Kalau Mau Proses Pemeriksaan Cepat, Perhatikan Hal Berikut


Keamanan bandara sangat ketat, permudah untuk lebih cepat. (Foto: Pexels/Riccardo Bresciani)
DUNIA penerbangan memiliki sistem keamanan super ketat. Keamanan di bandara juga berlaku untuk para penumpang. Sebelum masuk ke gerbang keberangkatan, kita harus melewati beberapa penjagaan. Meskipun pemeriksaan yang dilakukan oleh pihak keamanan terkadang membuat kita tak nyaman, itu perlu dilakukan demi menjamin keamanan penerbangan.
Apabila kita tidak memperhatikan prosedur penerbangan yang ada kita akan membuat kesalahan. Kesalahan sekecil apapun yang terjadi saat berada di keamanan bandara bisa memperlambat kamu dan orang lain. Malahan dapat menjadi masalah. Berikut hal yang harus dilakukan saat berada di keamanan bandara:
Cairan Lebih dari 100 mm

Dalam aturan dituliskan larangan membawa cairan lebih dari 100 mm. Aturan tersebut sudah cukup jelas dan kerap disosialisasikan di bandara. Kendati demikian ada saja penumpang yang tidak memperhatikan aturan tersebut dengan benar. Masih saja ada penumpang yang membawa sampo, sabun, atau parfum berukuran penuh dalam tas mereka. Ketika petugas bandara membongkar tas, membuang botol milik penumpang, dan menegur mereka itu akan memakan banyak waktu. Hal tersebut juga memperlambat dan merugikan penumpang lain.Ada beberapa pengecualian untuk aturan tersebut diantaranya obat-obatan, ASI dan susu formula bayi.
Bagikan
Berita Terkait
All Indonesia Diberlakukan Diseluruh Bandara Penerbangan dan Pelabuhan Internasional

Bandara Larantuka Terpaksa Ditutup Imbas Erupsi Gunung Ili Lewotolok

Bandara Ahmad Yani Kembali Jadi Bandara Internasional, Ribuan Tiket Sudah Dibeli Penumpang

Penetapan 36 Bandara Miliki Status Internasional Dorong Peningkatan Wisatawan

Operasional Bandara Ilaga Papua Sudah Normal Setelah Insiden Kebakaran Pesawat

KAI Suplai 60 Ribu Ton Avtur dan 1,62 Juta Penumpang KA Bandara

Presiden Prabowo Perintahkan Bandara di Daerah Jadi Internasional, Sinyal Ekonomi Bakal Meledak?

Tidak Perlu Ribet Isi Berbagai Aplikasi Pulang Dari Luar Negeri, Tinggal Isi ALL Indonesia

24 Penerbangan Dipindah Dari Bandara Halim ke Soekarno-Hatta, Terminal 1C Digunakan Bagi Citilink

Satgas Khusus Dibentuk Untuk Berantas Layangan Perusak Penerbangan di Soekarno-Hatta
