Kampanye di Tegal, Prabowo: Ojo Seenaknya pada Rakyat
Prabowo Subianto saat berkampanye di Cianjur, Jawa Barat (Divisi Komunikasi dan Media BPN Prabowo-Sandi)
MerahPutih.com - Calon Presiden Republik Indonesia nomor urut 02, Prabowo Subianto menyindir penguasa untuk tidak seenaknya berbuat pada rakyat. Hal itu ia sampaikan saat berkampanye di Kabupaten Tegal, Senin, (1/4) kemarin.
Prabowo mencontohkan beberapa kasus kesewenang-wenangan yang terjadi, seperti kasus salah satu Kepala Desa yang di penjara dan kasus Ahmad Dhani.
"Orang yang di atas akan turun makanya kalau di atas janganlah sombong. Ojo dumeh ojoh adigang, adigung, adiguno, ojo seenaknya sama rakyat, " kata Prabowo disambut meriah oleh ribuan masyarakat yang hadiri kampanyenya.
Selanjutnya Prabowo meminta kepada masyarakat untuk ikut serta menjaga suara rakyat di setiap tempat pemungutan suara (TPS) karena setiap suara masyarakat akan menentukan nasib bangsanya.
"Karena sesungguhnya rakyat itu tidak bisa terkalahkan, jadi nanti tanggal 17 april akan memegang kekuasaan yang sama, tidak ada Jendral tidak, tidak ada petani, tidak ada nelayan hari itu satu orang akan memiliki suara yang sama jangan di sia-siakan, " pintanya. (Pon)
Baca Juga: Mestinya Prabowo Fokus Daripada Urusi Tim Kampanye yang Menertawainya
Bagikan
Ponco Sulaksono
Berita Terkait
Presiden Brazil Luiz Inácio Lula da Silva Tiba di Indonesia, Bakal Lihat Program Makan Bergizi Gratis
Indonesia dan Afrika Selatan Sepakat Mempercepat Pelaksanaan Kerja Sama Pertahanan
Presiden Prabowo Klaim Indonesia yang Pertama Punya Perkampungan Haji di Mekah
Menkeu Segera Alokasikan Dana Buat Produksi Mobil Maung Buatan Pindad
Prabowo Perintahkan Cari Siswa Cerdas Sampai Desa-Desa, Duit Rp 13 Triliun Sebagian Buat Beasiswa
Prabowo Dinilai Sukses Jadikan Pertanian sebagai Program Prioritas
Aksi Teaterikal Peringatan Satu Tahun Pemerintahan Prabowo-Gibran di Jakarta
Kejagung Serahkan ‘Gunungan’ Uang Triliunan Rupiah Sitaan Korupsi CPO ke Negara, untuk Kemakmuran Rakyat
Prabowo Klaim Telah Memulai Langkah Awal Hadirkan Mobil Buatan Indonesia, Ditargetkan 3 Tahun Sudah Bisa Produksi
Capaian 1 Tahun Pemerintahan Prabowo, Program MBG Capai 1,4 Miliar Porsi Diminta Ojo Ngoyo