37 Kantong Parkir Disiapkan Pemprov DKI Saat Perayaan Malam Tahun Baru 2020
Ilustrasi tempat parkir
Merahputih.com - Dalam rangka menyambut tahun baru 2020, Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta bakal menyelenggarakan rangkaian kegiatan malam pergantian tahun di pusat kota Jakarta.
Adapun acara yang digelar Pemprov DKI Selasa 31 Desember seperti Nikah Massal dan Isbat Nikah di Halaman Balai Kota DKI, Car Free Night sepanjang Jalan Sudirman-MH. Thamrin, dan sejumlah panggung hiburan di Bunderan HI, Depan Gedung Jaya, Pintu Monas Barat Daya, dan Spot Budaya Dukuh Atas.
Baca Juga:
Mulai Maret 2020 Penerbangan Bandara Adisutjipto Bakal Dipindahkan
Pemprov DKI pun memiliki persiapan untuk menampung kendaraan para pengunjung saat perayaan malam tahun baru 2020. Terdapat 37 kantor parkir yang disediakan Pemda DKI untuk kendaraan masyarakat.
"Untuk kantong parkir udah disiapkan sebanyak 37. 37 kantong parkir," kata Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta, Syafrin Liputo saat dikonfirmasi, Senin (30/12).
Berikut 37 kantong parkir yang disiapkan Pemprov DKI saat perayaan malam tahun baru:
- Plaza Indonesia
- Wisma Nusantara dan Hotel Pullman
- Wisma Antara
- Jakarta Theater
- Gedung Jaya
- IRTI Monas
- Kompleks Gedung MidPlaza
- Plaza Permata
- Wisma Mandiri
- Plaza BII
- Menara Sudirman
- Gedung Artaloka
- Wisma BNI 46
- Menara BDN
Baca Juga:
- Menara Multimedia
- Poin Cafe
- Gedung Sapta Pesona
- Gedung Indosat
- Kementerian ESDM
- Wisma 46
- The City Tower
- Grand Indonesia
- UOB Plaza
- The Landmark
- Graha Mandiri
- Gajah Mada Plaza
- Duta Marline Plaza
- Monas Stasiun Gambir
- Gedung Sarinah
- Lembaga Ketahanan Nasional
- Perpustakaan Nasional
- Kementerian Perdagangan
- UNIKA Atma Jaya
- Parkir Timur Senayan
- Kementerian RB
- Jalan Kebun Kacan On Street
- Jalan Imam Bonjol On Street. (Asp)
Bagikan
Asropih
Berita Terkait
Tanggapan Santai Pramono Pedagang Daging di Jakarta Ancam Mogok Jualan 3 Hari
Jakarta Dikepung Genangan, Polisi Turun Tangan Cegah Warga Terjebak Banjir
Pramono Sebut Pembayar QRIS di Jakarta Meroket Hingga 177 Persen di 2025, Tembus 5 Miliar Transaksi
Pemprov DKI Kucurkan Subsidi Rp 6,4 Triliun untuk Urusan Transportasi, Perut Sampai Pengelolaan Air Limbah
Pramono Tegaskan Ekonomi Jakarta 2025 Surplus Rp3,89 Triliun, Investasi Tembus Target
No Mercy untuk Bandar! Raperda P4GN Jadi Benteng Terakhir Lindungi Generasi Emas Jakarta dari Sabu Hingga Ekstasi
Bukan Sekadar Bongkar Tiang, Pemprov DKI Jakarta Bakal Melakukan Penataan Drainase di Jalan Rasuna Said
Tiang Mangkrak Rasuna Said, Pramono Anung Pastikan Pembongkaran Berjalan Humanis
Prakiraan Cuaca Jakarta 14 Januari: Waspada Hujan Ringan dari Pagi Hingga Siang Hari
Tanpa Tutup Tol, Jalur Layang LRT Jakarta Fase 1B Kini Tersambung 100 Persen