Headline

Fortiber Gelar Halal Bihalal dan Beri Santunan Kepada Penyandang Disabilitas

Eddy FloEddy Flo - Rabu, 03 Juli 2019
  Fortiber Gelar Halal Bihalal dan Beri Santunan Kepada Penyandang Disabilitas

Dewan Pertimbangan Fortiber, Jerry Hermawan Lo (MP/Asropih)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.Com - Forum Tionghoa Bersatu (Fortiber) mengadakan acara Halal Bihalal Hari Raya Idul Fitri 1440 Hijriah dan pemberian santunan bagi penyandang disabilitas di Grand Orchardz Hotel Jalan Rajawali Selatan Raya, Kemayoran, Jakarta Pusat, Rabu (3/7).

Dewan Pertimbangan Fortiber, Jerry Hermawan Lo mengatakan kegiatan santunan bagi orang yang membutuh ini rutin dilalukan Fortiber. Tujuannya untuk berbagi kepada sesama.

Pada kegiatan hari ini Fortuber menyantuni sebanyak kurang lebih 100 kaum disabilitas.

"Kita nyantunin anak disabilitas yang mana tadi kita lihat perwakilan 20 dari ratusan anak (itu)," kata Jerry di Grand Orchardz Hotel di Rajawali Selatan Raya, Kemayoran, Jakarta Pusat, Rabu (3/7).

Fortiber gelar Halabihalal dan Santunan kepada penyandang disabilitas
Fortiber menggelar halalbihalal sekaligus memberikan santunan kepada ratusan penyandang disabilitas di Jakarta (MP/Asropih)

Jerry menuturkan, sumber dana santunan bagi kaum disabilitas itu secara sukarelawan anggota Fortiber. Santunan yang diberikan kaum disabilitas hari ini berupa alat-alat sekolah dan sejumlah uang.

"Dari sukarela kita aja. Sumbangan kita sendiri masuk kas dari kas kita santunin. Ada alat sekolah ada juga duit dan terutama alat sekolah tadi itu yah," tuturnya.

Selain itu juga, kata Jerry, acara hari ini melaksanakan Halal Bihalal dengan sesama anggota Fortiber. Apalagi masih berada di bulan Syawal 1440 Hijriah.

BACA JUGA: F-PAB dan FORTIBER Laporkan Akun Youtube Pemecah Belah Kemajemukan Bangsa Indonesia

Kopdar ke-25 Fortiber di Hotel Dvaree JHL Solitaire Berlangsung Penuh Keakraban

Menurut dia, dengan kegiatan Halal Bihalal ini anggota Fortiber bertemu langsung secara tatap muka. Biasanya hanya berkomunikasi melalui aplikasi pesan singkat Whatsapp.

"Silahturahmi mempererat tali silaturahmi ya sekalian aja. Kan biasanya melalui WA aja kita adain kopi darat sebulan sekali. Jadi bagus sekli banyak teman-teman yang jarang ketemu malah ketemu disini," tutup Jerry.(Asp)

#Fortiber #Forum Tionghoa Bersatu (Fortiber) #Jerry Hermawan Lo #Halal Bihalal
Bagikan
Ditulis Oleh

Asropih

Berita Terkait

Indonesia
Beasiswa Seribu Sarjana Pertanian Indonesia Ala JHL Bisa Dorong Industri Kreatif Bidang Kuliner Kopi
Kemenkraf Apresiasi Program Beasiswa Seribu Sarjana Pertanian Indonesia yang dilakukan JHL Merah Putih Kasih, yang menyasar di bidang pertanian.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 03 November 2025
Beasiswa Seribu Sarjana Pertanian Indonesia Ala JHL Bisa Dorong Industri Kreatif Bidang Kuliner Kopi
Merah Putih Kasih
Serahkan Beasiswa Kelapa ke Mahasiswa Unhas, Jerry Hermawan Lo Sebut Pertanian adalah Senjata Rahasia Indonesia
JHL Foundation mengalokasikan beasiswa pendidikan untuk 100 mahasiswa/mahasiswi Fakultas Pertanian, Fakultas Teknologi Pertanian dan Fakultas Vokasi Unhas.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 29 Oktober 2025
Serahkan Beasiswa Kelapa ke Mahasiswa Unhas, Jerry Hermawan Lo Sebut Pertanian adalah Senjata Rahasia Indonesia
Indonesia
Sukses Royal Agro Industri Teken Penjualan Ekspor di Trade Expo Indonesia 2025
Owner PT Royal Agro Industri (RAI) Jerry Hermawan Lo mengatakan, jika boothnya didatangi buyer dari berbagai manca negara.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 19 Oktober 2025
Sukses Royal Agro Industri Teken Penjualan Ekspor di Trade Expo Indonesia 2025
Indonesia
Ekspor Kelapa Bulat Meningkat, Jerry Hermawan Lo Ingatkan Pentingnya Hilirisasi Dalam Negeri
Menurut Jerry Hermawan Lo, hilirisasi kelapa juga berpotensi besar membuka lapangan kerja.
Frengky Aruan - Sabtu, 18 Oktober 2025
Ekspor Kelapa Bulat Meningkat, Jerry Hermawan Lo Ingatkan Pentingnya Hilirisasi Dalam Negeri
Indonesia
Permintaan Tinggi, Jerry Hermawan Lo Ungkap Desiccated Coconut Indonesia Tembus Pasar Global
Owner PT Royal Agro Industri, Jerry Hermawan Lo mengatakan, desiccated coconut kini sudah menembus pasar global.
Soffi Amira - Jumat, 17 Oktober 2025
Permintaan Tinggi, Jerry Hermawan Lo Ungkap Desiccated Coconut Indonesia Tembus Pasar Global
Olahraga
Dewa United Basketball Rayakan Kemenangan IBL 2025 dalam 'History Of The Champions', Optimistis Sambut Musim 2026
Founder JHL Group Jerry Hermawan Lo menyebut kemenangan gemilang ini menjadi hasil yang sangat membahagiakan.
Dwi Astarini - Minggu, 12 Oktober 2025
Dewa United Basketball Rayakan Kemenangan IBL 2025 dalam 'History Of The Champions', Optimistis Sambut Musim 2026
Merah Putih Kasih
Ribuan Beasiswa Kelapa ala Jerry Hermawan Lo untuk Mendukung Program Ketahanan Pangan Prabowo
Jerry Hermawan Lo, melalui JHL Foundation, mendukung penguatan pendidikan pertanian dan ketahanan pangan lewat Beasiswa Kelapa.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 18 September 2025
Ribuan Beasiswa Kelapa ala Jerry Hermawan Lo untuk Mendukung Program Ketahanan Pangan Prabowo
Merah Putih Kasih
100 Mahasiswa di NTT Dapat Beasiswa, Jerry Hermawan Lo Hampir Tuntaskan Cetak 1.000 Sarjana Pertanian
Founder JHL Foundation, Jerry Hermawan Lo, memberikan beasiswa kepada ratusan mahasiswa Undana dan Unipa.
Soffi Amira - Kamis, 03 Juli 2025
100 Mahasiswa di NTT Dapat Beasiswa, Jerry Hermawan Lo Hampir Tuntaskan Cetak 1.000 Sarjana Pertanian
Berita Foto
Momen Jerry Hermawan Lo Berikan Beasiswa untuk 100 Mahasiswa di NTT, Hampir Tuntaskan Cetak 1.000 Sarjana Pertanian
Jerry Hermawan Lo (kanan) setelah menandatangi MoU dan Perjanjian Kerjasama dengan Rektor Universitas Nusa Cendana Maxs U. E. Sanam (kiri) di Universitas Nusa Cendana (Undana), Nusa Tenggara Timur, pada Rabu (2/7/2025).
Didik Setiawan - Kamis, 03 Juli 2025
Momen Jerry Hermawan Lo Berikan Beasiswa untuk 100 Mahasiswa di NTT, Hampir Tuntaskan Cetak 1.000 Sarjana Pertanian
Indonesia
Sukses Luncurkan Produksi BAIC BJ40 Plus, Founder JIO Dorong Kebijakan Mobil Hybrid Bebas dari Ganjil Genap
JHL International Otomotif (JIO) merupakan pemegang merek BAIC di Tanah Air.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 02 Juni 2025
Sukses Luncurkan Produksi BAIC BJ40 Plus, Founder JIO Dorong Kebijakan Mobil Hybrid Bebas dari Ganjil Genap
Bagikan