[HOAKS atau FAKTA] Foto Ratu Megawati

Kamis, 29 September 2022 - Andika Pratama

MerahPutih.com - Beredar sebuah foto yang diunggah akun Facebook bernama “Jacky Ibrahim” yang memperlihatkan wajah mantan presiden Megawati Soekarnoputri memakai baju kebangsawanan.

Unggahan tersebut sudah mendapatkan atensi sebanyak 77 reaksi, 28 komentar dan 2 kali dibagikan.

Baca Juga

[HOAKS atau FAKTA] Jokowi Marah karena Kenaikan Harga BBM dan Bahan Pokok

Narasi

“kira kira Tahlilan buat ratu mlm apa y”

Cek fakta

Berdasarkan hasil penelusuran menggunakan search by image, gambar tersebut merupakan hasil suntingan atau editan.

Foto: Mafindo

Foto asli foto tersebut memiliki kemiripan dengan foto dari Ratu Inggris yaitu Ratu Elizabeth.

Kesimpulan

Dengan demikian, Foto Ratu Megawati merupakan konten satire atau parodi. (*)

Baca Juga

[HOAKS atau FAKTA]: Wapres Minta Rakyat Masak Pakai Kayu Bakar biar Irit

Bagikan

Baca Original Artikel
Bagikan