Headline

Presiden Erdogan Tegaskan Akan Kejar Para Pembunuh Jamal Khashoggi

Eddy FloEddy Flo - Kamis, 25 Oktober 2018
Presiden Erdogan Tegaskan Akan Kejar Para Pembunuh Jamal Khashoggi

Presiden Turki Reccep Tayyip Erdogan (Foto: xinhua)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.Com - Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan menegaskan Turki tidak akan membiarkan pembunuh wartawan Washington Post Jamal Khashoggi lolos dari jeratan hukum di negaranya.

Berbicara kepada media di Ankara, Presiden Erdogan mengungkapkan Turki akan mengejar pihak-pihak yang terlibat di dalam pembunuhan wartawan senior Arab Saudi tersebut. Semua yang terlibat, mulai dari pemberi perintah hingga eksekutor lapangan tidak akan dibiarkan melenggang tanpa diadili depan hukum.

"Kita bertekad tidak akan membiarkan pembunuhan ini ditutup-tutupi serta akan memastikan bahwa mereka yang bertanggung jawab atas pembunuhan itu, dari pihak yang memerintahkan hingga yang melaksanakan, tidak akan dibiarkan menghindar dari jeratan hukum," kata Erdogan di Ankara, Rabu (24/10).

Dalam pidatonya. Erdogan memaparkan bahwa pihaknya sudah memegang sejumlah bukti pendukung sehingga ada beberapa orang yang sudah merasa tidak nyaman atas langkah Turki yang menyebarkan bukti-bukti menyangkut pembunuhan Khashoggi.

Wartawan Arab Saudi Jamal Khashoggi
Wartawan Washington Post Jamal Khashoggi (Middle East Monitor/Handout via REUTERS/File Photo)

"Kita akan terus membagikan bukti-bukti baru secara transparan kepada mitra-mitra kita guna mengungkap pembunuhan ini," kata Erdogan.

Secara terpisah, Presiden Iran Hassan Rouhani mengatakan pada Rabu bahwa Arab Saudi tidak mungkin akan membunuh Khashoggi kalau tidak dilindungi Amerika, menurut laporan kantor berita Iran, IRNA.

Presiden Donald Trump mengatakan sebagaimana dilansir Antara dari Reuters, menyesalkan sikap Arab Saudi yang dituding berusaha menutup-nutupi pembunuhan Jamal Khashoggi dengan cara yang paling buruk dan Amerika Serikat bertekad akan mencabut visa beberapa orang yang diyakini bertanggung jawab dalam kasus tersebut.(*)

Baca berita menarik lainnya dalam artikel: Menarik, Prabowo Serahkan Keputusan Siapa Figur Cawagub DKI Kepada Taufik Gerindra

#Recep Tayyip Erdogan #Presiden Turki #Arab Saudi #Kekerasan Wartawan
Bagikan
Ditulis Oleh

Eddy Flo

Simple, logic, traveler wanna be, LFC and proud to be Indonesian

Berita Terkait

Dunia
Hercules Militer Turkiye Jatuh Tewaskan Sedikitnya 20 Orang, Presiden Erdogan Ucapkan Duka Cita
Presiden Turkiye Recep Tayyip Erdogan dan Presiden Azerbaijan Ilham Aliyev telah mengucapkan duka cita atas insiden jatuhnya pesawat militer di perbatasan negara.
Wisnu Cipto - Rabu, 12 November 2025
Hercules Militer Turkiye Jatuh Tewaskan Sedikitnya 20 Orang, Presiden Erdogan Ucapkan Duka Cita
Indonesia
MK Gelar Sidang Uji Materiil UU Pers, Ahli Nilai Pasal 8 Belum Jamin Perlindungan Wartawan
Mahkamah Konstitusi menggelar sidang Uji Materiil UU Pers, Senin (10/11). Ahli menilai, bahwa perlindungan wartawan belum terjamin.
Soffi Amira - Senin, 10 November 2025
MK Gelar Sidang Uji Materiil UU Pers, Ahli Nilai Pasal 8 Belum Jamin Perlindungan Wartawan
Indonesia
2 Syarikah Ditunjuk Urus Haji 2026, DPR Ingin Pastikan Komitmen Pelayanan Terbaik
2 perusahaan penyedia layanan haji (syarikah) yang ditunjuk yakni Rakeen Mashariq Al Mutayizah Company for Pilgrim Service dan Albait Guest.
Frengky Aruan - Sabtu, 01 November 2025
2 Syarikah Ditunjuk Urus Haji 2026, DPR Ingin Pastikan Komitmen Pelayanan Terbaik
Olahraga
Raphinha Sempat Tergoda dengan Tawaran Arab Saudi, Hansi Flick Berhasil Meyakinkannya
Raphinha mengaku, bahwa ia sempat tergoda dengan tawaran Arab Saudi. Namun, ia memilih bertahan di Barcelona.
Soffi Amira - Rabu, 15 Oktober 2025
Raphinha Sempat Tergoda dengan Tawaran Arab Saudi, Hansi Flick Berhasil Meyakinkannya
Travel
7 Alasan Hijrah Trail Harus Masuk Bucket List Petualangan di Arab Saudi
Ala Khotah (Jejak Nabi) menghadirkan sebuah perjalanan imersif selama enam bulan yang akan dimulai pada November ini.
Dwi Astarini - Selasa, 14 Oktober 2025
7 Alasan Hijrah Trail Harus Masuk Bucket List Petualangan di Arab Saudi
Olahraga
Bruno Fernandes Angkat Bicara soal Pindah ke Arab Saudi, Sudah Bahagia di Manchester United
Bruno Fernandes angkat bicara soal kemungkinan pindah ke Arab Saudi. Ia menegaskan, bahwa sudah bahagia di Manchester United.
Soffi Amira - Sabtu, 11 Oktober 2025
Bruno Fernandes Angkat Bicara soal Pindah ke Arab Saudi, Sudah Bahagia di Manchester United
Olahraga
Kluivert Puji Timnas Indonesia Bertarung Layaknya Singa, Meski Akhirnya Kalah dari Arab
Kluivert menyebut gol balasan pertama Arab Saudi menjadi titik balik yang mengubah jalannya pertandingan.
Wisnu Cipto - Kamis, 09 Oktober 2025
Kluivert Puji Timnas Indonesia Bertarung Layaknya Singa, Meski Akhirnya Kalah dari Arab
Olahraga
Jadwal dan Link Live Streaming Timnas Indonesia VS Arab Saudi, Siaran Mulai Pukul 22.00 WIB
Kickoff Timnas Indonesia vs Arab Saudi dimulai Kamis pukul 00.15 WIB.
Wisnu Cipto - Rabu, 08 Oktober 2025
Jadwal dan Link Live Streaming Timnas Indonesia VS Arab Saudi, Siaran Mulai Pukul 22.00 WIB
Olahraga
Bruno Fernandes dan Harry Kane Jadi Incaran Klub Arab Saudi, Berani Bayar Mahal
Bruno Fernandes dan Harry Kane kini diincar oleh klub Arab Saudi. Mereka berani membayar mahal untuk pemain elite Eropa tersebut.
Soffi Amira - Senin, 29 September 2025
Bruno Fernandes dan Harry Kane Jadi Incaran Klub Arab Saudi, Berani Bayar Mahal
Indonesia
Arab Saudi Gagas Koalisi Buat Dukungan Keuangan Langsung ke Ototitas Palestina
Konferensi pers tersebut dihadiri oleh para menteri luar negeri dari negara-negara Arab dan Eropa seperti Arab Saudi, Mesir, Yordania, dan Norwegia.
Alwan Ridha Ramdani - Jumat, 26 September 2025
Arab Saudi Gagas Koalisi Buat Dukungan Keuangan Langsung ke Ototitas Palestina
Bagikan