LNGSHOT Tandai Debut dengan Lagu 'Moonwalkin', Simak Lirik Lengkapnya

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
LNGSHOT Tandai Debut dengan Lagu 'Moonwalkin', Simak Lirik Lengkapnya

LNGSHOT debut lewat Moonwalkin'. (Foto: Youtube/More Vision)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Boy group K-Pop besutan agensi MORE VISION, LNGSHOT, resmi menandai debut mereka pada 13 Januari 2026. Grup binaan musisi sekaligus produser ternama Jay Park ini beranggotakan empat personel dan hadir dengan konsep musikal bernuansa hip-hop yang kuat.

LNGSHOT mengawali langkah mereka di industri musik Korea Selatan dengan merilis mini album perdana bertajuk Shot Callers. Album tersebut menempatkan lagu Moonwalkin' sebagai title track yang menjadi representasi identitas musikal LNGSHOT.

Mengusung karakter hip-hop yang kental, LNGSHOT tampil dengan pendekatan musik yang enerjik dan modern, sejalan dengan visi MORE VISION dalam menghadirkan talenta baru yang berani dan autentik di kancah K-Pop.

Baca juga:

Lirik dan Makna Lagu 'Gameboy', Single Enerjik KATSEYE dari EP 'Beautiful Chaos'

Lirik Lagu Stuck - LANY dan Terjemahan, Penuh Makna Emosional!

Lirik 'DOPE', Lagu BTS tentang Kerja Keras dan Dedikasi Mengejar Mimpi

Lirik Moonwalkin' - LNGSHOT

Moonwalkin'

Siganeun gyesok tick-tockin', urin amado gyesok moonwalkin' (Woo)

Nan idaerodo gwaenchanchiman neoui daedabeun ajik bulhwaksil

I need you too much (You, ah)

I need you too much

Siganeun gyesok tick-tockin', urin amado gyesok moonwalkin' (nan, nan)

Nan idaerodo gwaenchanchiman museun marideun haejwo ppalli

I need you too much (You, ah)

I need you too much

Moonwalkin'

Nae gibuneun moonwalkin' (Woah), gakkeumeun meongcheonghage haedo

Meorien hangsang kkumkkwotji (Woah), meomchun jeok eopsi yeojeonhi

Ajikdo gabyeoun jumeoni (jumeoni), sanggwaneopdaneun deuthan nuneuro chumchwotji

Michael Jackson cheoreom moonwalkin' (Woah, woah)

Hallelluya

Simon said, "I'm gonna make it" (Oh, oh, oh, oh)

Nae yeopjaril jikyeo jwo, baby (Oh, oh, oh, oh)

Jigeum boineun geotcheoreom, I'm ready (Oh, oh, oh, oh)

Baby, I'm all in, jigeumeda all in

I feel alive when you callin' nae ireum

Say my name, say my name (Say my name)

Ijen singyeong sseuji mara jeogi lames, oh, yeah

Siganeun gyesok tick-tockin' (Tick-tockin'), urin amado gyesok moonwalkin' (Moonwalkin', yeah)

Nan idaerodo gwaenchanchiman neoui daedabeun ajik bulhwaksil

I need you too much (You, ah)

I need you too much (Woah)

Siganeun gyesok tick-tockin', urin amado gyesok moonwalkin' (Mm, uh-uh)

Nan idaerodo gwaenchanchiman museun marideun haejwo ppalli

(I need you) I need you too much (You, ah)

(I need you) I need you too much

Moonwalkin'

I feel like I'm walking on the moon (Moon)

Inhale and levitate balloon (Balloon)

Nan neomu sasseo bureoumui nun (nun)

Deo isang sal geon ijen eopseo, I got what I

Need, lil' baby, know my name, I'm the real thang

That's not a big deal, baby, ollatago gaja wheel

Time is tickin', baby, ga bon jeok eomneun dero

Geunyang jikjin, baby, nan Michael Jackson cheoreom moonwalkin'

Hallelluya

Simon said, "I'm gonna make it" (Oh, oh, oh, oh)

Nae yeopjaril jikyeo jwo, baby (Oh, oh, oh, oh)

Jigeum boineun geotcheoreom, I'm ready (Oh, oh, oh, oh)

Moonwalk, moonwalk

Oh, oh

Yeah, yeah

Uh, uh, uh-uh

Siganeun gyesok tick-tockin', urin amado gyesok moonwalkin' (amado gyesok)

Nan idaerodo gwaenchanchiman neoui daedabeun ajik bulhwaksil

I need you too much

I need you too much (You too much)

Siganeun gyesok tick-tockin', urin amado gyesok moonwalkin' (Moonwalkin')

Nan idaerodo gwaenchanchiman museun marideun haejwo ppalli (Uh, uh)

I need you too much (I need you too much)

(I need you) I need you too much (You)

Moonwalkin'

Moonwalkin', oh, oh (Oh, oh, oh)

Ooh, woah, oh, woah

Yeah, yeah (Ooh, woah)

Yeah (Oh, oh, oh)

Moonwalkin' (Oh, oh, oh)

Moonwalkin' (Oh, oh, oh)

Moonwalkin' (Oh, oh, oh)

(far)

#K-Pop #Musik #Lirik Lagu
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
LNGSHOT Tandai Debut dengan Lagu 'Moonwalkin', Simak Lirik Lengkapnya
Boy group K-Pop LNGSHOT besutan MORE VISION dan Jay Park resmi debut pada 13 Januari 2026, dengan album Shot Callers dan title track Moonwalkin'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
LNGSHOT Tandai Debut dengan Lagu 'Moonwalkin', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Judika Rilis 'Terpikat Pada Cinta', Hadirkan Perspektif Baru tentang Romansa, Simak Liriknya
Lagu ini menjadi penanda kembalinya Judika dengan tema romansa, tapi disajikan melalui eksplorasi musikal yang berbeda dari karya-karyanya terdahulu.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Judika Rilis 'Terpikat Pada Cinta', Hadirkan Perspektif Baru tentang Romansa, Simak Liriknya
ShowBiz
Kolaborasi Musik, Toton Caribo Gandeng Rise One dan Hendri Talane dalam 'Lumba Lumba'
Menghadirkan warna musikal yang lebih berlapis, memadukan karakter khas Toton dengan kekuatan ekspresi para kolaboratornya.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Kolaborasi Musik, Toton Caribo Gandeng Rise One dan Hendri Talane dalam 'Lumba Lumba'
ShowBiz
Lirik Lagu Passion Fruit dari Jeff Satur, Ceritakan Hubungan Manis sekaligus Pahit
Lirik lagu Passion Fruit dari Jeff Satur mengisahkan tentang hubungan yang manis dan pahit. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Lirik Lagu Passion Fruit dari Jeff Satur, Ceritakan Hubungan Manis sekaligus Pahit
ShowBiz
Apink Kembali Setelah Lama Dinanti, Nostalgia 'Mr. Chu' Menggema
Apink resmi comeback pada 5 Januari 2026 dengan mini album ke-11 RE : LOVE untuk merayakan 15 tahun perjalanan karier mereka di K-pop.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 19 Januari 2026
Apink Kembali Setelah Lama Dinanti, Nostalgia 'Mr. Chu' Menggema
ShowBiz
Bukan Sekadar Nama, XG Umumkan Evolusi Jadi 'Xtraordinary Genes'
Grup global XG mengumumkan perubahan makna nama dari Xtraordinary Girls menjadi Xtraordinary Genes, menandai fase baru identitas dan kreativitas mereka.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 19 Januari 2026
Bukan Sekadar Nama, XG Umumkan Evolusi Jadi 'Xtraordinary Genes'
ShowBiz
Lirik dan Makna Lagu 'Gameboy', Single Enerjik KATSEYE dari EP 'Beautiful Chaos'
KATSEYE merilis EP Beautiful Chaos pada 2025. Salah satu single andalannya, “Gameboy”, hadir dengan nuansa pop modern yang enerjik dan playful.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 19 Januari 2026
Lirik dan Makna Lagu 'Gameboy', Single Enerjik KATSEYE dari EP 'Beautiful Chaos'
ShowBiz
Giveon Hadirkan Nuansa R&B Emosional Lewat Lagu 'STRANGERS', Simak Lirik Lengkapnya
Giveon merilis lagu R&B berjudul “STRANGERS” pada 2025. Lagu ini menjadi bagian dari album terbarunya, Beloved, yang memuat 14 lagu.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 19 Januari 2026
Giveon Hadirkan Nuansa R&B Emosional Lewat Lagu 'STRANGERS', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Nabila Taqiyyah Tuangkan Rasa Jatuh Cinta lewat Single 'Cegil'
Nuansa jatuh cinta coba dituangkan Nabila Taqiyyah lewat single terbarunya yang bertajuk Cegil.
Dwi Astarini - Senin, 19 Januari 2026
Nabila Taqiyyah Tuangkan Rasa Jatuh Cinta lewat Single 'Cegil'
ShowBiz
Sekuel, Pendatang Baru Indie Rock Bogor dengan Maxi Single 'Runaway Son'
Lewat lagu yang dirilis secara digital oleh Anoa Records, kehadiran Sekuel menjadi amunisi terbaru label asal Jakarta tersebut di ranah indie rock.
Dwi Astarini - Senin, 19 Januari 2026
Sekuel, Pendatang Baru Indie Rock Bogor dengan Maxi Single 'Runaway Son'
Bagikan