Komisi X DPR Batal Rapat dengan Mendikti Saintek Satryo Brodjonegoro, Ditunda Besok

Frengky AruanFrengky Aruan - Rabu, 22 Januari 2025
Komisi X DPR Batal Rapat dengan Mendikti Saintek Satryo Brodjonegoro, Ditunda Besok

Mendikti Saintek, Satryo Soemantri Brodjonegoro. (Foto: MerahPutih.com/Didik)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Komisi X DPR RI akan memanggil Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendikti Saintek) Satryo Soemantri Brodjonegoro pada Kamis (23/1) besok.

Wakil Ketua Komisi X DPR, MY Esti Wijayati, menjelaskan, penjadwalan ulang ini dilakukan setelah rapat yang sedianya akan digelar hari ini ditunda.

"Harusnya hari ini, sore ini. Tetapi karena ada rapat dengan presiden, lalu diputuskan untuk kita tunda besok," ujar Esti di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (22/1).

Dia mengaku belum mengetahui pasti rapat akan digelar jam berapa. Esti hanya memastikan rapat tersebut akan membahas evaluasi pelaksanaan anggaran 2024.

"Kita akan membahas evaluasi pelaksanaan anggaran 2024," katanya.

Baca juga:

Mendikti Saintek Satryo Berdamai dengan Neni Herlina Usai Didemo ASN, Dialog secara Kekeluargaan

Politikus PDI Perjuangan (PDIP) ini menambahkan, rapat tersebut juga akan membahas program Kemendikti Saintek yang akan dilakukan di tahun 2025.

Selain itu, kata Esti, rapat tersebut juga bakal membahas soal permasalahan antara Menteri Satryo dengan ASN di kementerian yang dipimpinnya.

"Dan yang lain-lain yang mungkin sedang menjadi topik pembahasan kalayak rame. Tapi, ya, itu kira-kira begitu," tandasnya.

Sebelumnya sejumlah ASN Kemendikti Saintek menggelar demonstrasi menuntut Menteri Satryo dievaluasi lantaran dianggap semena-mena dalam memutasi ASN.

Dalam aksinya mereka mengirim karangan bunga dengan kata-kata satir kepada Satryo dan meminta Presiden Prabowo turun tangan untuk mengevaluasi Mendikti Saintek.

Demonstrasi ASN Kemendikti Saintek sudah berakhir pada Senin (20/1) malam. Mereka sepakat damai dengan Menteri Satyro setelah berbincang dan diskusi di rumah dinas Mendikti Saintek di Widya Chandra, Jakarta Selatan. (Pon)

#Komisi X DPR RI #Mendiktisaintek #Satryo Soemantri Brodjonegoro #Satryo Brodjonegoro
Bagikan
Ditulis Oleh

Ponco Sulaksono

Berita Terkait

Indonesia
Satu Tahun Pemerintahan Prabowo, Komisi X DPR Sebut Pendidikan Indonesia semakin Maju
Presiden Prabowo juga menggencarkan rogram revitalisasi gedung sekolah, serta peningkatan kesejahteraan guru, baik kenaikan gaji maupun tunjangan guru. ?
Dwi Astarini - Senin, 20 Oktober 2025
Satu Tahun Pemerintahan Prabowo, Komisi X DPR Sebut Pendidikan Indonesia semakin Maju
Indonesia
Presiden Prabowo Gelar Rapat Terbatas di Kertanegara, Bahas Pengembangan STEM dan Swasembada Energi-Pangan
Mensesneg hingga Mendkiti Saintek turuh hadir dalam rapat terbatas di Kertanegara.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 19 Oktober 2025
Presiden Prabowo Gelar Rapat Terbatas di Kertanegara, Bahas Pengembangan STEM dan Swasembada Energi-Pangan
Berita Foto
Raker Wamen Kebudayaan Giring Ganesha dengan Komisi X DPR Bahas Program Kerja
Wakil Menteri Kebudayaan Giring Ganesha saat rapat kerja dengan Komisi X DPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (28/8/2025).
Didik Setiawan - Rabu, 27 Agustus 2025
Raker Wamen Kebudayaan Giring Ganesha dengan Komisi X DPR Bahas Program Kerja
Indonesia
Jadi Kepala Badan Industri Mineral, Brian Yuliarto: Tugas Baru Tidak Ganggu Jabatan Mendiktisaintek
Presiden Prabowo Subianto secara resmi melantik Mendiktisaintek sebagai Kepala Badan Industri Mineral.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 25 Agustus 2025
Jadi Kepala Badan Industri Mineral, Brian Yuliarto: Tugas Baru Tidak Ganggu Jabatan Mendiktisaintek
Indonesia
Buntut Putusan MK soal Pendidikan Dasar 9 Tahun, Komisi X DPR Minta Revisi Kebijakan BOS
Wakil Ketua Komisi X DPR RI menegaskan setiap warga negara berhak mendapatkan pendidikan yang layak.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 28 Mei 2025
Buntut Putusan MK soal Pendidikan Dasar 9 Tahun, Komisi X DPR Minta Revisi Kebijakan BOS
Indonesia
Komisi X DPR Minta Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Pertimbangkan Lagi Rencana Kirim Siswa Bermasalah ke Barak Militer
Perlu pertimbangan lebih lanjut mengenai wacana ini lantaran mengatasi problem anak bermasalah tidak serta merta bisa diselesaikan melalui jalur pendidikan militer.
Frengky Aruan - Rabu, 30 April 2025
Komisi X DPR Minta Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Pertimbangkan Lagi Rencana Kirim Siswa Bermasalah ke Barak Militer
Indonesia
Komisi X DPR Bakal Tanya Mendiktisaintek Terkait Fenomena TNI Masuk Kampus
Pemanggilan itu lantaran Mendiktisaintek merupakan mitra kerja Komisi X dan yang terlibat langsung dalam kerja sama dengan TNI.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 22 April 2025
Komisi X DPR Bakal Tanya Mendiktisaintek Terkait Fenomena TNI Masuk Kampus
Indonesia
Dosen ASN Akhirnya Bakal Menikmati Tunjangan Kinerja, Prabowo Sudah Setuju
Mendiktisaintek Brian Yuliarto menyebutkan pihaknya telah mengajukan anggaran belanja tambahan (ABT) untuk pencairan tukin dosen tahun 2025.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 11 Maret 2025
Dosen ASN Akhirnya Bakal Menikmati Tunjangan Kinerja, Prabowo Sudah Setuju
Indonesia
Sosok Brian Yuliarto, Profesor Nanoteknologi Jebolan ITB yang Diisukan Jadi Mendiktisaintek
Pejabat yang pertama dikabarkan menjadi ‘korban’ reshuffle yakni Menteri Pendidikan Tinggi, Sains dan Teknologi (Mendiktisaintek) Satryo Soemantri Brodjonegoro.
Frengky Aruan - Rabu, 19 Februari 2025
Sosok Brian Yuliarto, Profesor Nanoteknologi Jebolan ITB yang Diisukan Jadi Mendiktisaintek
Indonesia
Guru Besar ITB Prof Brian Yuliarto Disebut-sebut Jadi Pengganti Mendikti Satryo
Presiden Prabowo Subianto dikabarkan akan mencopot Satryo Soemantri Brodjonegoro, dari jabatan Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendikti Saintek).
Frengky Aruan - Rabu, 19 Februari 2025
Guru Besar ITB Prof Brian Yuliarto Disebut-sebut Jadi Pengganti Mendikti Satryo
Bagikan