Jadwal Lengkap Sepak Bola SEA Games Vietnam, Catat Hari Laga 'Timnas Day' Garuda U-23

Wisnu CiptoWisnu Cipto - Kamis, 07 April 2022
Jadwal Lengkap Sepak Bola SEA Games Vietnam, Catat Hari Laga 'Timnas Day' Garuda U-23

Timnas Indonesia U-23. Foto: PSSI

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Jadwal lengkap laga cabang olah raga paling bergensi sepak bola SEA Games 2021 Vietnam sudah resmi dirilis. Timnas Indonesia U-23 dipastikan menjalani babak penyisihan bergabung dengan tuan rumah di Grup A.

Dilansir BolaSkor.com, Kamis (7/4), Timnas Indonesia U-23 akan membuka kiprahnya di SEA Games 2021 melawan tuan rumah sekaligus juara bertahan cabang sepak bola Vietnam, pada 6 Mei 2022.. Laga penyisihanGrup A dijadwalkan digelar di Stadion Viet Tri, Phu Tho.

Baca Juga

Daftar Pemain Timnas Indonesia U-23 untuk Persiapan SEA Games 2021

Indonesia baru akan menjalani laga kedua menghadapi Timor Leste pada 10 Mei. Tiga hari berselang pada 13 Mei, Timnas Garuda U-23 kembali menjajal Filipina untuk menjalani laga ketiga penyisihan grup. Partai puncak penyisihan Grup A berlangsung pada 15 Mei, dengan Indonesia bertemu Myanmar.

Jika Indonesia lolos ke babak gugur dengan menjadi pemuncak klasemen atau peringkat dua, jadwal semifinal bakal berlangsung 19 Mei. Tim yang gagal lolos ke final, nantinya akan saling bertarung memperebutkan medali perunggu pada 22 Mei. Partai puncak perebutan medali emas bergensi cabang Sepak Bola SEA Games Vietnam juga digelar hari yang sama di Stadion My Dinh

Timnas Indonesia U-23. (PSSI)

Berikut jadwal lengkap penyisihan Grup A dan B SEA Games 2021 Vietnam:

6 Mei

Grup A (Stadion Viet Tri)

Filipina Vs Timor Leste

Vietnam Vs Indonesia

7 Mei

Grup B (Stadion Thien Truong)

Singapura Vs Laos

Thailand Vs Malaysia

8 Mei

Grup A

Timor Leste Vs Myanmar

Vietnam Vs Filipina

9 Mei

Grup B

Laos Vs Kamboja

Thailand Vs Singapura

10 Mei

Grup A

Myanmar Vs Filipina

Indonesia Vs Timor Leste

11 Mei

Grup B

Kamboja Vs Singapura

Malaysia Vs Laos

13 Mei

Grup A

Filipina Vs Indonesia

Myanmar Vs Vietnam

14 Mei

Grup B

Singapura Vs Malaysia

Kamboja Vs Thailand

15 Mei

Grup A

Indonesia Vs Myanmar

Timor Leste Vs Vietnam

16 Mei

Grup B

Malaysia Vs Kamboja

Laos Vs Thailand

(*/Bolaskor.com)

Baca Juga:

Shin Tae-yong Bertekad Bawa Timnas Indonesia U-23 ke Final SEA Games 2021

#SEA Games #Timnas U-23 #Breaking
Bagikan
Ditulis Oleh

Wisnu Cipto

Berita Terkait

Dunia
Gerbang Rafah Pintu Masuk Gaza dari Mesir Kembali Dibuka 2 Arah
Shaath menegaskan pentingnya pembukaan kembali jalur Rafah bagi warga Gaza, sekaligus menjadi momentum mewujudkan perdamaian di antara Israel dan Palestina.
Wisnu Cipto - Jumat, 23 Januari 2026
Gerbang Rafah Pintu Masuk Gaza dari Mesir Kembali Dibuka 2 Arah
Indonesia
Warga Kota Tangerang Jangan Sampai Lewat, Ada 8 Paket Diskon Pajak PBB-P2 dan BPHTB
Program diskon pajak PBB-P2 dan BPHTB berlaku mulai 19 Januari hingga 31 Maret 2026 bagian dari perayaan HUT ke-33 Kota Tangerang
Wisnu Cipto - Rabu, 21 Januari 2026
Warga Kota Tangerang Jangan Sampai Lewat, Ada 8 Paket Diskon Pajak PBB-P2 dan BPHTB
Indonesia
Pesawat ATR 400 Yogyakarta-Makassar Hilang Kontak di Maros, Angkut 11 Orang
Pesawat hilang kontak dalam penerbangan dari Yogyakarta menuju Makassar. Titik terakhir di koordinat 04°57’08” Lintang Selatan dan 119°42’54” Bujur Timur.
Wisnu Cipto - Sabtu, 17 Januari 2026
Pesawat ATR 400 Yogyakarta-Makassar Hilang Kontak di Maros, Angkut 11 Orang
Indonesia
Gempa Magnitudo 5,5 Guncang Maluku Tengah Sabtu (17/1) Pagi, Tak Berpotensi Tsunami
Getaran gempa dilaporkan dirasakan berskala MMI III-IV di Liang, Amahai, Kairatu, hingga Ambon, Seram Utara, Sorong berskala II-III MMI
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 17 Januari 2026
Gempa Magnitudo 5,5 Guncang Maluku Tengah Sabtu (17/1) Pagi, Tak Berpotensi Tsunami
Olahraga
Persija Resmi Umumkan Bergabungnya Alaeddine Ajaraie, Bomber Asal Maroko, Berharap Akhiri Musim dengan Senyum Bahagia
Perekrutan Alaeddine Ajaraie untuk melengkapi skuad sekaligus menambah opsi ketajaman lini depan Persija.
Frengky Aruan - Jumat, 16 Januari 2026
Persija Resmi Umumkan Bergabungnya Alaeddine Ajaraie, Bomber Asal Maroko, Berharap Akhiri Musim dengan Senyum Bahagia
Indonesia
Kapolri Naikkan Pangkat Anggota Polisi Peraih Medali SEA Games 2025 Thailand
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memberikan apresiasi atau reward kepada seluruh atlet Polri yang meraih prestasi di ajang SEA Games tahun 2025.
Frengky Aruan - Jumat, 16 Januari 2026
Kapolri Naikkan Pangkat Anggota Polisi Peraih Medali SEA Games 2025 Thailand
Indonesia
KPK Periksa Ketua DPD PDIP Jabar Ono Surono Terkait Suap Proyek Bekasi
KPK memeriksa Ketua DPD PDIP Jawa Barat Ono Surono sebagai saksi kasus dugaan suap ijon proyek di Pemkab Bekasi. Tujuh pejabat teknis juga diperiksa.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 15 Januari 2026
KPK Periksa Ketua DPD PDIP Jabar Ono Surono Terkait Suap Proyek Bekasi
Olahraga
Bonus SEA Games 2025 Cair Tercepat Sepanjang Sejarah, NOC Indonesia: Ini Bukti Negara Hadir
Prestasi Melampaui Target Keberhasilan ini melengkapi catatan impresif Indonesia di Thailand
Angga Yudha Pratama - Jumat, 09 Januari 2026
Bonus SEA Games 2025 Cair Tercepat Sepanjang Sejarah, NOC Indonesia: Ini Bukti Negara Hadir
Indonesia
Prabowo Lontarkan Gurauan ke Kapten TNI Rizki Juniansyah Usai Dapat Bonus Rp 1 Miliar
Prabowo menegaskan bahwa nominal uang yang diberikan negara bukanlah sekadar 'pembayaran upah'
Angga Yudha Pratama - Jumat, 09 Januari 2026
Prabowo Lontarkan Gurauan ke Kapten TNI Rizki Juniansyah Usai Dapat Bonus Rp 1 Miliar
Olahraga
Berprestasi di SEA Games 2025, Atlet dari Unsur TNI Mendapat Kenaikan Pangkat, Rizki Juniansyah Jadi Kapten
Atlet-atlet dari unsur TNI mendapat kenaikan pangkat hingga menjadi perwira setelah meraih prestasi di SEA Games 2025.
Frengky Aruan - Kamis, 08 Januari 2026
Berprestasi di SEA Games 2025, Atlet dari Unsur TNI Mendapat Kenaikan Pangkat, Rizki Juniansyah Jadi Kapten
Bagikan