[HOAKS atau FAKTA]: China Ingin Pindahkan Warganya ke Indonesia
Ilustrasi Hoaks.
MerahPutih.com - Sebuah unggahan di Facebook mengatakan bahwa pemerintah China akan segera memindahkan warganya ke beberapa provinsi di Indonesia. Dalam video ini, terlihat seorang pria yang sedang melakukan konferensi pers.
Selain itu, narator juga mengatakan bahwa ada penjajahan gaya baru, China akan memindahkan warganya dengan dalih TKA di semua wilayah Nusantara terutama Kalimantan, Maluku, Sulawesi, Papua yang memiliki pelabuhan besar.
Baca juga:
Sumber

Fakta
Setelah ditelusuri Turn Back Hoaks (Mafindo), berita ini tidaklah benar karena di ditemukan video serupa di kanal Youtube IDX Channel yang diunggah pada 18 September 2023. Seorang pria yang terlihat dalam video ini ternyata sedang memberikan keterangan tentang stimulus untuk booster ekonomi dengan dana sekitar Rp 403 triliun pada 2023.
Baca juga:
Diketahui pria yang ada di video tersebut adalah Fu Linghui, juru bicara Biro Statistika Nasional China. Lalu, tak ada informasi resmi yang menyebut pemerintah China akan memindahkan warganya ke Indonesia.
Dengan demikian, pernyataan bahwa China akan memindahkan warganya ke Indonesia tidak benar.
Kesimpulan
Informasi yang beredar tersebut dipastikan hoaks. Faktanya, video yang menampilkan seorang pria sedang melakukan konferensi pers dan disertakan narasi bahwa Cina akan memindahkan warganya ke Indonesia tidaklah benar.
Video seorang pria tersebut ditemukan di kanal Youtube IDX Channel dan tidak berbicara mengenai pemindahan warga China ke Indonesia melainkan keterangan mengenai stimulus untuk booster ekonomi. (Knu)
Baca juga:
[HOAKS atau FAKTA]: HIV Jadi Pandemi Berikutnya Setelah COVID-19
Bagikan
Joseph Kanugrahan
Berita Terkait
[HOAKS atau FAKTA] : Rakyat Harus Bertahan Hidup! Listrik dan Layanan ATM di Indonesia bakal Mati Selama 7 Hari
China Tolak Dewan Perdamaian Gaza Ala Trump Gantikan PBB
[HOAKS atau FAKTA] : Bahlil Ngambek dan Ancam Mundur dari Jabatan Menteri ESDM jika Purbaya Turunkan Harga BBM
[HOAKS atau FAKTA] : Prabowo Nyatakan Indonesia siap Berperang Melawan Israel
[HOAKS atau FAKTA] : Menkeu Purbaya Menolak Dijadikan Wapres, Pilih Fokus Turunkan Harga Bensin dan Sembako
[HOAKS atau FAKTA]: Garuda Indonesia Rekrut 'Pramugari Gadungan' yang Pakai Seragam Maskapai Batik Air
[HOAKS atau FAKTA] : Prabowo Persiapkan Menkeu Purbaya Jadi Presiden di Periode Selanjutnya
[HOAKS atau FAKTA] : TNI Kini Bisa Audit Penggunaan Dana Desa karena Sering Digunakan Kades untuk Memperkaya Diri
[HOAKS atau FAKTA]: Menggunakan Handphone di Ruangan Gelap bisa Sebabkan Kebutaan pada Mata
[HOAKS atau FAKTA]: Prabowo Pecat Sejumlah Menteri ketika Retret di Hambalang