Tanggapan Kreator Tekken 7 Tentang Karakter Elden Ring di Gimnya

Muchammad YaniMuchammad Yani - Jumat, 01 April 2022
Tanggapan Kreator Tekken 7 Tentang  Karakter Elden Ring di Gimnya

Mod lucu bawakan karakter Elden Ring ke dalam game Tekken 7. (Foto: VG247)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

TERLIHAT keren melihat karakter maupun bos favorit Elden Ring hadir bertarung satu lawan satu di gim fighting teranyar Bandai Namco Tekken 7. Bahkan dengan viralnya video mod tersebut, kreator dari Tekken 7 yakni Katsuhiro Harada menanggapi karya dari modder dengan komentar positif.

Seperti yang dikutip dari laman PC Gamer, memang modding dalam gim menjadi suatu hal kontroversial dan masih diperbincangkan di dunia gim. Akan tetapi developer gim juga akan merasa bahagia melihat kreativitas dari pemainnya.

Baca juga:

Setengah Ton Kaleng untuk Nintendo Switch

Mod yang digarap oleh pemain dengan nama Ultraboy telah memberikan sebagian model replacement untuk karakter Elden Ring ke dalam Tekken 7. Di antaranya model dari karakter Melina, Prisoner Tarnished, Malenia, Alexander the Pot, Radahn, Ranni, serta lobster raksasa yang menjadi mini boss paling populer di Elden Ring.

Selain model replacement, modder tersebut juga memperlihatkan karakter Elden Ring bertarung layaknya Tekken pada showcase modnya. Melihat karakter Elden Ring pukul-memukul memang membuat para pencinta Elden Ring menanggapinya dengan reaksi lucu, meski sebagian kemampuan yang hadir pada showcase tersebut ada beberapa kemiripan.

Baca juga:

Sekuel The Legend of Zelda: Breath of the Wild Ditunda, Kreator Minta Maaf

Showcase yang viral di Twitter tersebut ditanggapi oleh kreator dari Tekken 7 yakni Harada secara positif. Bahkan ia mengakui bahwa tidak ada kesalahan dari permasalahan hak cipta di dalam mod satu ini, hingga membuat modding milik Ultraboy tidak mungkin bisa dihapus oleh Bandai Namco.

"Hmm tentu, Elden adalah judul gim garapan Bandai Namco, serta aku juga ikut dalam manajerial produksi dari Elden, yang membuat hal ini tidak mungkin tidak relevan. Lucunya ini dibuat dengan sangat matang, tapi serius, hentikanlah." Tanggap Harada dengan reaksi tertawa di akhir cicitan.

Reaksi positif dari Katsuhiro Harada untuk mod Elden Ring di Tekken 7. (Foto: Twitter/harada_tekken)
Reaksi positif dari Katsuhiro Harada untuk mod Elden Ring di Tekken 7. (Foto: Twitter/harada_tekken)

Bisa dibilang mod yang digarap oleh Ultraboy ini adalah suatu kolaborasi dari dua gim Bandai Namco secara tidak langsung. Meski kedua gim tersebut memiliki genre serta developer yang berbeda.

Elden Ring adalah gim teranyar garapan From Software dan dipublikasi oleh Bandai Namco pada Maret 2022 ini. Digarap oleh Hidetaka Miyazaki, Elden Ring juga memiliki konsep desain yang digarap langsung oleh novelis gim of Thrones yakni George RR Martin. (dnz)

Baca juga:

Kreator 'Pokemon Go' Ingin Pemainnya Kembali Bermain di Luar Rumah

#Game
Bagikan
Ditulis Oleh

Muchammad Yani

Lebih baik keliling Indonesia daripada keliling hati kamu

Berita Terkait

Tekno
HP Gaming 'Monster' RedMagic 11 Air Siap Gebrak Pasar Global Pekan Depan, Spesifikasinya Bikin Merinding
RedMagic 11 Air versi global tidak akan memangkas spesifikasi dari versi aslinya
Angga Yudha Pratama - Kamis, 22 Januari 2026
HP Gaming 'Monster' RedMagic 11 Air Siap Gebrak Pasar Global Pekan Depan, Spesifikasinya Bikin Merinding
Fun
10 Tips Penting Game TheoTown agar Kota Cepat Maju, 100 Persen Efektif!
Panduan TheoTown pemula untuk membangun kota stabil dan cepat berkembang, mulai dari jalan, listrik, pajak, hingga dense zone.
ImanK - Minggu, 11 Januari 2026
10 Tips Penting Game TheoTown agar Kota Cepat Maju, 100 Persen Efektif!
Indonesia
Interaksi Sosial di Platform Gim Daring Jadi Wadah Sebarkan Paham Radikalisme
BNPT mencatat sepanjang tahun 2025 terdapat sekitar 112 anak di 26 provinsi yang teridentifikasi terpapar paham radikalisme melalui ruang digital, baik melalui media sosial maupun gim daring.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 08 Januari 2026
Interaksi Sosial di Platform Gim Daring Jadi Wadah Sebarkan Paham Radikalisme
ShowBiz
Simu Liu Jadi Bintang Utama Film Adaptasi Game 'Sleeping Dogs', Disutradarai Timo Tjahjanto
Simu Liu resmi membintangi film adaptasi game 'Sleeping Dogs' yang disutradarai Timo Tjahjanto. Kisah polisi undercover lawan Triad siap ke layar lebar.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 31 Desember 2025
Simu Liu Jadi Bintang Utama Film Adaptasi Game 'Sleeping Dogs', Disutradarai Timo Tjahjanto
Indonesia
BNPT Pantau Roblox, Takut Jadi Media Penyebaran Radikalisasi Pada Anak
Pemilik platform permainan daring dituntut untuk memberikan verifikasi dan keamanan terhadap siapa yang mengakses.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 31 Desember 2025
BNPT Pantau Roblox, Takut Jadi Media Penyebaran Radikalisasi Pada Anak
Lifestyle
Film Adaptasi Gim Sleeping Dogs, Bakal Disutradarai Timo Tjahjanto
Gim ini menarik karena adegan pertarungan tangan kosong dan juga senjata apinya.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 30 Desember 2025
Film Adaptasi Gim Sleeping Dogs, Bakal Disutradarai Timo Tjahjanto
Fun
Trailer Film Live-Action 'Street Fighter' Rilis, Ini Deretan Aktor-Aktris Pemeran Ryu Dkk
Film Live-Action terbaru “Street Fighter” akan tayang di bioskop pada 16 Oktober 2026
Wisnu Cipto - Minggu, 14 Desember 2025
Trailer Film Live-Action 'Street Fighter' Rilis, Ini Deretan Aktor-Aktris Pemeran Ryu Dkk
ShowBiz
Trailer Perdana Film Live-Action 'Street Fighter' Dirilis, Siap Suguhkan Aksi Laga Intens
Trailer perdana film Street Fighter dirilis di The Game Awards, menampilkan aksi Ryu dan Ken menuju Turnamen World Warrior. Tayang 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 13 Desember 2025
Trailer Perdana Film Live-Action 'Street Fighter' Dirilis, Siap Suguhkan Aksi Laga Intens
Lifestyle
Timnas MLBB Indonesia Ukir Sejarah Peringkat 4 Dunia IESF WEC 2025, Langsung Fokus SEA Games Thailand
Ajang IESF WEC 2025 ini dinilai sangat strategis untuk mematangkan tim
Angga Yudha Pratama - Senin, 08 Desember 2025
Timnas MLBB Indonesia Ukir Sejarah Peringkat 4 Dunia IESF WEC 2025, Langsung Fokus SEA Games Thailand
Lifestyle
Indonesia Genggam Dunia Esports: MLBB Putri Pertahankan Tahta IESF WEC 2025, Win Rate 100 Persen Cuy
Timnas MLBB putri memulai turnamen IESF WEC 2025 dengan hasil meyakinkan
Angga Yudha Pratama - Minggu, 07 Desember 2025
Indonesia Genggam Dunia Esports: MLBB Putri Pertahankan Tahta IESF WEC 2025, Win Rate 100 Persen Cuy
Bagikan