Hammersonic Festival 2018 Ditutup In Flames

P Suryo RP Suryo R - Sabtu, 23 Juli 2022
Hammersonic Festival 2018 Ditutup In Flames

Hammer Sonic Festival 2018 ditutup penampilan gahar In Flames. (Foto: MP/Rizki Fitrianto)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

PADA perhelatan musik cadas terbesar di Asia Tenggara, Hammer Sonic Festival 2018, sejumlah musisi papan atas internasional hadir menghibur para metalhead tanah air. Seperti Brujeria, Dead Kennedys, H2O dan yang paling ditunggu-tunggu yaitu band metal legendaris In Flames.

Band heavy metal yang berasal dari Gothenburg Swedia itu menjadi penampil pamungkas. Band itu tampil usai Dead Squad. Anders Friden Cs menggeber dengan nomor-nomor kerasnya.

Para metalhead yang berkostum hitam-hitam pun langsung berlarian dari panggung hammer stage usai menyaksikan Dead Squad, ke Main Stage untuk melihat sang legenda In Flames Tampil.

Melihat ribuan para metalhead yang sudah tak sabar menanti klimaks konser. In Flames pun langsung menggebrak panggung lewat single andalannya yang bertajuk Deliver Us.

Baca Juga:

Sosok BJ Habibie, Mulai dari Presiden hingga Kisah Inspiratif

hammersonic
In Flame pun langsung menggebrak panggung lewat single andalannya yang bertajuk 'Deliver Us'. (Foto: MP/Rizki Fitrianto)

Saat lagu pertama mengentak panggung, para metalhead yang masih memiliki energi pun terlihat berdansa liar dengan melakukan moshing di tengah kerumunan penonton.

Sekitar 20 menit berlalu, In Flame membawakan dengan apik beberapa lagu andalannya, seperti Where The Dead Ships Dewell, Ony For the Week, Rusted Nail dan When The World Explodes.

Harmonisasi musik metal yang terdengar begitu berkelas. Disini memang terlihat jika kepiawan bermusik legenda metal yang satu ini sudah tak diragukan lagi.

Permain gitar dengan teknik tinggi, hentakan drum yang begitu cepat bak roket,pekikan bass yang apik, dan suara vokal yang khas, begitu memanjakan para metalhead yang hadir. (*)

Baca Juga:

Kahitna Ultah, Lagu Bapernya Terngiang Sepanjang Masa

#Musik #Merawat Ingat
Bagikan
Ditulis Oleh

P Suryo R

Stay stoned on your love

Berita Terkait

ShowBiz
Album Baru Madison Beer 'locket' Resmi Dirilis, Diprediksi Jadi Sorotan 2026
Madison Beer merilis album terbaru locket yang ditulis dan diproduseri sendiri. Album ini memuat hit 'make you mine' dan diiringi tur dunia.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Album Baru Madison Beer 'locket' Resmi Dirilis, Diprediksi Jadi Sorotan 2026
ShowBiz
Portura Akhiri Etape Empat Kota di Pos Bloc Jakarta, Merayakan Dialog Musik dan Kota
Jakarta menjadi ruang untuk menengok kembali proses tersebut sebagai sebuah gerak kolektif yang masih terus berlanjut.
Dwi Astarini - Rabu, 21 Januari 2026
Portura Akhiri Etape Empat Kota di Pos Bloc Jakarta, Merayakan Dialog Musik dan Kota
ShowBiz
Yellowcard Kolaborasi Bareng Good Charlotte di Single 'Bedroom Posters', ini Lirik Lengkapnya
Yellowcard berkolaborasi dengan Good Charlotte di single Bedroom Posters. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Yellowcard Kolaborasi Bareng Good Charlotte di Single 'Bedroom Posters', ini Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Serdadu Sam Rilis Album 'Kronik', Dokumentasi Batin yang Jujur dan Personal
Serdadu Sam merilis album penuh Kronik, sebuah narasi musikal tentang kegelisahan, kehilangan, dan perjuangan hidup yang jujur dan personal.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Serdadu Sam Rilis Album 'Kronik', Dokumentasi Batin yang Jujur dan Personal
ShowBiz
Mitski Umumkan Album 'Nothing’s About to Happen to Me', Hadirkan Single 'Where’s My Phone?'
Mitski mengumumkan album kedelapan Nothing’s About to Happen to Me yang rilis Februari 2026, sekaligus melepas single 'Where’s My Phone?'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Mitski Umumkan Album 'Nothing’s About to Happen to Me', Hadirkan Single 'Where’s My Phone?'
ShowBiz
Album 'Running With Scissors': Fase Dewasa Cavetown yang Penuh Emosi dan Refleksi
Cavetown merilis album terbaru Running With Scissors. Robin Skinner mengeksplor emosi, identitas, dan kedewasaan lewat musik dan visual 'Cryptid'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Album 'Running With Scissors': Fase Dewasa Cavetown yang Penuh Emosi dan Refleksi
ShowBiz
LNGSHOT Tandai Debut dengan Lagu 'Moonwalkin', Simak Lirik Lengkapnya
Boy group K-Pop LNGSHOT besutan MORE VISION dan Jay Park resmi debut pada 13 Januari 2026, dengan album Shot Callers dan title track Moonwalkin'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
LNGSHOT Tandai Debut dengan Lagu 'Moonwalkin', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Judika Rilis 'Terpikat Pada Cinta', Hadirkan Perspektif Baru tentang Romansa, Simak Liriknya
Lagu ini menjadi penanda kembalinya Judika dengan tema romansa, tapi disajikan melalui eksplorasi musikal yang berbeda dari karya-karyanya terdahulu.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Judika Rilis 'Terpikat Pada Cinta', Hadirkan Perspektif Baru tentang Romansa, Simak Liriknya
ShowBiz
Kolaborasi Musik, Toton Caribo Gandeng Rise One dan Hendri Talane dalam 'Lumba Lumba'
Menghadirkan warna musikal yang lebih berlapis, memadukan karakter khas Toton dengan kekuatan ekspresi para kolaboratornya.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Kolaborasi Musik, Toton Caribo Gandeng Rise One dan Hendri Talane dalam 'Lumba Lumba'
ShowBiz
Lirik Lagu Passion Fruit dari Jeff Satur, Ceritakan Hubungan Manis sekaligus Pahit
Lirik lagu Passion Fruit dari Jeff Satur mengisahkan tentang hubungan yang manis dan pahit. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Lirik Lagu Passion Fruit dari Jeff Satur, Ceritakan Hubungan Manis sekaligus Pahit
Bagikan