Suju Demam Panggung
Foto: Instagram
MerahPutih Celeb – Super Junior adalah salah satu boy band asal Korea yang memiliki banyak penggemar di seluruh dunia. Namanya semakin lama semakin populer seiring dengan prestasi-prestasi yang didapat oleh para member Suju. Seperti para ELF ketahui saat ini, Super Junior sedang melakukan tur Super Show 6 mereka. Saat tampil menghibur para ELF sempat terjadi peristiwa lucu ketika Suju melakukan tur di Bangkok.
Super Junior lengkap dengan semua membernya datang mengunjungi Bangkok, pada Januari kemarin untuk melakukan konser tur Super Show 6, terjadi peristiwa lucu di atas panggung yang terekam oleh kamera dan tersebar di youtube.
BACA JUGA : Kata ELF di Ulang Tahun KyuHyun Suju
Peristiwa tersebut terjadi, ketika semua member Suju mengambil langkah mundur, di tengah penampilan mereka untuk mencapai panggung lingkaran di belakang mereka. Panggung berbentuk lingkaran itu, dapat bergerak naik ke atas dan membawa para member naik. Karena terjadi sedikit kesalah, pada akhirnya tidak semua member Suju berhasil naik ke panggung lingkaran saat itu.
BACA JUGA : Pujian Eunhyuk Suju-M Kepada Donghae di ''Guest House''
Hanya Eunhyuk, Leeteuk, Kyuhyun yang terlihat berdiri di atas panggung lingkaran tersebut, mereka pergi ke atas meninggalkan sisa anggota member di bawahnya. Berikut video lucu Super Junior di atas panggung yang mungkin akan membuat anda tertawa saat melihatnya.
Bagikan
Berita Terkait
Cha Eun-woo Kena Cancel Culture, Dihapus dari Berbagai Iklan setelah Kontroversi Penggelapan Pajak
Tiket Tur Dunia ARIRANG BTS Terjual Cepat, sudah Sold Out untuk Pertunjukan Amerika Utara dan Eropa
Dituduh Gelapkan Pajak, Cha Eun-woo Sampaikan Permintaan Maaf
Song Kang Balik dari Wamil dan Langsung Comeback lewat ‘Four Hands’, Jadi Pemain Piano Jenius
Cha Eun-woo Dituduh Gelapkan Pajak Rp 232 Miliar, Melibatkan sang Ibu yang Membuat Perusahaan Cangkang
Sibuk Kejar Proyek selama 15 Tahun Kariernya, Park Seo-joon Pernah Burnout
BTS Rencanakan Penampilan Comeback di Situs Warisan Budaya, KHS Berikan Izin Bersyarat demi Kenalkan Korea ke Dunia
LNGSHOT Tandai Debut dengan Lagu 'Moonwalkin', Simak Lirik Lengkapnya
Apink Kembali Setelah Lama Dinanti, Nostalgia 'Mr. Chu' Menggema
Lirik dan Makna Lagu 'Gameboy', Single Enerjik KATSEYE dari EP 'Beautiful Chaos'