Dragon's Dogma, Serial Anime Baru di Netflix

Muchammad YaniMuchammad Yani - Kamis, 27 Agustus 2020
Dragon's Dogma, Serial Anime Baru di Netflix

Dragon's Dogma akan hadir di Netflix pada 17 September 2020. (Foto: Gameslaught)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

PADA 25 Agustus 2020, akun resmi YouTube milik Netflix Asia telah merilis trailer terbaru dari serial anime tersebut. Serial dengan judul Dragon's Dogma ini diadaptasi dari gim action RPG Capcom, salah satu perusahaan video gim yang berhasil menciptakan banyak maha karya yang mendunia. Video gim buatan Capcom itu merupakan gim untuk PS 3, Xbox 360, dan Nintendo Switch pada 2019.

Dragon's Dogma mengkisahkan anak bernama Ethan yang kehilangan rumah bahkan keluarganya karena seekor naga. Ia memiliki tekad untuk membalas dendam dan memusnahkan makhluk itu. Dilansir dari Gamespot.com, ada pemeran lain yang akan membantu Ethan untuk melindungnya. Seperti di dalam gim, karakter itu bernama Hannah yang dikenal dengan karakter pendamping Ethan.

Baca juga:

Dalam trailernya, naga itu membakar pemukiman dan semua penduduk yang ada di sana. Sampai akhirnya Ethan hidup kembali dan berubah namanya menjadi Arisen. Selama itu Arisen terus menjalankan misinya untuk membalas dendam.

Ia menghadapi banyak monster untuk menuju ke sarang naga. Namun, di sisi lain muncul sisi gelap ketika ia termakan oleh misinya sendiri. Dari trailernya saja kamu sudah bisa melihat bagaimana kisah dan aksi yang luar biasa dari anime ini.

Baca juga

Benarkah Hobi Selfie Tanda Gangguan Narsistik?

Seekor makhluk memusnahkan pemukiman penduduk. (Foto: Polygon)
Seekor makhluk memusnahkan pemukiman penduduk. (Foto: Polygon)

Dari laman Gamesradar.com, Netflix sendiri pertama kali mengumumkan serial anime ini pada Maret 2019. Dragon's Dogma juga bekerja sama dengan anime studio, Sublimation Inc. Selain itu, anime ini dikemas dengan gaya animasi 3D untuk setiap karakternya. Tidak hanya kisahnya yang bagus, tetapi kamu juga disuguhkan visual yang keren.

Penasaran kan bagaimana kisah serial anime Dragon's Dogma akan berakhir? Bersiap-siaplah untuk menonton serial anime seru ini hanya di Netflix pada 17 September 2020. (Ren)

Baca juga:

Nintendo Switch Next-Gen Segera Hadir di 2021

#Film #Hiburan #Netflix
Bagikan
Ditulis Oleh

Muchammad Yani

Lebih baik keliling Indonesia daripada keliling hati kamu

Berita Terkait

ShowBiz
'Aku yang Engkau Cari', Lagu Maudy Ayunda yang Lahir dari Dunia 'Para Perasuk'
Maudy Ayunda merilis single 'Aku yang Engkau Cari' sebagai original soundtrack film Para Perasuk garapan Wregas Bhanuteja.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
'Aku yang Engkau Cari', Lagu Maudy Ayunda yang Lahir dari Dunia 'Para Perasuk'
ShowBiz
Mawar Eva de Jongh dan Deva Mahenra Beradu Emosi di Series 'Luka, Makan, Cinta'
Serial Luka, Makan, Cinta mengangkat drama bisnis keluarga dan konflik ibu-anak. Disutradarai Teddy Soeria Atmadja, dibintangi Mawar Eva de Jongh dan Deva Mahenra.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
Mawar Eva de Jongh dan Deva Mahenra Beradu Emosi di Series 'Luka, Makan, Cinta'
Tekno
Netflix Bakal Luncurkan Video Vertikal, Siap Saingi TikTok dan Reels
Dengan fitur swipeable short-form clips, Netflix berharap pengguna tidak hanya datang untuk menonton film berdurasi panjang
Angga Yudha Pratama - Kamis, 22 Januari 2026
Netflix Bakal Luncurkan Video Vertikal, Siap Saingi TikTok dan Reels
ShowBiz
Netflix makin Agresif, Perbarui Tawaran ke Warner Bros Jadi Rp 1.221 Triliun Tunai
Dewan direksi kedua perusahaan telah menyetujui kesepakatan tunai penuh yang diumumkan Selasa tersebut.
Dwi Astarini - Rabu, 21 Januari 2026
 Netflix makin Agresif, Perbarui Tawaran ke Warner Bros Jadi Rp 1.221 Triliun Tunai
ShowBiz
Netflix Rilis Film Coming of Age 'Surat untuk Masa Mudaku', Tayang 29 Januari 2026
Netflix menyiapkan film coming of age Surat untuk Masa Mudaku karya Sim F. Dibintangi Millo Taslim dan Fendy Chow, tayang 29 Januari 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Netflix Rilis Film Coming of Age 'Surat untuk Masa Mudaku', Tayang 29 Januari 2026
ShowBiz
Film 'Aku Sebelum Aku' Siap Tayang di Netflix, Kolaborasi Gina S Noer dan Ringgo Agus Rahman
Ringgo Agus Rahman membintangi film coming of age 'Aku Sebelum Aku', debut Gina S Noer di Netflix. Simak sinopsis dan fakta menariknya.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Film 'Aku Sebelum Aku' Siap Tayang di Netflix, Kolaborasi Gina S Noer dan Ringgo Agus Rahman
Fun
Sinopsis Night Shift for Cuties, Debut Sutrada Monica Vanesa Tedja di Proyek Netflix
Film Night Shift for Cuties sendiri dijadwalkan bakal tayang di platform streaming global Netflix tahun 2026 ini.
Wisnu Cipto - Rabu, 21 Januari 2026
Sinopsis Night Shift for Cuties, Debut Sutrada Monica Vanesa Tedja di Proyek Netflix
ShowBiz
Intip Sederet Aktor Kawakan yang Turut Memeriahkan Film Terbaru Joko Anwar 'Ghost in Cell'
Film terbaru Joko Anwar berjudul Ghost in Cell dibintangi sederet aktor kawakan Tanah Air. Intip daftar lengkap pemainnya di sini.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 20 Januari 2026
Intip Sederet Aktor Kawakan yang Turut Memeriahkan Film Terbaru Joko Anwar 'Ghost in Cell'
ShowBiz
Joko Anwar Hadirkan Trailer Film 'Ghost in Cell', Satir Penjara Berbalut Horor-Komedi
Joko Anwar merilis trailer Ghost in Cell, film komedi satir berlatar penjara yang akan debut di Berlin Film Festival dan tayang tahun ini.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 20 Januari 2026
Joko Anwar Hadirkan Trailer Film 'Ghost in Cell', Satir Penjara Berbalut Horor-Komedi
ShowBiz
Film Korea 'My Dad, the Zombie' Mulai Produksi, Sajikan Komedi Keluarga yang Menyentuh
Film Korea My Dad, the Zombie resmi memulai syuting. Dibintangi Yoo Jae Myung, Lee Si Eon, dan Oh Dal Soo. Mengangkat kisah aktor zombie dan cinta keluarga.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 20 Januari 2026
Film Korea 'My Dad, the Zombie' Mulai Produksi, Sajikan Komedi Keluarga yang Menyentuh
Bagikan