Lakukan ini pada Stok Kondom di Rumah!

Rina GarminaRina Garmina - Minggu, 22 Oktober 2017
Lakukan ini pada Stok Kondom di Rumah!

Kondom. (Foto: Pixabay)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

AKUI saja, Anda pasti sering lupa mengecek waktu kedaluwarsa kondom. Apalagi bila hasrat bercinta sudah menggelora. Boro-boro mau ngecek waktu kedaluwarsa yang ada di boks berisi stok kondom. Kotaknya pun mungkin sudah Anda buang.

Tidak dapat ditampik, mengecek waktu kedaluwarsa kondom memang biasanya tidak menjadi daftar aktiviitas utama pria. Padahal, Anda seharusnya wajib menjadikannya prioritas.

Kondom yang sudah kedaluwarsa sudah sepatutnya tidak digunakan. Seiring dengan berjalannya waktu, akan rusak secara alami. Leah Millheiser, MD dari Stanford University School of Medicine menyebutkan ada tiga material pembuat kondom, yaitu ateks, polyurethane dan kulit domba.

"Beberapa orang melaporkan polyurethane pilihan tepat," ujarnya, seperti dikutip dari womenshealthmag.com.

Namun, ada pula orang yang lebih nyaman memakai kondom kulit domba. Bicara soal ketahanan, kondom lateks rata-rata bisa bertahan lima tahun setelah tanggal produksi. "Tetapi, ketahanannya tergantung pada lubrikasi dan spermicide," terang Jessica O'Reilly, PhD, host Sex with Dr Jess Podcast.

Daripada sibuk menghitung berapa lama daya tahan kondom, Anda lebih baik melihat tanggal kedaluwarsanya pada kemasan. Jangan berpikir kondom kedaluwarsa yang tampak utuh dan mulus masih bagus. Walaupun masih terlihat mulus, ketahanan kondom kedaluwarsa sudah jauh berkurang. Akibatnya, kondom akan robek dan bocor saat Anda gunakan bercinta.

Ada teknik menyimpan kondom yang benar. Jauhi kondom dari panas atau cahaya lampu yang terlalu terang karena dapat memperpendek usianya. Jika gemar menyimpan stok kondom di rumah, Anda sebaiknya memiliki boks khusus untuk menaruhnya. Lalu cantumkan kertas bertuliskan tanggal, bulan dan tahun kedawaluwarsanya.

Ketimbang kondom bocor dan tidak dapat bekerja dengan baik saat digunakan, Anda lebih baik mencoba trik tersebut. Selamat mencoba! (*)

Baca juga artikel Alasan Sebenarnya Pria Tak Mau Memakai Kondom.

#Tips #Bercinta #Kondom #Tips Kesehatan
Bagikan
Ditulis Oleh

Rina Garmina

Cooking Mama :)

Berita Terkait

Indonesia
Menu Makanan Penangkis Flu Musim Hujan Rekomendasi Dietisien RSCM
Tak kalah penting, kandungan zinc yang ditemukan dalam daging merah, susu, dan olahan kedelai berperan besar dalam meningkatkan fungsi sel imun
Angga Yudha Pratama - Rabu, 07 Januari 2026
Menu Makanan Penangkis Flu Musim Hujan Rekomendasi Dietisien RSCM
Lifestyle
Trik Dokter Jaga Imun: Vitamin, Hidrasi & Tidur Lawan Penyakit Cuaca Ekstrem
Selain mengonsumsi nutrisi seimbang, dokter juga mengingatkan pentingnya memastikan tubuh selalu terhidrasi secara cukup selama cuaca ekstrem
Angga Yudha Pratama - Selasa, 04 November 2025
Trik Dokter Jaga Imun: Vitamin, Hidrasi & Tidur Lawan Penyakit Cuaca Ekstrem
Lifestyle
Ramalan Zodiak 30 Oktober 2025: Uang Lancar, Cinta Panas Dingin!
Ramalan zodiak hari ini, 30 Oktober 2025: ketahui kondisi keuangan dan asmara 12 zodiak lengkap. Simak masalah dan solusinya agar harimu lebih terarah!
ImanK - Rabu, 29 Oktober 2025
Ramalan Zodiak 30 Oktober 2025: Uang Lancar, Cinta Panas Dingin!
Indonesia
BKKBN Suntik Rp330 Miliar Hanya untuk Pil dan Kondom, Kontrasepsi Harus Jadi Hak Mutlak
Wihaji mempertegas bahwa isu kontrasepsi adalah bagian integral dari kebijakan besar untuk mewujudkan bangsa yang sehat dan berdaya
Angga Yudha Pratama - Kamis, 23 Oktober 2025
BKKBN Suntik Rp330 Miliar Hanya untuk Pil dan Kondom, Kontrasepsi Harus Jadi Hak Mutlak
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Kementerian Kesehatan Kasih Kondom Gratis untuk Setiap Mahasiswa Semester 4 ke Atas
Beredar informasi di media sosial yang menyebut Kemenkes bagi-bagi kondom ke mahasiswa.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 21 Oktober 2025
[HOAKS atau FAKTA]: Kementerian Kesehatan Kasih Kondom Gratis untuk Setiap Mahasiswa Semester 4 ke Atas
Lifestyle
Ramalan Zodiak 12 Oktober 2025: Cinta Makin Hangat, Karier Makin Terang!
Simak ramalan zodiak hari ini, 12 Oktober 2025! Prediksi lengkap karier dan asmara setiap zodiak, plus tips jitu agar hari kamu lebih beruntung dan produktif.
ImanK - Sabtu, 11 Oktober 2025
Ramalan Zodiak 12 Oktober 2025: Cinta Makin Hangat, Karier Makin Terang!
Olahraga
Balapan di Bawah Terik Matahari, ini Trik Jitu Marc Marquez agar Tetap Segar dan Percaya Diri
Marc Marquez punya trik jitu agar tetap segar, meski harus balapan di bawah terik Matahari.
Soffi Amira - Sabtu, 04 Oktober 2025
Balapan di Bawah Terik Matahari, ini Trik Jitu Marc Marquez agar Tetap Segar dan Percaya Diri
Lifestyle
Ramalan Zodiak Hari Ini 1 September 2025: Keuangan dan Asmara, Bikin Pusing!
Ramalan Zodiak Hari Ini 1 September 2025: Keuangan Aries terlalu cepat ambil keputusan, Asmara Gemini sedang bosan, selengkapnya
ImanK - Minggu, 31 Agustus 2025
Ramalan Zodiak Hari Ini 1 September 2025: Keuangan dan Asmara, Bikin Pusing!
Lifestyle
Apa itu Standing Flower Duka Cita? ini Jenis Bunga dan Cara Memilihnya sesuai Peristiwa
Apa itu standing flower duka cita? Berikut ini adalah jenis bunga dan cara memilihnya sesuai peristiwa.
Soffi Amira - Minggu, 03 Agustus 2025
Apa itu Standing Flower Duka Cita? ini Jenis Bunga dan Cara Memilihnya sesuai Peristiwa
Indonesia
Jangan Diabaikan! Kerusakan Pendengaran Akibat Suara Keras Sound Horeg Bisa Jadi Permanen, Begini Pencegahannya
Tanda-tanda jangka panjang paparan suara keras yang berkelanjutan meliputi telinga berdenging dalam waktu lama dan kesulitan memahami percakapan di lingkungan bising
Angga Yudha Pratama - Jumat, 25 Juli 2025
Jangan Diabaikan! Kerusakan Pendengaran Akibat Suara Keras Sound Horeg Bisa Jadi Permanen, Begini Pencegahannya
Bagikan