Girona Menang 4-1 Lawan Cadiz, Semakin Kuat Menuju Liga Champions

Ikhsan Aryo DigdoIkhsan Aryo Digdo - Minggu, 21 April 2024
Girona Menang 4-1 Lawan Cadiz, Semakin Kuat Menuju Liga Champions

Pemain Girona pada sebuah pertandingan La Liga. (Foto: Girona FC)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Klub sepak bola Spanyol Girona memperbesar peluang untuk lolos ke Liga Champions musim depan.

Hal tersebut mereka raih setelah berhasil mengalahkan Cadiz dengan skor 4-1 pada pertandingan pekan ke-32 La Liga 2023/24 di Stadion Montilivi pada Minggu (21/4) dini hari WIB.

Baca juga:

Top! Komik Indonesia Mendunia, Si Juki Jadi Rekrutan Anyar La Liga Spanyol



Eric Garcia, Ivan Martin, Artem Dovbyk dan Cristian Portu menyumbangkan empat gol tersebut. Sementara Gonzalo Escalante mencetak gol hiburan untuk Cadiz, demikian seperti dilansir Antara.

Kemenagan ini membuat Girona berada di posisi ketiga klasemen sementara saat ini dengan 68 poin. Di posisi keempat ada Atletico Madrid dengan 61 poin dan Atheletic Club di peringkat lima dengan koleksi 58 poin. Girona hanya terpaut dua poin dari Barcelona yang menempati posisi kedua.

Sementara Cadiz makin terpuruk dalam zona degradasi di peringkat 18. Cadiz hanya mampu meraih 25 poin dari 32 pertandingan.

Dari awal pertandingan Girona langsung menekan lawan dan tampil meyakinkan. Tim tuan rumah memecah telur lewat gol Eric Garcia pada menit ke-10 melalui sundulan yang diterima dari umpan silang Savinho.

Baca juga:

Cristiano Ronaldo: Real Madrid Akan Juarai Liga Spanyol

Pada menit ke-23, Girona menambah keunggulan melalui gol spektakuler Ivan Martin. Gol tersebut tercipta berkat adanya kombinasi operan antara Yan Couto, Eric Garcia, dan Miguel Gutierrez, kemudian diteruskan dengan tenang menuju gawang oleh Ivan Martin.

Di babak kedua, Girona bermain semakin agresif. Alhasil, di menit ke-71 Dovbyk memperbesar keunggulan setelah memanfaatkan umpan dari Gutierrez.

Cadiz sempat memperkecil ketertinggalan lewat gol Escalante pada menit ke-82. Namun, hanya perlu menunggu satu menit, lagi-lagi Cadiz menambah gol berkat aksi gemilang dari Portu. Skor 4-1 bertahan hingga akhir pertandingan. (ikh)

Baca juga:

AI Berpotensi Merevolusi Proses Rekrutmen Pesepakbola Profesional

#Olahraga #La Liga
Bagikan
Ditulis Oleh

Ikhsan Aryo Digdo

Learner.

Berita Terkait

Olahraga
Mulai Berbenah, Real Madrid Fokus Cari Gelandang Tengah Baru Musim Depan
Real Madrid fokus mencari gelandang tengah baru musim depan. Sebelumnya, mereka sempat mengincar Alexis Mac Allister.
Soffi Amira - Kamis, 16 Oktober 2025
Mulai Berbenah, Real Madrid Fokus Cari Gelandang Tengah Baru Musim Depan
Indonesia
Sambut Gagasan Akademi Atlet Nasional, Komisi X DPR: Bukan Sekadar Prestasi, tapi Investasi Jangka Panjang
Presiden Prabowo Subianto berencana membentuk akademi atau pusat penggemblengan atlet nasional.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 16 Oktober 2025
Sambut Gagasan Akademi Atlet Nasional, Komisi X DPR: Bukan Sekadar Prestasi, tapi Investasi Jangka Panjang
Olahraga
Hardiyanto Kenneth Dilantik Jadi Ketua Percasi DKI Jakarta, Bertekad Cetak Sejarah Raih 10 Emas di Kejurnas Catur Mamuju 2025
Kejuaraan nasional Mamuju memperebutkan 17 emas di olahraga catur.
Dwi Astarini - Rabu, 15 Oktober 2025
Hardiyanto Kenneth Dilantik Jadi Ketua Percasi DKI Jakarta, Bertekad Cetak Sejarah Raih 10 Emas di Kejurnas Catur Mamuju 2025
Olahraga
Ikut Tanding ke China, Kris Dayanti Siap Bikin Sejarah di Kejuaraan Dunia Wushu 2025
Kris Dayanti terbang ke China untuk mengikuti ajang World Kungfu Championship 2025. Ia akan mewakili Indonesia dalam ajang tersebut.
Soffi Amira - Selasa, 14 Oktober 2025
Ikut Tanding ke China, Kris Dayanti Siap Bikin Sejarah di Kejuaraan Dunia Wushu 2025
Olahraga
Jalan Terjal Timnas Kick Boxing Indonesia Menuju SEA Games Thailand 2025, Optimis Bisa Raih Emas
Timnas Kick Boxing Indonesia optimis bisa meraih emas di SEA Games Thailand 2025, meski berpotensi tak meraih medali.
Soffi Amira - Selasa, 14 Oktober 2025
Jalan Terjal Timnas Kick Boxing Indonesia Menuju SEA Games Thailand 2025, Optimis Bisa Raih Emas
Olahraga
Targetkan 2 Emas di SEA Games Thailand 2025, Timnas Esports Indonesia Incar Peluang dari Free Fire dan MLBB Women
Timnas esports Indonesia menargetkan dua emas di SEA Games Thailand 2025.
Soffi Amira - Selasa, 14 Oktober 2025
Targetkan 2 Emas di SEA Games Thailand 2025, Timnas Esports Indonesia Incar Peluang dari Free Fire dan MLBB Women
Olahraga
Andalkan Pemain Naturalisasi Asal Rusia dan Atlet Muda, Tim Hoki Es Indonesia Berpotensi Bikin Kejutan di SEA Games 2025 Thailand
Tim Indonesia akan berangkat dengan kombinasi pemain muda berbakat dan empat pemain naturalisasi yang memperkuat di semua lini.
Dwi Astarini - Selasa, 14 Oktober 2025
Andalkan Pemain Naturalisasi Asal Rusia dan Atlet Muda, Tim Hoki Es Indonesia Berpotensi Bikin Kejutan di SEA Games 2025 Thailand
Lifestyle
The Everyday Escape, 15 Menit Bergerak untuk Tingkatkan Suasana Hati
Hanya dengan 15 menit 9 detik gerakan sederhana setiap hari, partisipan mengalami peningkatan suasana hati 21 persen lebih tinggi jika dibandingkan ikut wellness retreat.
Dwi Astarini - Senin, 13 Oktober 2025
The Everyday Escape, 15 Menit Bergerak untuk Tingkatkan Suasana Hati
Olahraga
Timnas Indonesia Gagal Masuk Piala Dunia 2026, Pemerintah segera Lakukan Pebaikan
Skuat Garuda telah menunjukkan permainan dan usaha terbaik mereka pada laga terakhir.
Dwi Astarini - Senin, 13 Oktober 2025
Timnas Indonesia Gagal Masuk Piala Dunia 2026, Pemerintah segera Lakukan Pebaikan
Olahraga
Berlatih Keras sejak Mei, Tim Skateboard Indonesia Pasang Target Ambisius Raih 2 Emas di SEA Games 2025 Thailand
Tim skateboard Indonesia akan mengirimkan delapan atlet, termasuk atlet termuda berusia 11 tahun.
Dwi Astarini - Minggu, 12 Oktober 2025
Berlatih Keras sejak Mei, Tim Skateboard Indonesia Pasang Target Ambisius Raih 2 Emas di SEA Games 2025 Thailand
Bagikan