Novelis Korea Han Kang Menangi Hadiah Nobel Bidang Sastra

Dwi AstariniDwi Astarini - Jumat, 11 Oktober 2024
Novelis Korea Han Kang Menangi Hadiah Nobel Bidang Sastra

Novelis Korea Selatan Han Kang terima Hadiah Nobel bidang sastra.(foto: Allkpop)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MERAHPUTIH.COM - HADIAH Nobel bidang sastra jatuh ke penulis asal Korea Selatan Han Kang. Royal Swedish Academy mengumumkan Han Kang sebagai penerima Hadiah Nobel pada Kamis (10/10).

Han Kang terpilih karena kemampuannya membuat prosa puitis yang mengonfrontasi luka sejarah dan mengungkap kerentanan hidup manusia. Kang menjadi perempuan novelis pertama Korea Selatan yang menerima hadiah Nobel bidang sastra. Hadiah Nobel ia terima untuk karya internasional pertamanya, The Vegetarian (2007).

Tak lama setelah pengumuman Hadiah Nobel untuk Kang, dua idola K-pop, RM dan V BTS, mengucapkan selamat dan kekaguman mereka lewat akun media sosial.

Baca juga:

Dua Ilmuwan Pencipta Jaringan Saraf Tiruan Raih Hadiah Nobel Fisika



“Penulis, aku membaca bukumu The Boy is Coming selama masa wamilku,” kata V dalam unggahan Story di Instagram. Tak lama, RM mengunggah ulang Story itu dengan menambahkan emoji tangis dan hati.



Hadiah Nobel diberikan secara tahunan sejak 1901. Hadiah diberikan kepada penulis dari seluruh negara di dunia yang berkarya di bidang sastra, memproduksi karya dengan arah idealisme.(dwi)

Baca juga:

Dua Penemu RNA-Mikro Terima Hadiah Nobel Kedokteran 2024

#Hadiah Nobel #Korea Selatan #RM BTS #V BTS
Bagikan
Ditulis Oleh

Dwi Astarini

Love to read, enjoy writing, and so in to music.

Berita Terkait

Dunia
Duet Drum PM Jepang dan Presiden Korea Selatan, Diplomasi K-Pop untuk Hubungan Rumit
Tak sembarang main drum, aksi tersebut menjadi bagian dari pendekatan diplomatik Jae-myung kepada kekuatan regional, termasuk Jepang.
Dwi Astarini - Kamis, 15 Januari 2026
Duet Drum PM Jepang dan Presiden Korea Selatan, Diplomasi K-Pop untuk Hubungan Rumit
Dunia
Mantan Presiden Korea Selatan Yoon Suk-yeol Dituntut Hukuman Mati, Sidang Putusan Dijadwalkan 19 Februari
Para jaksa khusus menggambarkan deklarasi darurat militer tersebut sebagai tindakan perusakan konstitusi yang belum pernah terjadi sebelumnya dan sangat serius.
Dwi Astarini - Kamis, 15 Januari 2026
 Mantan Presiden Korea Selatan Yoon Suk-yeol Dituntut Hukuman Mati, Sidang Putusan Dijadwalkan 19 Februari
Dunia
Mantan Presiden Korea Selatan Yoon Suk-yeol Dituntut Hukuman Mati, Dituduh Makar dan Antinegara
Para jaksa khusus menyebut deklarasi darurat militer tersebut sebagai tindakan perusakan konstitusi yang belum pernah terjadi sebelumnya dan sangat serius.
Dwi Astarini - Rabu, 14 Januari 2026
Mantan Presiden Korea Selatan Yoon Suk-yeol Dituntut Hukuman Mati, Dituduh Makar dan Antinegara
Indonesia
Aksi Kemanusiaan Nelayan Indramayu Sugianto di Korea Selatan Diganjar Penghargaan dari Presiden Lee Jae-myung
Pemerintah Korea Selatan menilai tindakan Sugianto sebagai bentuk kemanusiaan luar biasa yang dilakukan tanpa pamrih, meski dengan risiko besar terhadap keselamatan diri.
Frengky Aruan - Minggu, 04 Januari 2026
Aksi Kemanusiaan Nelayan Indramayu Sugianto di Korea Selatan Diganjar Penghargaan dari Presiden Lee Jae-myung
ShowBiz
Park Seo-joon Rayakan Ulang Tahun V BTS, Kirim Pesan Penuh Kehangatan
Ia membagikan sebuah foto yang memperlihatkan V berdiri di depan kue ulang tahun dengan lilin menyala, tengah memanjatkan doa dengan tenang.
Dwi Astarini - Kamis, 01 Januari 2026
 Park Seo-joon Rayakan Ulang Tahun V BTS, Kirim Pesan Penuh Kehangatan
ShowBiz
V Rayakan Ulang Tahun ke-30 di Studio Latihan BTS, Kode Keras Comeback Grup
Banyak penggemar menilai momen tersebut bermakna sekaligus ironis karena ia merayakan ulang tahun di tempat yang sama BTS telah menghabiskan tak terhitung jam untuk berlatih.
Dwi Astarini - Rabu, 31 Desember 2025
 V Rayakan Ulang Tahun ke-30 di Studio Latihan BTS, Kode Keras Comeback Grup
ShowBiz
Film Pendek Natal Shin Woo Seok Resmi Rilis, Lagu 'The Christmas Song' yang Byeon Woo Seok Jadi Sorotan
Film pendek Natal Shin Wooseok’s Urban Fairy Tale: The Christmas Song Part 1 resmi dirilis. Dibintangi Karina aespa, Jang Wonyoung, hingga Byeon Woo Seok.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 25 Desember 2025
Film Pendek Natal Shin Woo Seok Resmi Rilis, Lagu 'The Christmas Song' yang Byeon Woo Seok Jadi Sorotan
ShowBiz
Ungkapkan Kekecewaan kepada HYBE, RM BTS: Aku Berharap Mereka Lebih Peduli kepada Kami
Ini bukan kali pertama RM mengungkapkan kekesalannya. Pada 16 Desember, ia mengeluhkan keterlambatan pengumuman jadwal comeback.
Dwi Astarini - Selasa, 23 Desember 2025
Ungkapkan Kekecewaan kepada HYBE, RM BTS: Aku Berharap Mereka Lebih Peduli kepada Kami
ShowBiz
Curhat BTS Pernah Berniat Bubar saat Live, RM BTS Minta Maaf karena Menimbulkan Keributan
RM meminta maaf kepada ARMY, mengatakan ia sedang frustrasi saat mengadakan siaran langsung tersebut dan kini menyesal melakukannya.
Dwi Astarini - Rabu, 10 Desember 2025
 Curhat BTS Pernah Berniat Bubar saat Live, RM BTS Minta Maaf karena Menimbulkan Keributan
ShowBiz
RM BTS Sebut Bangtan Boys Pernah Memikirkan untuk Bubar
Keinginan itu muncul saat mereka bersiap untuk comeback penuh musim semi mendatang.
Dwi Astarini - Selasa, 09 Desember 2025
RM BTS Sebut Bangtan Boys Pernah Memikirkan untuk Bubar
Bagikan