridha Ramdani - Jumat, 21 November 2025
Pengungsi Letusan Gunung Semeru Kembali ke Rumah
Indonesia
Tim SAR Temukan 2 Korban Longsor Banjarnegara, Puluhan Orang Diduga Masih Hilang
BMKG memprakirakan kawasan longsor akan diguyur hujan ringan hingga lebat pada dua hari ke depan.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 20 November 2025
Tim SAR Temukan 2 Korban Longsor Banjarnegara, Puluhan Orang Diduga Masih Hilang
Indonesia
Ribuan Rumah Di Cirebon Terdampak Banjir, Sungai Ciberes Meluap
Kejadian banjir tersebut dikategorikan sebagai bencana hidrometeorologi yang dipengaruhi oleh tingginya intensitas hujan.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 20 November 2025
Ribuan Rumah Di Cirebon Terdampak Banjir,  Sungai Ciberes Meluap
Indonesia
300 Orang Mengungsi akibat Erupsi Gunung Semeru, BNPB Pastikan Belum Ada Korban Jiwa
Sebanyak 300 orang mengungsi akibat erupsi Gunung Semeru. BNPB pun memastikan, belum ada laporan soal korban jiwa.
Soffi Amira - Kamis, 20 November 2025
300 Orang Mengungsi akibat Erupsi Gunung Semeru, BNPB Pastikan Belum Ada Korban Jiwa
Indonesia
3 Orang Masih Hilang, Tim SAR Perpanjang Operasi Pencarian Korban Longsor di Cilacap
Pelaksanaan operasi pencarian pada hari ketujuh, dia mengatakan tim SAR berhasil mengevakuasi dua korban yang ditemukan di lokasi berbeda.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 19 November 2025
3 Orang Masih Hilang, Tim SAR Perpanjang Operasi Pencarian Korban Longsor di Cilacap
Indonesia
Bencana Tanah Longsor Kembali Melanda Cilacap, Puluhan KK Terdampak
Bencana tersebut terjadi Dusun Cimencok, Desa Boja, Kecamatan Majenang setelah sebelumnya Desa Cibeunying.
Frengky Aruan - Rabu, 19 November 2025
Bencana Tanah Longsor Kembali Melanda Cilacap, Puluhan KK Terdampak
Indonesia
26 Warga Diduga Tertimbun Longsor di Banjarnegara, DPR Perintahkan Optimalkan Pencarian
Struktur tanah labil di lokasi menjadi kendala utama pencarian.
Dwi Astarini - Rabu, 19 November 2025
26 Warga Diduga Tertimbun Longsor di Banjarnegara, DPR Perintahkan Optimalkan Pencarian
Indonesia
Bencana Longsor tak Bisa Diprediksi, DPR Desak Penduduk di Area Rawan Segera Direlokasi
Relokasi penduduk memang sulit, tapi perlu dilakukan demi keselamatan nyawa.
Dwi Astarini - Rabu, 19 November 2025
Bencana Longsor tak Bisa Diprediksi, DPR Desak Penduduk di Area Rawan Segera Direlokasi
Indonesia
Jasad Balita dan Ibunya Ditemukan Terkubur 4 Meter, 5 Korban Longsor Cilacap Masih Hilang
Tim SAR berhasil mengevakuasi jasad Lili Safitri (39) dan anaknya Arumi Purnamasari (4) korban longsor Cilacap.
Wisnu Cipto - Rabu, 19 November 2025
Jasad Balita dan Ibunya Ditemukan Terkubur 4 Meter, 5 Korban Longsor Cilacap Masih Hilang
Indonesia
7 Korban Longsor Cilacap Masih Hilang Hingga Hari ke-6, SAR Fokus Pencarian di 3 Titik
Upaya pencarian korban hilang longsor Cilacap tetap diperkuat dengan lima metode utama.
Wisnu Cipto - Selasa, 18 November 2025
7 Korban Longsor Cilacap Masih Hilang Hingga Hari ke-6, SAR Fokus Pencarian di 3 Titik
Bagikan