Musik

Fakta-Fakta Menarik Konser Ed Sheeran Di Jakarta

Raden Yusuf NayamenggalaRaden Yusuf Nayamenggala - Rabu, 28 November 2018
Fakta-Fakta Menarik Konser Ed Sheeran Di Jakarta

Ada fakta-fakta unik menjelang digelarna konser Ed Sheeran di Indonesia (Foto: instagram@Teddysphotos)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

PENYANYI ternama dunia asal Inggris, Ed Sheeran, pada pertengahan tahun depan akan menggelar konser di Jakarta, dalam rangkaian tur dunianya yang bertajuk Ed Sheeran Divide World Tour 2019.

Ada beberapa fakta menarik menjelang kedatangan pelantun hit Shape Of You itu di tanah air yang jarang diketahui.

1. Pemilihan tanggal konser berkaitan dengan Pemilu

Pihak Promotor punya alasan tersendiri mengapa dipilih tanggal 3 Mei 2019 (Foto: MP/Raden Yusuf Nayamenggala)

Pemilihan tanggal konser yang jatuh pada 3 Mei 2019 bukan tanpa alasan. pihak promotor dari PK Entertainment mengungkapkan tanggal itu berdasarkan diskusi dengan manajemen. Karena di bulan April di Indonesia akan ada Pemilihan Umum dan setelah itu tanggal 5 Mei 2019 akann memasuki bulan Ramadan, jadi tanggal yang pas ialah tanggal 3 Mei 2019.

2. Targetkan 45.000 penonton

Pihak Penyelenggara targetkan 45.000 penonton di Konser Ed Sheeran (Foto: instagram @teddysphotos)

Dengan pemilihan tempat di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK) yang berkapasitas besar, pihak promotor menargetkan 45.000 Penonton pada Konser Ed Sheeran Divide World Tour 2019. “kita harus optimis, lihat ke depan, dan pastinya kita mau yang terbaik dan semoga acaranya akan berlangsung dengan lancar, aman, dan didukung semua pihak,” tutur Peter Harjani, CEO PK Entertainment saat ditemui merahputih.com di XXI Lounge Plaza Indonesia, Jakarta, Rabu (28/11).

3. Tak ada permintaan khusus, berbeda dengan musisi besar lainnya

Tak ada permintaan khusus dari Ed Sheeran (Foto: instagram @teddysphotos)

Berdasarkan penuturan dari pihak promotor, PK Entertainment, tak ada permintaan khusus dari Ed Sheeran, semuanya masih terbilang standar. Namun untuk skala Ed Sheeran hotelnya harus bintang 5, gim 24 jam dan 24 hours room service. Untuk mobil antar jemput sendiri pihak promotor belum bisa menjelaskan detailnya. Namun untuk kedatanngan di Indonesia nanti pihak PK Entertainment jika Ed Sheeran akan ke Indonesia dengan jet pribadi

4. Akan disuguhkan makanan khas Indonesia

Ed Sheeran akan disuguhkan makanan-makanan khas Indonesia (Foto: instagram @pane0107)

Pihak promotor menuturkan akan memberikan opsi-opsi makanan lezat Khas Indonesia kepada Ed Sheeran saat datang ke Indonesia nanti. Antara lain yaitu nasi goreng, sate, mie goreng, dan tentunya rendang.

5. Memilih GBK karena konser Ed Sheeran selalu besar

Stadion Utama Gelora Bung Karno jadi Venue Konser Ed Sheeran di Jakarta (Foto: instagram@gelorabungkarno_indonesia)

Dipilihnya Stadion Utama Gelora Bung Karno ternyata bukan tanpa alasan. Berdasarkan penuturan pihak PK Entertainment selaku promotor, karena konser-konser Ed Sheeran semuanya berskala besar atau skala stadion. Jadi pihak promotor berusaha untuk support dan mewujudkan konser yang tak kalah megah dengan negara-negara lainnya, karena itu GBK merupakan tempat yang sangat cocok untuk Konser Ed Sheeran Divide World Tour 2019. (ryn)

Baca juga yuk artikel menarik yang lainnya Velove Vexia Ungkap Kenangan Manisnya Tentang Jepang

#Ed Sheeran #Konser Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Raden Yusuf Nayamenggala

I'm not perfect but special

Berita Terkait

Fun
Konser BLACKPINK di GBK Malam Ini, Razia Senjata Hingga Imbauan Waspada Copet
Konser BLACKPINK di GBK malam ini menjadi salah satu pertunjukan musik paling dinanti di tahun 2025.
Wisnu Cipto - Sabtu, 01 November 2025
Konser BLACKPINK di GBK Malam Ini, Razia Senjata Hingga Imbauan Waspada Copet
ShowBiz
Lirik Lagu 'Chariot', Kolaborasi Spesial Westlife bersama Ed Sheeran
Ed Sheeran berperan besar dalam proses kreatif lagu Chariot yang dibawakan Westlife.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 30 Oktober 2025
Lirik Lagu 'Chariot', Kolaborasi Spesial Westlife bersama Ed Sheeran
ShowBiz
HYDE Siap Guncang Jakarta Lewat Tur Dunia 'HYDE [INSIDE] LIVE 2025', Siap-siap Kebagian Tiketnya!
HYDE siap mengguncang Jakarta lewat tur dunia bertajuk HYDE [INSIDE] LIVE 2025. Konser itu akan berlangsung 1 November 2025.
Soffi Amira - Selasa, 28 Oktober 2025
HYDE Siap Guncang Jakarta Lewat Tur Dunia 'HYDE [INSIDE] LIVE 2025', Siap-siap Kebagian Tiketnya!
ShowBiz
Barasuara Siap Gelar Tur Jalaran Sadrah, Rayakan Perjalanan Musik di Penghujung 2025
Barasuara bersiap untuk menggelar tur musik album Jalaran Sadrah di berbagai kota di Indonesia pada Desember 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 15 Oktober 2025
Barasuara Siap Gelar Tur Jalaran Sadrah, Rayakan Perjalanan Musik di Penghujung 2025
ShowBiz
'The Magic of Michael Jackson' akan Hentak Jakarta di 2026, Hidupkan Kembali Perjalanan Musik 'King of Pop'
Pertunjukan Michael - The Magic of Michael Jackson akan digelar 3-5 April 2026 di Nusantara International Convention Exhibition (NICE), PIK 2.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 10 Oktober 2025
'The Magic of Michael Jackson' akan Hentak Jakarta di 2026, Hidupkan Kembali Perjalanan Musik 'King of Pop'
ShowBiz
3 Hari Menyatu dalam Euforia Irama, ini Catatan Perjalanan di Synchronize Festival 2025
Tiga hari gelaran Synchronize Fest 2025 mencatatkan cerita tersendiri. Gelaran ini sukses meluapkan tema Saling Silang.
Soffi Amira - Kamis, 09 Oktober 2025
3 Hari Menyatu dalam Euforia Irama, ini Catatan Perjalanan di Synchronize Festival 2025
ShowBiz
Gandeng Ramengvrl, SKAI ISYOURGOD Siap Guncang Jakarta Lewat 'APAC Tour 2025'
SKAI ISYOURGOD siap mengguncang Jakarta lewat APAC Tour 2025. Dalam konser itu, ia menggandeng Ramengvrl.
Soffi Amira - Rabu, 08 Oktober 2025
Gandeng Ramengvrl, SKAI ISYOURGOD Siap Guncang Jakarta Lewat 'APAC Tour 2025'
ShowBiz
Ras Terkuat di Bumi Guncang Synchronize Fest 2025, Nasida Ria dan Mother Bank Berhasil Pukau Penonton!
Nasida Ria dan Mother Bank sukses memukau penonton Synchronize Fest 2025. Kolaborasi spektakuler ini menciptakan suasana intim dan meriah.
Soffi Amira - Sabtu, 04 Oktober 2025
Ras Terkuat di Bumi Guncang Synchronize Fest 2025, Nasida Ria dan Mother Bank Berhasil Pukau Penonton!
ShowBiz
White Shoes & The Couples Company Gebrak 'District Stage' di Synchronize Fest 2025
White Shoes & The Couples Company menggebrak District Stage di Synchronize Fest 2025. Mereka berhasil memukau para penggemarnya.
Soffi Amira - Jumat, 03 Oktober 2025
White Shoes & The Couples Company Gebrak 'District Stage' di Synchronize Fest 2025
ShowBiz
Foo Fighters: Live in Jakarta, Reuni Bersejarah di Jakarta Sukses 'Sihir' Ribuan Penonton
Foo Fighters membuka konser di Jakarta dengan lagu All My Life.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 03 Oktober 2025
Foo Fighters: Live in Jakarta, Reuni Bersejarah di Jakarta Sukses 'Sihir' Ribuan Penonton
Bagikan