Kerja Sampingan yang Bakal Menyita Waktu

P Suryo RP Suryo R - Rabu, 11 Desember 2019
Kerja Sampingan yang Bakal Menyita Waktu

Pekerjaan utama jangan pernah kalah dengan pekerjaan sampingan. (Foto: Pixabay/rawpixel)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

SALAH satu cara untuk meningkatkan finansial dengan mencari kerja sampingan. Ini hal yang umumnya dilakukan oleh para pekerja yang merasa gajinya belum mencukupi kebutuhannya. Biasanya, kerja sampingan yang dilakukan berhubungan dengan hobi atau sesuatu yang sifatnya lebih ringan.

Sayangnya kerja sampingan terkadang membuat seseorang kesulitan untuk membagi waktu atau bahkan mengabaikan perkejaan utama. Perlunya melakukan pengelolaan waktu yang baik.

Baca Juga:

Asyik Banyak 'Long Weekend' di Tahun 2020, Catat Nih Tanggalnya!


1. Kelola waktu

kerja
Bagi waktu dengan baik. (Foto: Pexels-THE 5TH)

Melakukan dua pekerjaan sekaligus bukanlah hal yang mudah. Kamu akan memakan banyak waktu untuk menyelesaikkan kedua pekerjaan tersebut. Jangan gunakan waktu di pekerjaan utama untuk mengerjakan proyek sampingan. Caranya, cobalah bangun lebih pagi untuk mulai mengerjakan proyek sampingan. Kamu juga bisa menggunakan waktu akhir pekan agar proyek tersebut selesai dengan maksimal. Buat juga daftar pekerjaan harian secara teratur setiap minggunya. Misalnya, kamu tidak bisa menyelesaikan pekerjaan pada hari ini, maka kamu bisa menyelesaikan di hari berikutnya. Jadwal ini berlaku untuk pekerjaan utama maupun sampingan.


2. Istirahat penting

tidur
Istirahat sangat penting! (Foto: Pixabay/Free-Photos)

Ingat, isitrahat itu penting. Banyak orang yang bekerja mencari uang sehingga melupakan kesehatan dirinya sendiri. Jika pikiranmu sudah berat, jangan lupa untuk melakukan kegiatan yang bisa menyegarkan pikiran. Seperti berenang, nongkrong bersama teman-teman, pergi ke bioskop, atau berdiam diri di rumah. Uang memang penting. Tapi jika badanmu tidak sehat, bagaimana caramu mencari uang?


Baca Juga:

Boleh Enggak Sih Mengkhayal Punya Kantor Seasyik Ini!


3. Pertimbangkan gaji tinggi

gaji
Jangan tergiur gaji tinggi. (Foto: Pexels/Pixabay)

Ada banyak pekerjaan yang digaji tinggi di luar sana. Tawaran seperti ini terkadang membuat kita tergiur. Kita menganggap bahwa kesempatan ini rugi jika tidak diambil karena gajinya yang tinggi. Dari sekain banyak tawaran, ada baiknya jika kamu mempertimbangkan baik dan buruknya. Mulai dari biaya transpor, jarak, waktu, dan tenaga. Pekerjaan dengan bayaran tinggi belum tentu cocok denganmu.


4. Bekerjalah dengan hati

kerja
Bagaimanapun juga bekerjalah total. (Foto: Unsplash/Kaitlyn Baker)

Buat garis keseimbangan yang jelas antara pekerjaan utama dengan pekerjaan sampingan. Seperti waktu kerja, jadwal meeting, dan istirahat. Bekerjalah dengan sepenuh hati dengan setiap pekerjaan yang dilakukan. Karena jika menggunakan hati, hasilnya akan maksimal dan membuat puas klien. Jika sudah mendapat bayaran, jangan lupa untuk mengajak orang tua atau teman pergi ke kafe. (And)

Baca Juga:

Halau Rasa Panik saat Menunggu Wawancara

#Pekerjaan #Dunia Kerja #Pekerja Lepas #Pekerja Kantoran
Bagikan
Ditulis Oleh

P Suryo R

Stay stoned on your love

Berita Terkait

Fun
Lirik 'Nyut-Nyutan' Pedangdut Thailand Jirayout Suarakan Isi Hati 'Pengais Rupiah'
Penyanyi sekaligus entertainer asal Narathiwat, Thailand, Jirayout kembali menghadirkan karya terbaru lewat single bertajuk “Nyut-Nyutan”.
Wisnu Cipto - Sabtu, 17 Januari 2026
Lirik 'Nyut-Nyutan' Pedangdut Thailand Jirayout Suarakan Isi Hati 'Pengais Rupiah'
Indonesia
Work From Mall, Padukan Kebutuhan Pekerja Fleksibel Sambil Ngopi
Penerapan Work From Mall dilakukan secara bertahap di sejumlah provinsi dengan dukungan Pemerintah daerah dan perusahaan teknologi.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 28 Desember 2025
Work From Mall, Padukan Kebutuhan Pekerja Fleksibel Sambil Ngopi
Indonesia
Porsi Pekerja Nonformal Akses Kredit Rumah Minim, Baru Capai 13,03 Persen
Pemerintah telah menyalurkan lebih dari Rp 141 triliun dana FLPP untuk 1,81 juta unit rumah bagi masyarakat berpenghasilan rendah (MBR).
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 16 November 2025
Porsi Pekerja Nonformal Akses Kredit Rumah Minim, Baru Capai 13,03 Persen
Berita Foto
Antusias Pencari Kerja Berburu 12.000 Lowongan di Jakarta Job Festival 2025
Para pencari kerja melakukan scan kode barcode lowongan kerja dalam Ajang Jakarta Job Festival 2025 di Balai Kartini, Jakarta, Kamis (13/11/2025).
Didik Setiawan - Kamis, 13 November 2025
Antusias Pencari Kerja Berburu 12.000 Lowongan di Jakarta Job Festival 2025
Indonesia
Di Jawa Barat, Terpidana di Bawah 5 Tahun Akan Dihukum Kerja Sosial Agar Produktif
Pemerintah Daerah akan menyediakan fasilitas dan ruang sosial bagi terpidana untuk melaksanakan kegiatan pembinaan di lingkungan masyarakat.
Alwan Ridha Ramdani - Jumat, 07 November 2025
Di Jawa Barat, Terpidana di Bawah 5 Tahun Akan Dihukum Kerja Sosial Agar Produktif
Indonesia
TPT Jakarta Sentuh 6,05 Persen, Ini Kelompok Angkatan Kerja yang Paling Terpukul Sulit Mendapatkan Pekerjaan
Dari 5,46 juta angkatan kerja, sekitar 5,13 juta orang sudah bekerja, sementara sisanya adalah pengangguran
Angga Yudha Pratama - Rabu, 05 November 2025
TPT Jakarta Sentuh 6,05 Persen, Ini Kelompok Angkatan Kerja yang Paling Terpukul Sulit Mendapatkan Pekerjaan
Indonesia
Buka Program Difabel Empowering, PAM Jaya Beri Peluang Kerja bagi Penyandang Disabilitas
PAM Jaya menggelar program Difabel Empowering. Sebanyak 100 penyandang disabilitas akan mengikuti berbagai pelatihan keterampilan.
Soffi Amira - Rabu, 22 Oktober 2025
Buka Program Difabel Empowering, PAM Jaya Beri Peluang Kerja bagi Penyandang Disabilitas
Indonesia
BBM Masih Langka, Pegawai SPBU Swasta Bertahan dengan Jualan Makanan dan Minuman
Para pegawai SPBU swasta kini harus berjualan makanan dan minuman di tengah kelangkaan BBM.
Soffi Amira - Jumat, 17 Oktober 2025
BBM Masih Langka, Pegawai SPBU Swasta Bertahan dengan Jualan Makanan dan Minuman
Berita Foto
Pendaftaran Program Magang Pemerintah dengan Gaji Rp3,3 Juta Mulai Dibuka
Sejumlah pekerja berjalan kaki di Trotoar jalan Sudirman-Thamrin, Kawasan Bendungan Hilir, Jakarta, Kamis (9/10/2025).
Didik Setiawan - Kamis, 09 Oktober 2025
Pendaftaran Program Magang Pemerintah dengan Gaji Rp3,3 Juta Mulai Dibuka
Indonesia
Pemerintah Jamin Program Magang Nasional Kemnaker 2025 Murni Dilakukan Perusahaan
Pemerintah menjamin, bahwa program Magang Nasional Kemnaker 2025 murni dilakukan perusahaan. Program ini berlangsung mulai 7-12 Oktober 2025.
Soffi Amira - Selasa, 07 Oktober 2025
Pemerintah Jamin Program Magang Nasional Kemnaker 2025 Murni Dilakukan Perusahaan
Bagikan