[HOAKS atau FAKTA] Presiden Jokowi Hilang Kesabaran akibat Ucapan Rocky Gerung
Tangkapan layar hoaks. Foto: Kemenkominfo
MerahPutih.com - Beredar di media sosial Facebook sebuah unggahan video yang mengeklaim bahwa Presiden Joko Widodo (Jokowi) hilang kesabaran akibat ucapan Rocky Gerung yang terlontar di acara Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (SPSI) di Kota Bekasi, Jawa Barat.
Narasi
"Akhirnya p.Dhe hilang kesabarannya juga. Ucapan sangat mengganggu dan memang keterlaluan,"
Baca Juga
[HOAKS atau FAKTA]: Jokowi Tunjuk Erick Thohir Dampingi Ganjar di Pilpres 2024
Cek fakta
Klaim pada video tersebut adalah tidak benar.
Video orasi tersebut sebenarnya berkaitan dengan permintaan Presiden Jokowi kepada para pendukungnya untuk melawan hoaks dan sama sekali tidak menyinggung soal ucapan Rocky Gerung terhadap dirinya.
Baca Juga
[HOAKS atau FAKTA]: Ridwan Kamil Kerahkan Seluruh Warganya untuk Menangkan Anies
Adapun Presiden Jokowi enggan menanggapi serius dugaan penghinaan yang disampaikan Rocky Gerung terhadap dirinya.
Kesimpulan
Informasi yang menyebut Jokowi marah akibat pernyataan Rocky Gerung dipastikan hoaks. (Knu)
Baca Juga
Bagikan
Joseph Kanugrahan
Berita Terkait
[HOAKS atau FAKTA]: Peluk Anies, Beban Korban Bencana Alam di Aceh Tamiang Langsung Hilang
[HOAKS atau FAKTA]: Menkeu Purbaya Memohon ke Presiden Prabowo Agar Sahkan RUU Perampasan Aset dan Segera Hukum Mati Koruptor
[HOAKS atau FAKTA]: Bahlil Haruskan Pada 2026 Ojol Wajib Beli Motor Listrik agar Tidak Jadi Beban Subsidi
[HOAKS atau FAKTA]: Menteri ESDM Bahlil Minta PLN Naikkan Harga Token Listrik agar Rakyat Belajar Berhemat
Aparat Diminta Pahami Antara Kritik, Ujaran Kebencian dan Hoaks
[HOAKS atau FAKTA]: Anwar Usman Vonis Jokowi Bersalah karena Palsukan Ijazahnya
[HOAKS atau FAKTA]: Ketua DPR Puan Maharani usul Pajak Dinaikan agar Uangnya Bisa Bantu Korban Bencana, Menkeu Purbaya Langsung Menolak
[HOAKS atau FAKTA]: Indra Sjafri Latih Timnas Sepak Bola Malaysia demi Balaskan Dendam ke PSSI yang Sudah Memecatnya
[HOAKS atau FAKTA]: Gempar! Keputusan PBB Langkahi Indonesia Tetapkan Status 'Bencana Internasional' di Sumatra
[HOAKS atau FAKTA]: Momen Pergantian Tahun Baru, PT Pertamina Bagi-Bagi Duit Rp 1,5 Juta untuk Masyarakat