Suswono Kenang Momen Bersama SBY di Cikeas Kala Jadi Menteri Pertanian

Wisnu CiptoWisnu Cipto - Kamis, 19 September 2024
Suswono Kenang Momen Bersama SBY di Cikeas Kala Jadi Menteri Pertanian

Cagub dan Cawagub, Ridwan Kamil-Suswono (RIDO), bersilaturahmi ke kediaman Presiden ke-6, SBY. (foto: dokumen tim RIDO).

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Pasangan Calon Gubernur (Cagub) dan Wakil Gubernur (Cawagub), Ridwan Kamil (RK) atau Bang Emil-Suswono (RIDO), bersilaturahmi ke kediaman Presiden ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) di Cikeas, Bogor, Jawa Barat, Kamis (19/9).

Suswono mengungkapkan kebahagiaan karena pernah menjabat sebagai Menteri Pertanian di kabinet SBY. Menurutnta, momen ini sangat berharga bagi dirinya.

"Karena dulu saya membantu Pak SBY dalam merumuskan kebijakan strategis di bidang pertanian. Urban farming dan ketahanan pangan, yang menjadi bagian dari program kami di kabinet, adalah kelanjutan dari visi tersebut jika RIDO mendapat amanah memimpin Jakarta," ujar Suswono dalam keterangannya, Kamis (19/9).

SBY juga mengenang kebersamaannya dengan Suswono, yang selama lima tahun mendampinginya sebagai Menteri Pertanian, berperan penting dalam mengembangkan ketahanan pangan nasional.

Baca juga:

SBY Janji Buat Workshop Melukis di Jakarta Jika Ridwan Kamil Menang Pilkada

Selain itu, SBY memberikan apresiasi kepada Ridwan Kamil atas pengalamannya dalam pembangunan kota, terutama terkait program-program inovatif selama menjabat sebagai wali kota Bandung dan gubernur Jawa Barat.

Pertemuan ini sekaligus menegaskan bahwa pasangan RIDO berkomitmen untuk melanjutkan kebijakan-kebijakan strategis yang telah dijalankan sebelumnya, terutama dalam hal penghijauan dan kemandirian pangan di ibu kota.

Melalui sinergi antara pemerintah, komunitas lokal, dan swasta, RIDO optimis Jakarta bisa menjadi kota global yang mandiri, berkelanjutan, dan berdaya. (Asp)

#Pilkada Jakarta #SBY #Ridwan Kamil
Bagikan
Ditulis Oleh

Asropih

Berita Terkait

Indonesia
Komisi I DPR Minta Pemerintah Mainkan Peran Diplomasi Internasional, Cegah Perang Dunia III
Indonesia mesti memiliki posisi moral dan politik yang kuat sebagai negara nonblok dan pengusung perdamaian dunia.
Dwi Astarini - Kamis, 22 Januari 2026
Komisi I DPR Minta Pemerintah Mainkan Peran Diplomasi Internasional, Cegah Perang Dunia III
Indonesia
SBY Singgung Potensi Perang Dunia III, Komisi I DPR: ini Bentuk Peringatan
Wakil Ketua Komisi I DPR Sukamta menilai pernyataan itu patut dibaca sebagai peringatan dini dan bukan sekedar ramalan.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
SBY Singgung Potensi Perang Dunia III, Komisi I DPR: ini Bentuk Peringatan
Indonesia
SBY Menyeru ke PBB, Ambil Tindakan Nyata Hindari Perang Dunia III
Ia menilai sangat mungkin konflik yang terjadi di dunia akan berujung pada Perang Dunia III.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
SBY Menyeru ke PBB, Ambil Tindakan Nyata Hindari Perang Dunia III
Indonesia
SBY Cemas dan Khawatir Kondisi Geopolitik Picu Perang Dunia III
Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat ini berharap semoga mimpi buruk terjadinya perang dunia disertai penggunaan senjata nuklir itu tidak terjadi.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 19 Januari 2026
SBY Cemas dan Khawatir Kondisi Geopolitik Picu Perang Dunia III
Indonesia
KPK Kuliti Aset Ridwan Kamil, Selaras tidak dengan LHKPN dan Sumber Pendapatan
Fokus utama penyidik KPK pada akurasi dan keselarasannya dengan data Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara yang dilaporkan RK ke lembaga antirasuah
Wisnu Cipto - Rabu, 03 Desember 2025
KPK Kuliti Aset Ridwan Kamil, Selaras tidak dengan LHKPN dan Sumber Pendapatan
Berita Foto
Momen Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil Hadiri Pemeriksaan KPK Terkait Bank BJB
Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil saat menghadiri pemeriksaan penyidik KPK di Gedung Merah Putih KPK, Kuningan, Jakarta, Selasa (2/12/2025).
Didik Setiawan - Selasa, 02 Desember 2025
Momen Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil Hadiri Pemeriksaan KPK Terkait Bank BJB
Indonesia
Diperiksa KPK, Ridwan Kamil Ngaku tak Pernah Tahu dan Bantah Terima Hasil Korupsi BJB
Dia mengatakan tidak menerima laporan dari ketiga pihak tersebut terkait dengan dana iklan.
Dwi Astarini - Selasa, 02 Desember 2025
Diperiksa KPK, Ridwan Kamil Ngaku tak Pernah Tahu dan Bantah Terima Hasil Korupsi BJB
Indonesia
Penuhi Panggilan KPK, Ridwan Kamil: Saya Datang untuk Transparansi dan Klarifikasi
Ridwan Kamil memenuhi panggilan KPK sebagai saksi kasus korupsi pengadaan iklan Bank BJB. KPK telah menetapkan lima tersangka dengan kerugian Rp 222 miliar.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 02 Desember 2025
Penuhi Panggilan KPK, Ridwan Kamil: Saya Datang untuk Transparansi dan Klarifikasi
Indonesia
267 Hari Sejak Rumahnya Digeledah, Ridwan Kamil Akhirnya Datang Diperiksa KPK
Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil (RK) akhirnya memenuhi panggilan pemeriksaan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) hari ini.
Wisnu Cipto - Selasa, 02 Desember 2025
267 Hari Sejak Rumahnya Digeledah, Ridwan Kamil Akhirnya Datang Diperiksa KPK
Indonesia
KPK Periksa Ridwan Kamil Terkait dengan Kasus Dugaan Korupsi Dana Iklan BJB
KPK yakin RK akan hadir untuk menjalani pemeriksaan.
Dwi Astarini - Selasa, 02 Desember 2025
KPK Periksa Ridwan Kamil Terkait dengan Kasus Dugaan Korupsi Dana Iklan BJB
Bagikan