Mengintip Kemewahan Kasur Seharga Rp5,8 miliar

Raden Yusuf NayamenggalaRaden Yusuf Nayamenggala - Sabtu, 02 Mei 2020
Mengintip Kemewahan Kasur Seharga Rp5,8 miliar

Kasur mewah berhraga miliaran rupiah viral di internet (Foto: instagram @hastenbeds)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BELAKANGAN ini media sosial tengah digemparkan oleh sebuah kasur super mewah dengan harga sangat fantastis, bernama Grand Vividus.

Grand Vividus merupakan kasur buatan pabrikan asal Swedia, Hastens berkolaborasi dengan desainer ternama Ferris Rafauli.

Baca Juga:

Mendadak Viral, Bangunan Dipenuhi Ratusan Boneka Seram

Bukan sekadar kasur biasa, melainkan sebuah maha karya seni yang hanya mampu dimiliki orang super kaya.

Hal pertama cukup menarik perhatian dari kasur mewah ini dominasi warna hitam elegan. Setelah itu elemen sentuhan emas dan kulit shagreen.

Detail kasur Grand Vividus sangat mengagumkan (Foto: instagram @hastenbeds)

Seperti dilansir dari laman odditycentral, kasur tersebut memiliki bobot setengah ton dan dibuat secara handmade. Dengan spesifikasi mengesankan dan tampilan memukau, kasur tersebut dikabarkan menelan biaya pembuatan sekitar USD 390 ribu atau Rp5,8 miliar untuk kurs Rp14.875 per 1 dollar.

Mungkin kamu bingung bahan apa saja digunakan sehingga membuat kasur tersebut begitu mahal. Rupanya elemen utama dari kasur itu dari rambut kuda dengan jumlah dua kali lipat dari kasur Hastens paling mahal, Vividus Classic (USD 190 ribu).

Namun ini bukan hanya tentang rambut kuda saja, Grand Vividus memiliki lebih banyak springs yang dilaporkan bisa meningkatkan perasaan mengambang saat berbaring di kasur.

Kasur mewah tersebut dibuat seorang ahli, dengan waktu pembuatan lebih lama dari 300 jam dari Vividus Classic. Grand Vividus membutuhkan 600 jam waktu pembuatannya dan hanya dibuat sebanyak 12 buah setiap tahunnya.

Baca Juga:

Cara Pria Jomlo ini Cari Pacar Ditengah Pandemi Corona Gegerkan Jagat Maya

Pembeli kasur mewah Grand Vividus tersebut rapper ternama Drake. Sementara itu, Hastens sudah menyelesaikan 9 kasur lagi dan telah dibayar sebelumnya. Pabrikan asal Swedia tersebut berencana membuat 12 kasur Grand Vividus untuk tahun depan.

View this post on Instagram

A majestic centerpiece for the bedroom. hastens.com/gv #hastens #hästens #ferrisrafauli @ferrisrafauli

A post shared by Hästens Beds Official (@hastensbeds) on

Kasur mahal tersebut jelas merupakan simbol status karena merupakan perwujudan dari filosofi tidur di Swedia.

"Di Swedia, tidur bukan hanya soal tidur, ini tentang perawatan diri, kasurmu harus menjadi perabot paling penting di rumahmu. Di Swedia, jika sofa kamu lebih mahal dari kasurmu, orang tak akan mengerti. Kami memiliki sikap yang sangat berbeda dengan tidur" ujar Linus Adolfsson, pengelola Hastens.

Lebih lanjut Adolfsson menambahkan "Saya tak berasal dari keluarga kaya, tetapi kasur saya harganya lebih mahal dari mobil keluarga saya, orang tuaku tahu, penting untuk memberiku tidur yang sebaik mungkin,".

Namun Adolfsson mengatakan, tak akan membeli kasur Grand Vividus seharga USD 390 ribu yang setara dengan harga rumah mewah karen mengaku kasur tersebut bukan ditujukan untuknya. (ryn)

Baca Juga:

Viral! Takut Tertular Virus Corona, Keluarga Ini Melarikan Diri Ke Hutan

#Koleksi Mewah Artis #Termewah Dunia #Viral
Bagikan
Ditulis Oleh

Raden Yusuf Nayamenggala

I'm not perfect but special

Berita Terkait

Indonesia
Abu Rokok Kena Orang, Disiram Air Malah Ngamuk: Pasutri di Palmerah Lupa Pakai Helm Tapi Ingat Cara Memaki dan Memukul
Ketegangan bermula saat seorang pengguna jalan lain merekam aksi pasutri tersebut dan mencoba mengingatkan agar tidak merokok saat berkendara
Angga Yudha Pratama - Selasa, 27 Januari 2026
Abu Rokok Kena Orang, Disiram Air Malah Ngamuk: Pasutri di Palmerah Lupa Pakai Helm Tapi Ingat Cara Memaki dan Memukul
ShowBiz
Lagu “Tega” Rita Sugiarto Viral Lagi, Bagian Liriknya Dijadikan Tantangan Kreator TikTok
Bagian lirik “Semakin Menyala” ramai dijadikan tantangan oleh para kreator TikTok, dipicu oleh penampilan seorang biduan panggung yang membawakannya.
Frengky Aruan - Minggu, 18 Januari 2026
Lagu “Tega” Rita Sugiarto Viral Lagi, Bagian Liriknya Dijadikan Tantangan Kreator TikTok
Lifestyle
Lirik Lengkap "LOVE YOU LESS" dari Joji, Lagu Wajib Buat Korban Ghosting dan PHP
Lewat lagu ini, Joji mempertahankan reputasinya sebagai "raja lagu galau" dengan menyuguhkan aransemen melankolis
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 17 Januari 2026
Lirik Lengkap
Lifestyle
Viral di TikTok! Lagu ‘Die On This Hill’ Sienna Spiro, Ini Dia Liriknya
Lagu ini dengan cepat mencuri perhatian pendengar karena keberaniannya mengangkat tema kesetiaan
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 17 Januari 2026
Viral di TikTok! Lagu ‘Die On This Hill’ Sienna Spiro, Ini Dia Liriknya
Indonesia
Viral Guru Dikeroyok Murid, DPR Soroti Etika dan Karakter Pendidikan
Anggota Komisi X DPR RI menyesalkan insiden guru dan murid saling serang yang viral. DPR menilai peristiwa ini mencerminkan kegagalan pendidikan.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 15 Januari 2026
Viral Guru Dikeroyok Murid, DPR Soroti Etika dan Karakter Pendidikan
Indonesia
Kemhan Buka Suara soal BMW Berpelat Dinas yang Viral di Media Sosial
Viral BMW 430i putih diduga memakai pelat dinas Kemhan. Kementerian Pertahanan menegaskan pelat tersebut palsu dan tidak sah. Simak penjelasan lengkapnya.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 12 Januari 2026
Kemhan Buka Suara soal BMW Berpelat Dinas yang Viral di Media Sosial
Lifestyle
Lirik Lagu Jangan Tunggu Lama-lama, Dangdut Lawas yang Viral Lagi di TikTok
Lirik lagu Jangan Tunggu Lama-lama lengkap dengan makna. Lagu dangdut lawas yang kembali viral di TikTok lewat tren Januari 2026 dan versi remix.
ImanK - Sabtu, 10 Januari 2026
Lirik Lagu Jangan Tunggu Lama-lama, Dangdut Lawas yang Viral Lagi di TikTok
Lifestyle
Lirik Bila Kau Tak di Sampingku Sheila On 7, Lagu Paling Melankolis yang Bikin Hati Terkikis
Melalui lirik yang sederhana namun sarat makna, Duta dan kawan-kawan mengajak pendengar menyelami perasaan rindu yang manusiawi
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 10 Januari 2026
Lirik Bila Kau Tak di Sampingku Sheila On 7, Lagu Paling Melankolis yang Bikin Hati Terkikis
Lifestyle
“In The End” Linkin Park Kembali Viral, Disebut Mirip Abyss Stranger Things
Kesamaan visual yang mencolok mulai dari lanskap yang gersang hingga nuansa langit yang dramatis, memicu lahirnya berbagai meme dan editan video kreatif di jagat maya
Angga Yudha Pratama - Jumat, 09 Januari 2026
“In The End” Linkin Park Kembali Viral, Disebut Mirip Abyss Stranger Things
Lifestyle
“Aku dan Hatiku”: Potret Dilema Cinta Anak Muda di Series Pernikahan Dini Gen Z
Lagu "Aku dan Hatiku" mengupas tuntas tentang pergolakan batin seseorang yang terjebak dalam situasi tarik-ulur perasaan
Angga Yudha Pratama - Jumat, 26 Desember 2025
“Aku dan Hatiku”: Potret Dilema Cinta Anak Muda di Series Pernikahan Dini Gen Z
Bagikan