Dubes Inggris Beri Selamat ke Prabowo, Sampaikan Pesan dari PM Rishi Sunak

Hendaru Tri HanggoroHendaru Tri Hanggoro - Sabtu, 17 Februari 2024
Dubes Inggris Beri Selamat ke Prabowo, Sampaikan Pesan dari PM Rishi Sunak

Jermey memberikan sepucuk surat dari Perdana Menteri Inggris Rishi Sunak yang isinya mengucapkan selamat kepada Prabowo. (Foto: X/@DomJermey)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Duta Besar (Dubes) Inggris untuk Indonesia Dominic Jermey mengucapkan selamat kepada Prabowo Subianto usai mengungguli Pilpres 2024 berdasarkan hasil quick count.

Jermey menyampaikan itu kepada Prabowo saat bertemu di kediaman Prabowo di Jakarta, Jumat, (16/2).

Dalam pertemuan itu, Jermey memberikan sepucuk surat dari Perdana Menteri Inggris Rishi Sunak yang isinya mengucapkan selamat kepada Prabowo.

"Saya merasa terhormat untuk menyampaikan surat ucapan selamat dari Rishi Sunak atas keberhasilan Prabowo di pemilu 2024," kata Jermey yang diunggah di akun X miliknya, @DomJermey, Sabtu (17/2).

Baca juga:

Pemimpin Dunia Ucapkan Selamat atas Keunggulan Prabowo di Pilpres 2024

Dalam unggahan tersebut, Jermey juga mengaku diterima dengan ramah oleh Prabowo. Mereka berdiskusi tentang banyak hal-hal besar yang bisa dicapai bersama kedua negara.

"Terima kasih Pak Prabowo atas sambutan yang baik kemarin. Senang rasanya berdiskusi tentang semua hal yang ada di depan dan hal-hal besar yang dapat dicapai bersama oleh negara kita," tulis Jermey.

Menyusul hasil quick count yang menempatkan Prabowo di urutan pertama, sejumlah pemimpin dunia telah mengucapkan selamat padanya.

Pemimpin negara itu antara lain Menteri Australia Anthony Albanese, Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong, PM Malaysia Anwar Ibrahim, Presiden Sri Lanka Ranil Wickremsinghe, dan Wakil Perdana Menteri Australia Richard Marles. (Pon)

Baca juga:

Gibran Senang Silent Majority Menangkan Prabowo-Gibran Pilpres 2024

#Prabowo Subianto #Dubes Inggris
Bagikan
Ditulis Oleh

Ponco Sulaksono

Berita Terkait

Indonesia
Izinnya Dicabut Prabowo, 28 Perusahaan Perusak Hutan Diminta Bertanggung Jawab
28 perusahaan perusak hutan diminta bertanggung jawab. Pencabutan izin yang dilakukan Presiden RI, Prabowo Subianto, dinilai belum cukup.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
Izinnya Dicabut Prabowo, 28 Perusahaan Perusak Hutan Diminta Bertanggung Jawab
Indonesia
Arahan dari Prabowo, BNPB Gelar Operasi Modifikasi Cuaca di Jabodetabek
BNPB menggelar operasi modifikasi cuaca di Jabodetabek. Hal ini mendapat arahan langsung dari Presiden RI, Prabowo Subianto.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
Arahan dari Prabowo, BNPB Gelar Operasi Modifikasi Cuaca di Jabodetabek
Indonesia
Indonesia Gabung Badan Internasional Trump, Prabowo Dinilai Sedang Cari Celah untuk Bela Palestina
Indonesia harus mendorong langkah-langkah konkret yang terukur, seperti gencatan senjata berkelanjutan
Angga Yudha Pratama - Jumat, 23 Januari 2026
Indonesia Gabung Badan Internasional Trump, Prabowo Dinilai Sedang Cari Celah untuk Bela Palestina
Indonesia
Prabowo Tandatangani Piagam Board of Peace, Indonesia Kawal Perdamaian di Gaza
Presiden RI, Prabowo Subianto, menandatangani piagam Board of Peace di Davos, Swiss. Indonesia akan mengawal perdamaian di Gaza, Palestina.
Soffi Amira - Jumat, 23 Januari 2026
Prabowo Tandatangani Piagam Board of Peace, Indonesia Kawal Perdamaian di Gaza
Indonesia
Prabowo Cabut Izin 28 Perusahaan Penyebab Banjir di Sumatra, ini Daftar Lengkapnya
Presiden RI, Prabowo Subianto, mencabut izin 28 perusahaan penyebab banjir di Sumatra. Berikut adalah daftar lengkapnya.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Prabowo Cabut Izin 28 Perusahaan Penyebab Banjir di Sumatra, ini Daftar Lengkapnya
Indonesia
Gerindra Bantah Prabowo Usulkan Thomas Djiwandono Jadi Deputi Gubernur BI
Partai Gerindra membantah Presiden RI, Prabowo Subianto, mengusulkan Thomas Djiwandono menjadi Deputi Gubernur BI.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Gerindra Bantah Prabowo Usulkan Thomas Djiwandono Jadi Deputi Gubernur BI
Berita Foto
Presiden Prabowo Subianto Tiba di Inggris Perkuat Kemitraan Strategis dan Diplomasi Ekonomi Global
Presiden Prabowo Subianto tiba di London, Inggris, Minggu (18/1/2026).
Didik Setiawan - Senin, 19 Januari 2026
Presiden Prabowo Subianto Tiba di Inggris Perkuat Kemitraan Strategis dan Diplomasi Ekonomi Global
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Seperti Venezuela, Donald Trump Ancam Tangkap Prabowo jika Lakukan Perusakan Terhadap Alam
Presiden AS, Donald Trump, dikabarkan akan menangkap Presiden RI, Prabowo Subianto, jika melakukan kerusakan alam hingga terjadi bencana.
Soffi Amira - Kamis, 15 Januari 2026
[HOAKS atau FAKTA]: Seperti Venezuela, Donald Trump Ancam Tangkap Prabowo jika Lakukan Perusakan Terhadap Alam
Indonesia
Prabowo Instruksikan Yusril dan Menkum Bikin UU Tangkal Propaganda Asing
Pemerintah Indonesia tengah mempersiapkan Rancangan Undang-Undang tentang Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing.
Wisnu Cipto - Kamis, 15 Januari 2026
Prabowo Instruksikan Yusril dan Menkum Bikin UU Tangkal Propaganda Asing
Indonesia
166 Sekolah Rakyat Sudah Berdiri, Legislator Ingatkan Prabowo Sumbawa Jangan Dianaktirikan
Daerah-daerah yang masih tertinggal, seperti sebagian wilayah di Pulau Sumbawa, harus menjadi perhatian utama
Angga Yudha Pratama - Kamis, 15 Januari 2026
166 Sekolah Rakyat Sudah Berdiri, Legislator Ingatkan Prabowo Sumbawa Jangan Dianaktirikan
Bagikan