Kecantikan

Pasta Gigi Bisa Hilangkan Jerawat?

Andreas PranataltaAndreas Pranatalta - Selasa, 01 Juni 2021
Pasta Gigi Bisa Hilangkan Jerawat?

Tidak direkomendasikan untuk menggunakan pasta gigi. (Foto: Pexels/Andrea Piacquadio)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

JERAWAT itu bikin jengkel, makanya segala cara dilakukan termasuk mengoleskan pasta gigi ke bagian jerawat. Memangnya benar ya cara ini efektif untuk menghilangkan jerawat?

Salah satu mitos tentang penyakit kulit ini yang perlu diluruskan kebenarannya adalah menghilangkan jerawat dengan pasta gigi. Kebanyakan orang percaya bahwa kandungan di dalam pasta gigi dapat membantu mengusir jerawat dari kulit. Hal ini mungkin karena kandungan fluor di pasta gigi yang dipercaya mampu mengeringkan jerawat lebih cepat.

Mengutip Hellosehat, menghilangkan jerawat dengan pasta gigi tidak direkomendasikan oleh dokter. Pasalnya, mengoleskan pasta gigi langsung ke jerawat justru dapat menyebabkan iritasi kulit.

Baca juga:

Menghilangkan Komedo dengan Pasta Gigi, Apakah Aman?

Pasta Gigi Bisa Hilangkan Jerawat?
Lebih baik gunakan bahan alami. (Foto: Pexels/cottonbro)


Tidak hanya itu, kulit yang diolesi pasta gigi juga dapat memerah, membuat jerawat tampak lebih terlihlat, hingga menimbulkan sensasi terbakar. Manfaat pasta gigi memang banyak, tetapi sebagai cara menghilangkan jerawat bukan salah satunya.

Pelu kamu tahu, kandungan yang ada pada pasta gigi hanya diformulasikan untuk gigi saja, bukan untuk kulit berjerawat. Meski kandungan kimia dalam pasta gigi aman untuh memutihkan gigi, bukan berarti cocok untuk kulit.

Hal ini dikarenakan pasti gigi memiliki tingkat pH yang dapat mengiritasi kulit sehat. Bila pH di kulit terlalu tinggi, ruam dan sensasi terbakar pun dapat muncul. Di sisi lain, sodium lauryl sulfate yang juga ditemukan di pasta gigi mungkin terlalu keras untuk mengatasi jenis jerawat yang ringan. Tingkat keparahan yang disebabkan oleh penggunaan pasta gigi terhadap jerawat pun akan tergantung pada sensitivitas kulitmu.

Baca juga:

Tutorial Membersihkan Sepatu Olahraga dengan Pasta Gigi

Pasta Gigi Bisa Hilangkan Jerawat?
Masih banyak lagi produk untuk menghilangkan jerawat. (Foto: Unsplash/Kalos Skincare)


Kalau kamu merasa mendapat manfaat dari pasta gigi untuk menghilangkan jerawat, jangan senang dulu. Kemungkinan kamu akan mengalami iritasi kulit atau justru timbul jerawat baru. Maka dari itu, sebaiknya hindari pemakaian pasta gigi untuk jerawat dan beralih ke obat penghilang jerawat.

Ada cara lain kok yang lebih efektif, salah satunya krim penghilang jerawat. Krim ini mengandung benzoil peroksida atau asam salisilat telah terbukti dapat mengatasi jenis jerawat ringan.

Selain itu kamu juga bisa mennggunakan tea tree oil untuk menghilangkan jerawat. Bahan alami yang satu ini telah lama digunakan oleh banyak orang karena terbukti efektif dan cukup aman. (and)

Baca juga:

Apa Arti Kode Warna di Kemasan Pasta Gigi?

#Kesehatan #Kecantikan #Tips Kecantikan #Info Kecantikan
Bagikan
Ditulis Oleh

Andreas Pranatalta

Stop rushing things and take a moment to appreciate how far you've come.

Berita Terkait

Indonesia
Cak Imin Imbau Penunggak Iuran BPJS Kesehatan Daftar Ulang Biar Bisa Diputihkan
Pemerintah akan memutihkan tunggakan 23 juta peserta BPJS Kesehatan mulai akhir 2025.
Wisnu Cipto - Rabu, 05 November 2025
Cak Imin Imbau Penunggak Iuran BPJS Kesehatan Daftar Ulang Biar Bisa Diputihkan
Indonesia
23 Juta Tunggakan Peserta BPJS Kesehatan Dihapuskan, Ini Syarat Penerimanya
Program penghapusan tunggakan iuran BPJS Kesehatan ini akan dimulai pada akhir 2025
Wisnu Cipto - Rabu, 05 November 2025
23 Juta Tunggakan Peserta BPJS Kesehatan Dihapuskan, Ini Syarat Penerimanya
Lifestyle
Trik Dokter Jaga Imun: Vitamin, Hidrasi & Tidur Lawan Penyakit Cuaca Ekstrem
Selain mengonsumsi nutrisi seimbang, dokter juga mengingatkan pentingnya memastikan tubuh selalu terhidrasi secara cukup selama cuaca ekstrem
Angga Yudha Pratama - Selasa, 04 November 2025
Trik Dokter Jaga Imun: Vitamin, Hidrasi & Tidur Lawan Penyakit Cuaca Ekstrem
Indonesia
Kejar Target, Cek Kesehatan Gratis Bakal Datangi Kantor dan Komunitas
Komunitas-komunitas yang diajak kerja sama juga nantinya dapat melakukan layanan CKG di tempat-tempat strategis, contohnya mall.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 03 November 2025
Kejar Target, Cek Kesehatan Gratis Bakal Datangi Kantor dan Komunitas
Indonesia
Pengecekan Kesehatan Cepat kini Tersedia di Stasiun MRT Jakarta Dukuh Atas
Diharapkan mempermudah para pengguna moda transportasi publik, komuter, pekerja, dan warga sekitar dalam mengakses layanan kesehatan yang cepat, nyaman, dan profesional.
Dwi Astarini - Rabu, 22 Oktober 2025
Pengecekan Kesehatan Cepat kini Tersedia di Stasiun MRT Jakarta Dukuh Atas
ShowBiz
Bisa Ditiru nih Ladies, Cara Davina Karamoy Hindari Anemia tanpa Ribet
Konsumsi suplemen zat besi sejak dini penting bagi perempuan.
Dwi Astarini - Selasa, 14 Oktober 2025
Bisa Ditiru nih Ladies, Cara Davina Karamoy Hindari Anemia tanpa Ribet
ShowBiz
Tampil di ‘House on Wheels’, Jang Na-ra Bagi-Bagi Rahasia Awet Muda
Na-ra datang membawa berbagai hadiah istimewa, termasuk kue beras buatan sendiri dan suplemen nutrisi.
Dwi Astarini - Selasa, 14 Oktober 2025
  Tampil di ‘House on Wheels’, Jang Na-ra Bagi-Bagi Rahasia Awet Muda
Lifestyle
The Everyday Escape, 15 Menit Bergerak untuk Tingkatkan Suasana Hati
Hanya dengan 15 menit 9 detik gerakan sederhana setiap hari, partisipan mengalami peningkatan suasana hati 21 persen lebih tinggi jika dibandingkan ikut wellness retreat.
Dwi Astarini - Senin, 13 Oktober 2025
The Everyday Escape, 15 Menit Bergerak untuk Tingkatkan Suasana Hati
Indonesia
DPR Kritik BPJS Kesehatan Nonaktifkan 50.000 Warga Pamekasan, Tegaskan Hak Kesehatan tak Boleh Disandera
Penonaktifan itu dilakukan BPJS Kesehatan karena Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pamekasan menunggak pembayaran iuran sebesar Rp 41 miliar.
Dwi Astarini - Jumat, 10 Oktober 2025
DPR Kritik BPJS Kesehatan Nonaktifkan 50.000 Warga Pamekasan, Tegaskan Hak Kesehatan tak Boleh Disandera
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Terlalu Sering Makan Mi Instan Bisa Bikin Usus Tersumbat
Terlalu sering mengonsumsi mi instan bisa membuat usus tersumbat akibat cacing. Namun, apakah informasi ini benar?
Soffi Amira - Rabu, 08 Oktober 2025
[HOAKS atau FAKTA]: Terlalu Sering Makan Mi Instan Bisa Bikin Usus Tersumbat
Bagikan