Resmi Gabung The Black Label, Rose BLACKPINK Siapkan Single Baru

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Sabtu, 22 Juni 2024
Resmi Gabung The Black Label, Rose BLACKPINK Siapkan Single Baru

Rosé BLACKPINK siapkan single baru untuk penggemar. (Foto: Instagram/@Roses_are_rosie)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Rose BLACKPINK resmi bergabung dengan perusahaan label rekaman Korea Selatan, The Black Label Inc. dan tengah mempersiapkan single terbaru.

”Mulai akhir tahun lalu hingga sepanjang tahun ini, aku keluar masuk studio hampir setiap hari, mengerjakan musik baru,” kata Rose BLACKPINK dalam unggahan Instagram, Kamis (20/6).

View this post on Instagram

A post shared by ROSE? (@roses_are_rosie)

Baca juga:

Posisi Rose Blackpink dengan Rihanna Kini Sejajar di Puma

Kendati demikian, Rose enggan menjabarkan kepada penggemarnya ihwal lagu baru yang tengah dikerjakannya. Pasalnya ia mengatakan sendiri kalau dirinya enggan menyampaikan suatu hal yang masih belum rampung.

“Saya sangat benci mengatakan bahwa saya memiliki sesuatu sebelum saya benar-benar memilikinya. Dan bagi saya, tidak ada yang lebih penting daripada menyampaikan kepada Anda apa yang benar-benar saya sukai, yaitu musik,” kata dia.

Baca juga:

Gaya Sheer Dress ala Rosé BLACKPINK dan Moon Ga-young

Rose pun bercerita kalau 2024 baginya menjadi tahun membuat 'peta' dan menavigasi tujuan dan rencananya.

Termasuk ia menyampaikan bahwa dirinya sudah resmi bergabung dengan label musik The Black Label. Rose mengatakan, manajemen musik ini bakal membantu karirnya ke depannya.

”Pada akhirnya, saya dengan senang hati mengumumkan bahwa saya secara resmi bekerja dengan @theblacklabel sebagai manajemen musik saya yang akan mengelola kurikulum saya dan membantu saya mencapai impian saya,” katanya.

Baca juga:

Pesona Rose BLACKPINK hingga Kendall Jenner di Malam Vanity Fair Oscar Party

Rose juga mengatakan kalau dirinya masih punya kabar menarik lainnya. Ia pun meminta pendukungnya untuk menunggu karya musiknya yang selanjutnya.

”Jadi tolong bersemangatlah dengan musik saya! Saya tahu Anda memiliki banyak pertanyaan, tetapi ini hanyalah potongan puzzle menarik pertama dari gambaran yang jauh lebih besar. Cinta kamu,” katanya. (tka)

#K-Pop #Kpop Idol #KPop #Rose BLACKPINK
Bagikan
Ditulis Oleh

Tika Ayu

Berita Terkait

ShowBiz
BTS Rencanakan Penampilan Comeback di Situs Warisan Budaya, KHS Berikan Izin Bersyarat demi Kenalkan Korea ke Dunia
BTS rencanakan penampilan di dalam dan sekitar sejumlah situs warisan budaya ikonis di Seoul, termasuk Istana Gyeongbok, Gwanghwamun, dan Sungnyemun.
Dwi Astarini - Rabu, 21 Januari 2026
BTS Rencanakan Penampilan Comeback di Situs Warisan Budaya, KHS Berikan Izin Bersyarat demi Kenalkan Korea ke Dunia
ShowBiz
LNGSHOT Tandai Debut dengan Lagu 'Moonwalkin', Simak Lirik Lengkapnya
Boy group K-Pop LNGSHOT besutan MORE VISION dan Jay Park resmi debut pada 13 Januari 2026, dengan album Shot Callers dan title track Moonwalkin'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
LNGSHOT Tandai Debut dengan Lagu 'Moonwalkin', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Apink Kembali Setelah Lama Dinanti, Nostalgia 'Mr. Chu' Menggema
Apink resmi comeback pada 5 Januari 2026 dengan mini album ke-11 RE : LOVE untuk merayakan 15 tahun perjalanan karier mereka di K-pop.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 19 Januari 2026
Apink Kembali Setelah Lama Dinanti, Nostalgia 'Mr. Chu' Menggema
ShowBiz
Lirik dan Makna Lagu 'Gameboy', Single Enerjik KATSEYE dari EP 'Beautiful Chaos'
KATSEYE merilis EP Beautiful Chaos pada 2025. Salah satu single andalannya, “Gameboy”, hadir dengan nuansa pop modern yang enerjik dan playful.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 19 Januari 2026
Lirik dan Makna Lagu 'Gameboy', Single Enerjik KATSEYE dari EP 'Beautiful Chaos'
ShowBiz
Jelang Comeback, BTS Rencanakan Sebuah Konser di Istana Gyeongbok, Seoul
Untuk sementara ini, acara itu diberi judul ‘K-heritage and K-pop fusion concert’.
Dwi Astarini - Senin, 19 Januari 2026
Jelang Comeback, BTS Rencanakan Sebuah Konser di Istana Gyeongbok, Seoul
ShowBiz
'Sunday Morning', Langkah Baru ILLIT di Industri Musik Jepang
Lagu 'Sunday Morning' mengusung tema tentang kekuatan cinta yang tak mampu dibendung siapa pun.
Dwi Astarini - Minggu, 18 Januari 2026
'Sunday Morning', Langkah Baru ILLIT di Industri Musik Jepang
ShowBiz
Lirik Lengkap Lagu 'Blue' dari DXS
Liriknya menggambarkan sepasang insan yang secara fisik masih berdampingan, namun telah terpisah secara emosional.
Dwi Astarini - Minggu, 18 Januari 2026
Lirik Lengkap Lagu 'Blue' dari DXS
ShowBiz
ZEROBASEONE Rilis 'Running to Future' sebagai Pre-Release Album Spesial 'Re-Flow'
ZEROBASEONE kembali menyapa penggemar lewat perilisan digital single beserta video musik berjudul 'Running to Future' pada 9 Januari 2026.
Dwi Astarini - Minggu, 18 Januari 2026
ZEROBASEONE Rilis 'Running to Future' sebagai Pre-Release Album Spesial 'Re-Flow'
ShowBiz
BoA Cabut dari SM Entertainment, Akhir Karier atau Permulaan Era Baru?
Para pengamat industri sebelumnya memperkirakan kontrak itu akan diperbarui sehingga perpisahan bersih yang mendadak ini terasa semakin mengejutkan.
Dwi Astarini - Jumat, 16 Januari 2026
 BoA Cabut dari SM Entertainment, Akhir Karier atau Permulaan Era Baru?
ShowBiz
BTS Umumkan Album Terbaru ‘ARIRANG’, akan Dirilis dalam 16 Versi
Secara harfiah, arirang berarti bentuk lagu rakyat Korea yang sangat populer.
Dwi Astarini - Jumat, 16 Januari 2026
BTS Umumkan Album Terbaru ‘ARIRANG’,  akan Dirilis dalam 16 Versi
Bagikan