Indonesiaku
Mengenal Tiban, Tradisi Minta Hujan dengan Adu Cambuk dari Blitar
Tiban, tradisi unik untuk meminta hujan dengan adu cambuk. Tradisi tiban dijadikan sebagai ritual meminta hujan yang sudah turun temurun dilakukan.
Widi Hatmoko - Senin, 21 September 2015
Mengenal Tiban, Tradisi Minta Hujan dengan Adu Cambuk dari Blitar
Indonesiaku
Menengok Situs Budaya Moraya yang Rusak Tak Terurus
Situs Budaya Moraya dan Waruga peninggalan kota tua Minawanua dibiarkan tidak terurus dan rusak di Minahasa, Tondano, Sulawesi Utara.
Widi Hatmoko - Senin, 21 September 2015
Menengok Situs Budaya Moraya yang Rusak Tak Terurus
Indonesiaku
Tradisi Fang Sheng, Ironi Melepas Hewan Liar ke Alam Bebas
Tradisi Fang Sheng sangat erat dengan ajaran agama Buddha Mahayana Tiongkok. Ada makna tersirat di balik ritual melepas makhluk hidup ini. Ritual ini digelar dengan melepaskan hewan hidup ke alam.
Noer Ardiansjah - Minggu, 20 September 2015
Tradisi Fang Sheng, Ironi Melepas Hewan Liar ke Alam Bebas
Indonesiaku
Tradisi Popokan di Semarang Jadi Simbol Tolak Keburukan
Sejumlah warga saling melempar lumpur dalam tradisi Popokan di Desa Sendang, Bringin, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, Jumat (18/9).
Widi Hatmoko - Minggu, 20 September 2015
Tradisi Popokan di Semarang Jadi Simbol Tolak Keburukan
Indonesiaku
Tradisi Grebeg Gule di Magelang Sebagai Ungkapan Syukur Hingga Tolak Bala
Sejumlah warga mengirab Gunungan Palawija menyusuri persawahan saat dilaksanakan tradisi Grebeg Gule di Kelurahan Cacaban, Magelang, Jateng, Kamis (17/9).
Widi Hatmoko - Jumat, 18 September 2015
Tradisi Grebeg Gule di Magelang Sebagai Ungkapan Syukur Hingga Tolak Bala
Indonesiaku
Mengenal Tradisi Pladu dari Tulungagung
Tradisi Pladu atau penggelontoran air sungai proyek irigasi saluran pembuangan induk Kalidawir di pintu Cekdam Boyolangu, sudah menjadi budaya di Tulungagung.
Widi Hatmoko - Kamis, 17 September 2015
Mengenal Tradisi Pladu dari Tulungagung
Indonesiaku
Parade Budaya di Festival Senggigi 2015
Nusa Tenggara Barat menggelar Festival Senggigi 2015. Parade budaya festival Senggigi yang digelar oleh pemerintah daerah (Pemda) Lombok Barat, NTB, ini akan berlangsung dari 16 hingga 19 September 2015.
Widi Hatmoko - Kamis, 17 September 2015
Parade Budaya di Festival Senggigi 2015
Indonesiaku
Semarak Tari Jaran Kepang Massal di Boyolali
Sejumlah penari cilik menarikan tarian Jaran Kepang di Lapangan Canden, Boyolali, Jawa Tengah, Rabu (16/9).
Widi Hatmoko - Rabu, 16 September 2015
Semarak Tari Jaran Kepang Massal di Boyolali
Indonesiaku
Kembali ke Zaman Prasejarah Lewat Gambar Cadas
Bagi Anda yang ingin tahu bagaimana nenek moyang bangsa Indonesia saat prasejarah bisa melalui tanda-tanda yang mereka berikan. Manusia zaman prasejarah meninggalkan cerita tentang apa yang terjadi saat itu melalui komunikasi dengan cara mereka sendiri.
Noer Ardiansjah - Rabu, 16 September 2015
Kembali ke Zaman Prasejarah Lewat Gambar Cadas
Indonesiaku
Darah Muda dalam Teater Rakyat Mendu dari Pontianak
Kebudayaan tradisional mengajarkan masyarakatnya untuk selalu hidup sesuai dengan norma-norma yang berlaku. Kesenian teater rakyat atau pertunjukan drama panggung tradisonal salah satunya, para tokoh membawakan cerita tentang banyak hal bagaimana seseorang menjalani hidup dan mengenali mana yang baik dan mana yang buruk untuk dilakukan.
Noer Ardiansjah - Rabu, 16 September 2015
Darah Muda dalam Teater Rakyat Mendu dari Pontianak
Indonesiaku
Teater Topeng Blantek Betawi Jarang Dikenal Lagi
Kebudayaan Betawi memperkenalkan karifan lokal menjadi seorang warga Ibu Kota. Sebut saja salah satunya ondel-ondel untuk mengingatkan kebudayaan yang sejak dulu ada di Jakarta.
Noer Ardiansjah - Senin, 14 September 2015
Teater Topeng Blantek Betawi Jarang Dikenal Lagi
Indonesiaku
Menengok Segala Hal tentang Batak di Museum TB Silalahi
Replika-replika menjadi pengingat pengunjung bahwa ada bentuk asli, yang masih berada di luar museum, bahkan di luar tanah Batak. Di museum ini, peninggalan sejarah, budaya, dan peradaban suku Batak zaman dulu hingga saat ini diperlihatkan. Semua itu, bentuk asli dari replika, tersebar di berbagai negara termasuk di belahan Eropa seperti Jerman, Belanda maupun Inggris.
Noer Ardiansjah - Senin, 14 September 2015
Menengok Segala Hal tentang Batak di Museum TB Silalahi
Indonesiaku
Parade Budaya Sail Tomini 2015 di Sulawesi Penuh Warna-Warni
Pekan budaya Sulawesi Tengah ke-14 menjadi bagian dari Sail Tomini 2015. Gelaran pekan budaya dipusatkan di Pantai Kayubura, Desa Pelawa Baru, Parigi Moutong, Sulawesi Tengah, Minggu (13/9).
Noer Ardiansjah - Senin, 14 September 2015
Parade Budaya Sail Tomini 2015 di Sulawesi Penuh Warna-Warni
Indonesiaku
Kolaborasi Miss Tjitjih - Fitri Tropica Suguhkan Lakon Pangeran Jayakarta
MerahPutih Budaya - Kelompok Sandiwara Miss Tjitjih denganan Fitri Tropica mempersembahkan sebuah sandiwara Pangeran Jayakarta. Keduanya menyuguhkan lakon komedi khas Sunda.
Fredy Wansyah - Senin, 07 September 2015
Kolaborasi Miss Tjitjih - Fitri Tropica Suguhkan Lakon Pangeran Jayakarta
Indonesiaku
Band dari Bekasi Kolaborasikan Musik Band dengan Pencak Silat
Hasilnya, setiap gerakan yang dilakukan pesilat ternyata bisa seirama dengan hentakkan drum, petikan gitar, atau alat musik lain yang sama sekali tak tradisional.
Noer Ardiansjah - Sabtu, 05 September 2015
Band dari Bekasi Kolaborasikan Musik Band dengan Pencak Silat
Indonesiaku
Angkat Lokalitas, Gubernur Sumbar Gandeng Artis di Jakarta
Untuk mendongkrak pakaian khas Minang misalnya, Reydonnyzar mendaulat beberapa nama besar, terutama para tokoh publik dan artis-artis keturunan Minang berkiprah luas sebagai duta Minang.
Noer Ardiansjah - Rabu, 02 September 2015
Angkat Lokalitas, Gubernur Sumbar Gandeng Artis di Jakarta
Indonesiaku
Museumsuferfest 2015: Indonesia Jadi Headline di Koran Jerman
Museumsuferfest 2015 resmi dibuka pada Jumat (28/8) pukul 5 sore waktu Frankfurt, Jerman, oleh wali kota Frankfurt am Main Peter Feldmann dan duta besar Indonesia untuk Jerman Fauzi Bowo. Pada acara ini, antusiasme publik Eropa terhadap Indonesia sangat terlihat.
Adinda Nurrizki - Minggu, 30 Agustus 2015
Museumsuferfest 2015: Indonesia Jadi Headline di Koran Jerman
Indonesiaku
Ramaikan Museumsuferfest 2015, Indonesia Jadi Populer di Jerman
Museumsuferfest 2015 resmi dibuka padaJumat (28/8) pukul 5 sore waktu Frankfurt, Jerman, oleh wali kota Frankfurt Peter Feldmann dan duta besar Indonesia untuk Jerman Fauzi Bowo.
Adinda Nurrizki - Minggu, 30 Agustus 2015
Ramaikan Museumsuferfest 2015, Indonesia Jadi Populer di Jerman
Indonesiaku
Catatan Sejarah: Selim II Lakukan Ekspedisi Militer Ke Aceh
Setelah Sultan kekaisaran Ustmaniayah atau Turki Ottoman, Suleiman I wafat, kepemimpinannya beralih pada putranya dari putri Hurrem, Selim II.
Ana Amalia - Kamis, 27 Agustus 2015
Catatan Sejarah: Selim II Lakukan Ekspedisi Militer Ke Aceh
Indonesiaku
Viky Sianipar Gabungkan Tradisi Batak dan Barat dalam Drama Musikal
"Dibudaya batak ada seni pertunjukan opera batak, yang kalau mau pentas keliling desa dulu. Sementara di Barat ada seni pertunjukan yang sama dari daerah broadway. Konsep musik di Janji Toba aku coba menggabungkan keduanya," ujar komposer Batak ini di Viky Sianipar Music Center, Manggarai, Jakarta Selatan, Selasa (25/8).
Fredy Wansyah - Selasa, 25 Agustus 2015
Viky Sianipar Gabungkan Tradisi Batak dan Barat dalam Drama Musikal
Lihat lebih banyak