Lyodra hingga Kaleb J, Intip Pemenang TikTok Awards Indonesia 2021

Andreas PranataltaAndreas Pranatalta - Sabtu, 26 Februari 2022
Lyodra hingga Kaleb J, Intip Pemenang TikTok Awards Indonesia 2021

Lyodra Ginting menang sebagai Musician of the Year. (Foto: Instagram/lyodraofficial)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

TIKTOK Awards Indonesia akhirnya kembali digelar tahun ini pada Jumat (25/2). Sejumlah kreator pun berhasil keluar sebagai pemenang dan diumumkan langsung melalui siaran RCTI, TikTok LIVE, dan RCTI Plus.

Sebanyak 15 kategori penghargaan diberikan kepada para kreator yang terus menghadirkan inspirasi kepada para pengguna dan komunitas TikTok sepanjang 2021. Terdapat enam pemenang yang berhasil memperoleh voting terbanyak di sejumlah kategori People's Choice. Sementara itu, sembilan pemenang lainnya ada di kategori Judge's Pick yang dipilih berdasarkan penilaian dewan juri, antara lain Rossa dan aktor Arya Saloka.

Perhelatan TikTok Awards Indonesia 2021 dipandu oleh Boy William dan Ayu Dewi. Dalam acara itu, sejumlah musisi dan selebritas juga memeriahkan acara seperti Happy Asmara, Kaleb J. Andmesh Kamaleng, Lyodra, Tiara Andini, Rossa, dan Afgan.

Baca juga:

TikTok Awards 2021 Segera Bergulir, Cek Daftar Nominasinya


Ada juga kreator musik yang mengawali perjalanannya di TikTok, seperti Idgitaf, Alsa Aqilah, Firman, dan Ambyar People juga ikut menunjukkan kemampuan mereka membawakan kompilasi lagu yang populer sepanjang 2021. Kehadiran Ed Sheeran dari negara asalnya juga membuat acara semakin meriah dengan membawakan salah satu single-nya yakni Overpass Grafiti.

Mengutip Instagram tiktokofficialindonesia, berikut daftar pemenang TikTok Awards Indonesia 2021.

Baca juga:

TikTok Awards Indonesia 2020 Siap Digelar, Siapa Jagoanmu?

Kategori People's Choice

Celebrity of the Year - Aurelie Hermansyah (@aureliehermansyahatta)
Musician of the Year - Lyodra (@lyodrabeneran)
Rising Star of the Year - Erika Richardo (@erikarichardo)
Popular Creator of the Year - Fuji (@fujiiian)
Popular Streamer of the Year - Adi Syahreza (@adi.syahreza)
Viral Song of the Year - It's Only Me (Kaleb J)

Kategori Judge's Pick

Creator of the Year - Rival (@rival_amir03)
Best of Comedy - Dwiki Afrilian (@dwikiafrilian_)
Best of Performer - Jerry Suyitno (@jerrypiko)
Best of Fashion & Beauty - Agustina Tamara (@tamaradai_)
Best of Lifestyle - Velia (@veliaveve_)
Best of Gaming - Saldy (@saldyaja_)
Best of Sports, Fitness & Wellness - Farhan Zubedi (@farhanzubedi)
Best of Learning & Education - Vina Muliana (vmuliana)
Best of Foodie - Dimas Ramadhan (dimsthemeatguy)

(and)

Baca juga:

TikTok Awards Indonesia 2020, ini Daftar Pemenangnya

#Youtuber #TikTok #Teknologi
Bagikan
Ditulis Oleh

Andreas Pranatalta

Stop rushing things and take a moment to appreciate how far you've come.

Berita Terkait

Tekno
Samsung Galaxy S26 Series Meluncur Februari 2026, ini Jadwal Lengkapnya
Samsung Galaxy S26 Series siap meluncur Februari 2026. HP ini akan rilis di India terlebih dahulu bersamaan dengan Galaxy Unpacked 2026.
Soffi Amira - 1 jam, 27 menit lalu
Samsung Galaxy S26 Series Meluncur Februari 2026, ini Jadwal Lengkapnya
Indonesia
Temui Profesor Oxford hingga Imperial College, Prabowo Ingin Bangun 10 Kampus Baru di Indonesia
Presiden Prabowo Subianto bertemu profesor dari 24 universitas top Inggris yang tergabung dalam Russell Group. Kerja sama pendidikan hingga rencana bangun 10 kampus baru di Indonesia.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
Temui Profesor Oxford hingga Imperial College, Prabowo Ingin Bangun 10 Kampus Baru di Indonesia
Tekno
Netflix Bakal Luncurkan Video Vertikal, Siap Saingi TikTok dan Reels
Dengan fitur swipeable short-form clips, Netflix berharap pengguna tidak hanya datang untuk menonton film berdurasi panjang
Angga Yudha Pratama - Kamis, 22 Januari 2026
Netflix Bakal Luncurkan Video Vertikal, Siap Saingi TikTok dan Reels
Tekno
Xiaomi Kids Watch Resmi Meluncur, Bisa Deteksi Mood Anak dengan Fitur Keamanan yang Enggak Main-Main
Anak-anak dapat dengan mudah beralih antara kamera depan 5 MP untuk panggilan video dan kamera belakang 8 MP
Angga Yudha Pratama - Kamis, 22 Januari 2026
Xiaomi Kids Watch Resmi Meluncur, Bisa Deteksi Mood Anak dengan Fitur Keamanan yang Enggak Main-Main
Tekno
HP Gaming 'Monster' RedMagic 11 Air Siap Gebrak Pasar Global Pekan Depan, Spesifikasinya Bikin Merinding
RedMagic 11 Air versi global tidak akan memangkas spesifikasi dari versi aslinya
Angga Yudha Pratama - Kamis, 22 Januari 2026
HP Gaming 'Monster' RedMagic 11 Air Siap Gebrak Pasar Global Pekan Depan, Spesifikasinya Bikin Merinding
Tekno
Bocoran OPPO Find X9 Ultra, Bawa Teleconverter Baru dan Kamera Zoom 300mm
OPPO Find X9 Ultra segera meluncur Maret 2026. HP ini membawa teleconverter dan kamera zoom 300mm terbaru.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Bocoran OPPO Find X9 Ultra, Bawa Teleconverter Baru dan Kamera Zoom 300mm
Tekno
Redmi Note 15 Pro dan Note 15 Pro+ Siap Meluncur, Usung Kamera 200MP dan Baterai Jumbo
Redmi Note 15 Pro dan Note 15 Pro+ segera meluncur. Kedua HP ini memiliki spesifikasi kelas atas dan tangguh. Berikut adalah bocoran spesifikasinya.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Redmi Note 15 Pro dan Note 15 Pro+ Siap Meluncur, Usung Kamera 200MP dan Baterai Jumbo
Tekno
Xiaomi 17 Ultra Leica Edition Siap Meluncur Global, Sudah Muncul di NBTC Thailand
Xiaomi 17 Ultra Leica Edition sudah muncul di NBTC Thailand. HP ini kemungkinan akan segera meluncur global.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Xiaomi 17 Ultra Leica Edition Siap Meluncur Global, Sudah Muncul di NBTC Thailand
Tekno
OPPO A6 5G Debut di India, Dibanderol Rp 3 Jutaan dengan Baterai Jumbo
OPPO A6 5G resmi meluncur di India. HP terjangkau ini dibanderol seharga Rp 3 jutaan dan membawa chipset Dimensity 6300.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
OPPO A6 5G Debut di India, Dibanderol Rp 3 Jutaan dengan Baterai Jumbo
Tekno
Samsung Galaxy A57 Sudah Lolos Sertifikasi TENAA, Berikut Spesifikasi Lengkapnya
Samsung Galaxy A57 sudah lolos sertifikasi TENAA. Lalu, spesifikasi lengkapnya juga terungkap dalam daftar tersebut.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Samsung Galaxy A57 Sudah Lolos Sertifikasi TENAA, Berikut Spesifikasi Lengkapnya
Bagikan