Ubisoft akan Hadirkan Versi Remake Game 'Asassin's Creed'

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Jumat, 28 Juni 2024
Ubisoft akan Hadirkan Versi Remake Game 'Asassin's Creed'

Asassin's Creed dikenal lewat aksi akrobatik di dalam game. (Foto: Ubisoft)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Ubisoft mengonfirmasi akan membuat ulang (remake) beberapa judul dalam waralaba game Assassin's Creed. Hal ini diungkapkan langsung oleh CEO Ubisoft Yves Guillemot saat ditanya mengenai rencana perusahaan untuk menghadirkan berbagai pengalaman saat memainkan Assassin's Creed.

Sayangnya, Yves tidak membocorkan game Assassin's Creed mana saja yang akan dibuat di-remake.

"Pertama, para pemain dapat menantikan beberapa remake. Ini akan memungkinkan kita untuk mengunjungi kembali beberapa game yang telah kami buat di masa lalu dan memodernisasinya; ada dunia dalam beberapa gim Assassin's Creed terdahulu kami yang masih sangat kaya,” kata Yves dikutip dari IGN, Jumat (28/6).

Baca juga:

Game 'Stellar Blade' Berhasil Tembus 1 Juta Kopi

Lebih lanjut, Yves menjanjikan akan menghadirkan berbagai pengalaman berbeda kepada pemain saat memainkan Assassin's Creed.

Dia mengatakan Ubisoft bertujuan untuk merilis game Assassin's Creed lebih rutin, namun tidak akan menghadirkan pengalaman bermain yang sama setiap tahunnya.

Dia juga menyebutkan beberapa game Assassin's Creed baru yang akan segera dirilis, termasuk Assassin's Creed Shadows dan Assassin's Creed Hexe.

Baca juga:

'Black Myth Wukong' Tunda Perilisan di XBox Series X/S

Diketahui, Assassin's Creed Shadows dijadwalkan rilis pada 15 November 2024 untuk konsol PlayStation 5, Xbox Series X|S, PC, dan Amazon Luna.

Dalam Assassin's Creed Shadows, pemain akan mengeksplorasi dunia yang luas dan beragam dengan menghadirkan nuansa zaman feodal Jepang di masa lalu.

Baca juga:

'Bleach: Brave Souls' Hadir di Microsoft Store

Game ini menghadirkan dua karakter protagonis utama yang bisa dimainkan yakni seorang ninja perempuan bernama Naoe dan seorang samurai berkulit hitam bernama Yasuke. (*)

#Game
Bagikan
Ditulis Oleh

Ananda Dimas Prasetya

nowhereman.. cause every second is a lesson for you to learn to be free.

Berita Terkait

Fun
Honkai: Star Rail Versi 3.7 Hadir 5 November, Tutup Bab Amphoreus dan Perkenalkan Cyrene
Menghadirkan berbagai mode dan event menarik.
Dwi Astarini - Kamis, 30 Oktober 2025
Honkai: Star Rail Versi 3.7 Hadir 5 November, Tutup Bab Amphoreus dan Perkenalkan Cyrene
Fun
Kena Gelombang PHK Massal, Netflix Tutup Studio Gim Besar Keduanya
Boss Fight Entertainment dikenal lewat proyek Netflix Stories dan Squid Game: Unleashed, dua gim yang cukup populer di platform tersebut.
Dwi Astarini - Rabu, 29 Oktober 2025
Kena Gelombang PHK Massal, Netflix Tutup Studio Gim Besar Keduanya
Fun
Antusiasme Tinggi Hari Kedua Gelaran ChuniMaiDori Festival di Carstensz Mall
Pada hari kedua ini, fokus acara beralih ke kompetisi gim MaiMai, yang terbagi menjadi empat kategori utama: Dawn, Rise, Climax, dan Finale.
Dwi Astarini - Minggu, 26 Oktober 2025
Antusiasme Tinggi Hari Kedua Gelaran ChuniMaiDori Festival di Carstensz Mall
Fun
Seru Banget nih, CPCM Rayakan Ulang Tahun Kedua dengan Chunimaidori Festival
Bagi para penggemar gim arcade, terutama MaiMai dan Chunithm, festival ini bagaikan pesta besar yang sudah lama dinantikan.
Dwi Astarini - Sabtu, 25 Oktober 2025
Seru Banget nih, CPCM Rayakan Ulang Tahun Kedua dengan Chunimaidori Festival
Fun
Bakal Seru Banget nih, Zenless Zone Zero Versi 2.3 akan Hadir 15 Oktober Bawa Cerita Horor Penuh Teka-Teki
Lucia, Yidhari, dan Komano Manato akan bergabung dalam pertempuran sebagai Agen baru, ditemani berbagai gameplay baru, outfit keren untuk Vivian dan Manato, serta konten event-event menarik lainnya.
Dwi Astarini - Selasa, 14 Oktober 2025
Bakal Seru Banget nih, Zenless Zone Zero Versi 2.3 akan Hadir 15 Oktober Bawa Cerita Horor Penuh Teka-Teki
Lifestyle
Sistem Pendingin di Red Magic 11 Pro: Cara Kerja dan Keunggulan
Seri 11 Pro diperkirakan mampu menjalankan game berat
Angga Yudha Pratama - Selasa, 14 Oktober 2025
Sistem Pendingin di Red Magic 11 Pro: Cara Kerja dan Keunggulan
Lifestyle
Red Magic 11 Pro: HP Gaming dengan Sistem Pendingin Cairan Berbekal Baterai Raksasa 8.000 mAh dan Kipas 24.000 RPM
Red Magic 11 Pro rilis 17 Oktober
Angga Yudha Pratama - Selasa, 14 Oktober 2025
Red Magic 11 Pro: HP Gaming dengan Sistem Pendingin Cairan Berbekal Baterai Raksasa 8.000 mAh dan Kipas 24.000 RPM
ShowBiz
Karakter 'KPop Demon Hunters' Beraksi di Arena 'Fortnite', Hadir dengan Mode dan Item Eksklusif
Dari Netflix ke Fortnite, KPop Demon Hunters kini hadir di arena permainan.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 04 Oktober 2025
Karakter 'KPop Demon Hunters' Beraksi di Arena 'Fortnite', Hadir dengan Mode dan Item Eksklusif
Fun
HoYoverse Kenalkan Gim Life Sim Kosmik Terbaru Petit Planet
Dalam Petit Planet, pemain diberi kepercayaan untuk merawat sebuah planet milik mereka sendiri.
Dwi Astarini - Jumat, 26 September 2025
HoYoverse Kenalkan Gim Life Sim Kosmik Terbaru Petit Planet
Fun
Honkai: Star Rail Versi 3.6 Rilis 24 September, Bagi-Bagi Gratis Karakter Dan Heng • Permansor Terrae
Pembaruan kali ini menghadirkan dua karakter lima bintang yang sangat dinantikan, yakni Evernight dan Dan Heng • Permansor Terrae.
Dwi Astarini - Rabu, 17 September 2025
Honkai: Star Rail Versi 3.6 Rilis 24 September, Bagi-Bagi Gratis Karakter Dan Heng • Permansor Terrae
Bagikan