Hasil Tes MotoGP Mandalika Hari Kedua Sesi 1: Alex Rins Tercepat
Pembalap Tim Suzuki Ecstar, Alex Rins (@alexrins)
MerahPutih.com - Tes pramusim MotoGP 2022 di Sirkuit Mandalika hari kedua sesi 1, Sabtu (12/2) sudah selesai digelar. Hasilnya pun sudah dirilis. Pembalap Tim Suzuki Ecstar, Alex Rins jadi tercepat dengan raihan waktu 1 menit 31 detik.
Catatan waktu yang ditorehkan Rins lebih baik dari catatan terbaik hari sebelumnya milik Pol Espargaro yakni 1 menit 32 detik.
Baca Juga
Urutan kedua ada Johann Zarco (Pramac Ducati) dengan catatan waktu 1 menit 32,227 detik. Lalu, ada Luca Marini (Mooney VR46) dengan 1 menit 32,317 detik.
Pada urutan keempat, ada pembalap Repsol Honda, yakni Marc Marquez dengan catatan waktu 1 menit 32,414 detik. Kelima, pembalap Red Bull KTM Factory Racing, Brad Binder dengan catatan waktu 1 menit 32,819 detik.
Baca juga:
Kearifan Lokal Pembalap MotoGP di Mandalika, Sampai Bingung Ada Bensin Eceran
Sementara posisi Keenam ditempati pembalap Suzuki Ecstar, Joan Mir dengan catatan waktu 1 menit 32,830 detik. Ketujuh, pembalap Repsol Honda Pol Espargaro dengan catatan waktu 1 menit 32,858 detik. Kedelapan, pembalap Ducati lenovo, Francesco Bagania dengan catatan waktu 1 menit 32,942 detik.
Kesembilan, pembalap Aprilia Racing Aleix Espargaro dengan catatan waktu 1 menit 32,985 detik. Kesepuluh, pembalap Monster Energy Yamaha Franco Morbidelli dengan catatan waktu 1 menit 32,999 detik. (Knu)
Bagikan
Joseph Kanugrahan
Berita Terkait
Menangi MotoGP Malaysia 2025, Alex Marquez Akui Lakukan Perubahan Strategi Hadapi Balapan di Sepang
KPK Tanggapi Bahlil soal Tambang Emas Ilegal Dekat Sirkuit Mandalika, Sebut Perlu Koordinasi Lintas Kementerian
DPR Desak Pengusutan Tuntas Tambang Emas Ilegal Dekat Mandalika
Raul Fernandes Bersinar di Phillip Island, Raih Kemenangan Perdana di MotoGP Australia 2025
Jadwal Lengkap MotoGP Australia 2025: Juara Dunia Absen, Persaingan Sengit Jelang Akhir Musim
Operasi Bahu Kanan Selesai, Marc Marquez 'Hidupkan' Mode Pemulihan
Marc Marquez Sukses Operasi Bahu Kanan Usai, Bakal Absen di Malaysia dan Australia
Menang Perdana hingga Podium Ganda di MotoGP Mandalika 2025, Fermin Aldeguer: Pencapaian yang Luar Biasa!
Jumlah Penonton MotoGP Indonesia di Mandalika Tembus 142 Ribu Orang, Pecah Rekor
Marc Marquez Gagal Finis, MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika Dimenangi Fermin Aldeguer