Lima Anak Muda Inisiator Perubahan

Eddy FloEddy Flo - Rabu, 28 Oktober 2015
Lima Anak Muda Inisiator Perubahan

Ilustrasi Sumpah Pemuda (MerahPutih/Alfi Rahmadhani)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Merahputih Peristiwa - Hari Sumpah Pemuda bermula saat Kongres Pemuda Kedua diselenggarakan pada tanggal 27-28 Oktober 1928. Dari kongres itu lahirlah teks sumpah pemuda. Para pemuda berikrar menyatukan tekad mencerdaskan rakyat melalui pendidikan serta melawan penjajahan. Akan tetapi di era digital seperti sekarang ini, pemuda mempunyai cara berbeda dalam berjuang. Mereka bergerak dan menyalurkan gagasannya melalui dunia maya, yang bertujuan untuk memberikan semangat pembaruan dan inisiatif mendorong perubahan tetap sama.

Dalam memperingati hari sumpah pemuda, change.org membuat sosok lima pemuda dan pemudi yang mampu menjadi pelopor perubahan. Mereka bergerak secara aktif dan positif untuk menggerakan warga sekelilingnya untuk bersuara, mendukung kampanye-kampanye melalui petisi online. Mulai dari meningkatkan akses internet bagi warga di wilayah timur Indonesia, gerakan anti korupsi anak muda, hingga toleransi antar umat beragama.

#Change Org #Petisi Online #Pemuda Pelopor Perubahan #Kisah Inspiratif #Hari Sumpah Pemuda #Sumpah Pemuda
Bagikan
Ditulis Oleh

Eddy Flo

Simple, logic, traveler wanna be, LFC and proud to be Indonesian

Berita Terkait

Indonesia
SisBerdaya dan DisBerdaya 2025 Gandeng 5.000 UMKM Perempuan, Beri Dampak Nyata untuk Ekonomi Indonesia
SisBerdaya dan DisBerdaya 2025 menggandeng 5.000 UMKM perempuan. Pertumbuhan ekonomi Indonesia naik berkat UMKM perempuan.
Soffi Amira - Jumat, 08 Agustus 2025
SisBerdaya dan DisBerdaya 2025 Gandeng 5.000 UMKM Perempuan, Beri Dampak Nyata untuk Ekonomi Indonesia
Indonesia
Perjuangan Ibu Pedagang Serabi asal Tebing Tinggi, Menabung Belasan Tahun hingga Berangkat Haji di 2025
Kisah inspiratif pedagang serabi yang akhirnya bisa berangkat haji di 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Mei 2025
Perjuangan Ibu Pedagang Serabi asal Tebing Tinggi, Menabung Belasan Tahun hingga Berangkat Haji di 2025
Dunia
Perjuangan Richard Scoyler, Seorang Ahli Patologi yang Selamatkan Nyawa Ribuan Orang, Tapi Justru Kena Kanker Otak yang Tak Bisa Disembuhkan
Ikuti kisah inspiratif Richard Scolyer dalam perjuangannya melawan kanker otak.
Hendaru Tri Hanggoro - Rabu, 12 Maret 2025
Perjuangan Richard Scoyler, Seorang Ahli Patologi yang Selamatkan Nyawa Ribuan Orang, Tapi Justru Kena Kanker Otak yang Tak Bisa Disembuhkan
Indonesia
Petisi Tolak Kenaikan PPN 12 Persen Bukti Kebijakan Pemerintah Tak Diterima Publik
Petisi daring bertajuk "Pemerintah, Segera Batalkan Kenaikan PPN!" berhasil mengumpulkan lebih dari 100 ribuan tanda tangan.
Frengky Aruan - Jumat, 20 Desember 2024
Petisi Tolak Kenaikan PPN 12 Persen Bukti Kebijakan Pemerintah Tak Diterima Publik
Indonesia
Sumpah Pemuda, Ratusan Prajurit Keraton Bentangkan Bendera Merah Putih 1.000 Meter
Ratusan pelajar SD, SMP, SMA/SMK di Solo membentangkan bendera Merah Putih sepanjang 1.000 meter di Keraton Kasunanan Surakarta.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 28 Oktober 2024
Sumpah Pemuda, Ratusan Prajurit Keraton Bentangkan Bendera Merah Putih 1.000 Meter
Indonesia
5 Nilai yang Bisa Dimaknai dari Hari Sumpah Pemuda
28 Oktober diperingati sebagai Hari Sumpah Pemuda
Frengky Aruan - Senin, 28 Oktober 2024
5 Nilai yang Bisa Dimaknai dari Hari Sumpah Pemuda
Lifestyle
Sejarah Sumpah Pemuda: Ikrar Kebangsaan yang Memperkuat Persatuan Indonesia
Hari Sumpah Pemuda diperingati setiap tanggal 28 Oktober di Indonesia. Momen penting ini akan dirayakan dengan upacara bendera yang diadakan serentak di berbagai lokasi.
ImanK - Senin, 28 Oktober 2024
Sejarah Sumpah Pemuda: Ikrar Kebangsaan yang Memperkuat Persatuan Indonesia
Indonesia
5 Lagu Penuh Semangat untuk Peringati Sumpah Pemuda
Terdapat berbagai cara yang bisa dilakukan untuk memperingati Hari Sumpah Pemuda
Angga Yudha Pratama - Senin, 28 Oktober 2024
5 Lagu Penuh Semangat untuk Peringati Sumpah Pemuda
Indonesia
Tema dan Makna Filosofis Logo Baru Peringatan Sumpah Pemuda
Tema ini diyakini sebagai cerminan semangat persatuan demi kemajuan bangsa
Angga Yudha Pratama - Minggu, 27 Oktober 2024
Tema dan Makna Filosofis Logo Baru Peringatan Sumpah Pemuda
Lifestyle
Aktor Joe Alwyn Dukung Gencatan Senjata di Palestina
Aktor Joe Alwyn mendukung gencatan senjata permanen di Palestina. Ia tergabung dalam gerakan Artist4Ceasefire bersama aktor dan aktris lainnya.
Soffi Amira - Rabu, 15 Mei 2024
Aktor Joe Alwyn Dukung Gencatan Senjata di Palestina
Bagikan