Teknologi

Edit DNA Demi Jadi Manusia Super

P Suryo RP Suryo R - Senin, 20 November 2017
Edit DNA Demi Jadi Manusia Super

Editing DNA. (Foto: pixabay/LaCasadeGoethe)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

JOSIAH Zayner, ahli biokimia dan mantan pegawai NASA melakukan editing DNAnya sendiri. Dengan demikian otot badannya dapat berkembang dengan baik. Iapun mengharapkan eksperimennya dapat memberikannya kekuatan lebih dibandingkan sekarang.

Bukan hal yang mengherankan sebenarnya di dunia sains, bila tubuh pakarnya sendiri yang menjadi bahan percobaan.

Josiah Zayner. (Foto: mirror)

Joasih Zayner merupakan orang pertama yang mengedit sendiri DNAnya. Zayner membuang myostatin yang menghalangi terbentuknya otot, menggunakan teknologi pemotongan gen. Ia menyebutkan bahwa manusia sudah seharusnya bisa bebas dari 'perbudakan' gen.

Teknologi pemotongan DNA ini sangat ketat aturannya. Namun hukum membolehkan seseorang yang memiliki kemampuan untuk melakukannya pada diri sendiri.

Selain Zayner, ada seorang ilmuwan lainnya yang melakukan percobaan pada dirinya dengan menyuntikan gen mutasi agar manusia dapat melihat spektrum ultraviolet. (psr)

#Dna
Bagikan
Ditulis Oleh

P Suryo R

Stay stoned on your love

Berita Terkait

Indonesia
Polisi Umumkan Hasil Tes DNA Anak Lisa Mariana, Dipastikan Ayahnya Bukan Ridwan Kamil
perseteruan ini bermula ketika Lisa Mariana mengunggah tangkapan layar percakapan pribadinya dengan seseorang yang diduga Ridwan Kamil di Instagram pada 26 Maret 2025.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 20 Agustus 2025
Polisi Umumkan Hasil Tes DNA Anak Lisa Mariana, Dipastikan Ayahnya Bukan Ridwan Kamil
Indonesia
Teka-teki Ayah Anak Lisa Mariana Segera Terjawab, Hasil Tes DNA Ridwan Kamil Keluar Rabu 20 Agustus
Tes DNA dilakukan untuk membuktikan apakah Ridwan Kamil merupakan ayah kandung dari anak Lisa Mariana.
Wisnu Cipto - Selasa, 19 Agustus 2025
Teka-teki Ayah Anak Lisa Mariana Segera Terjawab, Hasil Tes DNA Ridwan Kamil Keluar Rabu 20 Agustus
Indonesia
Ridwan Kamil Tes DNA di Bareskrim, Lisa Mariana Berdoa Hasilnya tidak Direkayasa
Ridwan Kamil telah tiba lebih dahulu di Bareskrim Polri pada pukul 08.57 WIB untuk menjalani tes DNA.
Wisnu Cipto - Kamis, 07 Agustus 2025
Ridwan Kamil Tes DNA di Bareskrim, Lisa Mariana Berdoa Hasilnya tidak Direkayasa
Indonesia
Tiba di Bareskrim Polri untuk Tes DNA, Ridwan Kamil tak Banyak Bicara
Ridwan Kamil tiba di Bareskrim untuk menjalani tes DNA. Namun, ia tak banyak bicara dan hanya menyapa singkat para wartawan.
Soffi Amira - Kamis, 07 Agustus 2025
Tiba di Bareskrim Polri untuk Tes DNA, Ridwan Kamil tak Banyak Bicara
Indonesia
Ridwan Kamil Jalani Tes DNA di Bareskrim Hari ini, Siap Terima Apapun Hasilnya
Ridwan Kamil akan menjalani tes DNA di Bareskrim Polri, Kamis (7/8). Menurut kuasa hukumnya, Ridwan Kamil akan menerima apapun hasilnya nanti.
Soffi Amira - Kamis, 07 Agustus 2025
Ridwan Kamil Jalani Tes DNA di Bareskrim Hari ini, Siap Terima Apapun Hasilnya
Indonesia
Indonesia Kini Punya Bank Data Kesehatan Genomik, Namanya Portal SatuDNA
Indonesia tengah membangun bank data kesehatan berbasis genomik, yang dapat diakses melalui portal SatuDNA.
Wisnu Cipto - Jumat, 13 September 2024
Indonesia Kini Punya Bank Data Kesehatan Genomik, Namanya Portal SatuDNA
Indonesia
Tim DVI Kumpulkan 10 Sampel DNA Korban Kebakaran Depo Pertamina Plumpang
Tim Disaster Victim Identification (DVI) Polri telah mengumpulkan sepuluh sampel DNA keluarga korban kebakaran yang terjadi di Depo Pertamina Plumpang, Koja, Jakarta Utara, pada Jumat malam (3/3).
Mula Akmal - Minggu, 05 Maret 2023
Tim DVI Kumpulkan 10 Sampel DNA Korban Kebakaran Depo Pertamina Plumpang
Bagikan