Masyarakat Jakarta Paling Puas terhadap Pelayanan Kelurahan

Noer ArdiansjahNoer Ardiansjah - Selasa, 30 Agustus 2016
Masyarakat Jakarta Paling Puas terhadap Pelayanan Kelurahan

Populi Center saat rilis survei DKI Agustus 2016 di kantor Populi Center, Slipi Jaya, Jakarta Barat, Selasa (30/8). (Foto: MerahPutih/John Abimanyu)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Megapolitan - Populi Center melakukan survei untuk melihat sejauh mana kepuasan masyarakat Jakarta terhadap Pemprov Jakarta dan kinerja Gubernur Ahok.

Dalam surveinya, Populi Center mencatat sebanyak 76,4 persen masyarakat DKI Jakarta merasa puas dengan kinerja kerja Provinsi DKI Jakarta dalam kurun waktu setahun terakhir. Dan, penilaian tertinggi masyarakat yaitu terhadap pelayanan kantor kelurahan

Direktur Riset Populi Center Usep Achyar mengatakan kinerja Pemprov DKI Jakarta dan kinerja Gubernur DKI Basuki Tjahaja Purnama saling mempengaruhi satu dengan yang lainnya.

"Untuk rapor kepuasan publik terhadap Gubenur Ahok pada bulan Agustus 2016, sebanyak 74,3 persen masyarakat Jakarta menyatakan puas," ujar Usep saat memberikan keterangan di kantor Populi Center, Slipi Jaya, Jakarta Barat, Selasa (30/8).

Usep menjelaskan, sebelumnya pada Juni 2016 sebesar 85,2 persen masyarakat Jakarta mengaku puas terhadap kinerja Ahok. Sementara itu, pada bulan April sebesar 81,5 persen masyarakat Jakarta puas, turun dari posisi 85,5 pada bulan Februari 2016.

"Meskipun cenderung fluktuatif, penurunnya tidak signfikan sehingga masih relatif stabil," terangnya.

Untuk penilian kinerja Pemprov DKI dari indikator program kerja, masyakarat DKI paling banyak merasa puas dengan program pelayanan kantor kelurahan (93,4%), pasukan orange (91%), dan pelayanan prima puskemas dan rumah sakit (88,3%).

"Sementara itu, program kerja yang paling tidak dirasa memuaskan oleh masyarakat yaitu program QLUE Jakarta Smart City (46,7%), uji coba nomor kendaraan ganji genap (37%), dan pengendalian harga bahan pokok (34,2%)," pungkasnya. (Abi)

BACA JUGA:

  1. Survei Populi Center: 74,3 Persen Masyarakat DKI Puas terhadap Kinerja Ahok
  2. PDIP Ganti Ketua Definitif DPD Karena Ahok?
  3. Ahok: Banjir Jakarta Jadi Senjata Politik
  4. Aktivis 98: Ahok Anti Wong Cilik
  5. Aktivis 98 Desak PDIP Tidak Dukung Ahok
#Pemprov DKI #Gubernur Ahok #Populi Center
Bagikan
Ditulis Oleh

Noer Ardiansjah

Tukang sulap.

Berita Terkait

Indonesia
Bukan Sekadar Bongkar Tiang, Pemprov DKI Jakarta Bakal Melakukan Penataan Drainase di Jalan Rasuna Said
Proses pembongkaran berlangsung setiap malam mulai pukul 23.00 hingga 05.00 WIB guna menghindari kemacetan arus lalu lintas
Angga Yudha Pratama - Rabu, 14 Januari 2026
Bukan Sekadar Bongkar Tiang, Pemprov DKI Jakarta Bakal Melakukan Penataan Drainase di Jalan Rasuna Said
Indonesia
Tiang Mangkrak Rasuna Said, Pramono Anung Pastikan Pembongkaran Berjalan Humanis
Koordinasi ini bertujuan agar solusi yang diambil memberikan kenyamanan bagi semua pihak
Angga Yudha Pratama - Rabu, 14 Januari 2026
Tiang Mangkrak Rasuna Said, Pramono Anung Pastikan Pembongkaran Berjalan Humanis
Indonesia
Prakiraan Cuaca Jakarta 14 Januari: Waspada Hujan Ringan dari Pagi Hingga Siang Hari
Kondisi cuaca diprediksi akan mulai stabil dan merata pada sore hingga malam hari
Angga Yudha Pratama - Rabu, 14 Januari 2026
Prakiraan Cuaca Jakarta 14 Januari: Waspada Hujan Ringan dari Pagi Hingga Siang Hari
Indonesia
Tanpa Tutup Tol, Jalur Layang LRT Jakarta Fase 1B Kini Tersambung 100 Persen
Proyek ini menjadi bagian dari upaya Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dalam mewujudkan Jakarta sebagai kota global
Angga Yudha Pratama - Selasa, 13 Januari 2026
Tanpa Tutup Tol, Jalur Layang LRT Jakarta Fase 1B Kini Tersambung 100 Persen
Indonesia
Senin Pagi Mencekam, Pohon Angsana 10 Meter Roboh Tutup Jalan Kemang Raya
Di lokasi berbeda, 10 petugas PPSU Kelurahan Gunung menangani pohon ketapang yang sempal di Jalan Pakubuwono VI sekitar pukul 07.10 WIB
Angga Yudha Pratama - Senin, 12 Januari 2026
Senin Pagi Mencekam, Pohon Angsana 10 Meter Roboh Tutup Jalan Kemang Raya
Indonesia
Pembongkaran Tiang Monorel Diharap Bebaskan Jalan HR Rasuna Said dari Cengkeraman Kemacetan
Pascapembongkaran, Dinas Bina Marga akan langsung tancap gas membenahi infrastruktur pendukung
Angga Yudha Pratama - Senin, 12 Januari 2026
Pembongkaran Tiang Monorel Diharap Bebaskan Jalan HR Rasuna Said dari Cengkeraman Kemacetan
Indonesia
DPRD DKI Jakarta Godok Pembentukan 5 Pansus Strategis untuk Tahun 2026
DPRD DKI berharap dapat melakukan bedah masalah secara lebih mendalam dan komprehensif
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 10 Januari 2026
DPRD DKI Jakarta Godok Pembentukan 5 Pansus Strategis untuk Tahun 2026
Indonesia
Anggaran Transjakarta 2026 Disunat, Pemprov DKI Jakarta Putar Otak Cari Tambahan Triliunan Rupiah
Pemprov DKI Jakarta harus merombak struktur belanja dalam APBD 2026
Angga Yudha Pratama - Jumat, 09 Januari 2026
Anggaran Transjakarta 2026 Disunat, Pemprov DKI Jakarta Putar Otak Cari Tambahan Triliunan Rupiah
Indonesia
Flyover Pesing Berlubang, Belasan Kendaraan Menepi Akibat Ban Pecah di Daan Mogot
KBO Satlantas Polres Metro Jakarta Barat, AKP Sudarmo, mengonfirmasi keberadaan titik kerusakan tersebut
Angga Yudha Pratama - Jumat, 09 Januari 2026
Flyover Pesing Berlubang, Belasan Kendaraan Menepi Akibat Ban Pecah di Daan Mogot
Indonesia
Dinas Bina Marga Targetkan Perluasan Jalan Rasuna Said Pasca Bongkar Tiang Monorel
Proyek monorel Jakarta sendiri awalnya digagas pada 2004 sebagai solusi transportasi massal
Angga Yudha Pratama - Jumat, 09 Januari 2026
Dinas Bina Marga Targetkan Perluasan Jalan Rasuna Said Pasca Bongkar Tiang Monorel
Bagikan