Headline

Bursa Caketum Golkar, DPD Jabar Dukung Airlangga Hartarto

Eddy FloEddy Flo - Senin, 04 Desember 2017
Bursa Caketum Golkar, DPD Jabar Dukung Airlangga Hartarto

Calon Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto. (Foto: Twitter/Airlangga Hartarto)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.Com - Bursa calon Ketua Umum Partai Golkar pengganti Setya Novanto yang terjerat kasus korupsi e-KTP semakin ramai saja. Seiring munculnya sejumlah calon kuat pengganti Setnov, seperti Idrus Marham, Ade Komarudin dan Airlangga Hartarto dukungan dari DPD Partai Golkar mulai mengalir.

Sebagai salah satu DPD potensial Partai Golkar, DPD Jawa Barat menyatakan dukungannya kepada Airlangga Hartarto. Dukungan kepada Airlangga datang dari 24 DPD II Golkar Jabar. Hal tersebut disampaikan Ketua DPD I Partai Golkar Jabar, Dedi Mulyadi usai melakukan rapat konsolidasi DPD II Partai Golkar Provinsi Jabar di Purwakarta.

"Ada dua keputusan penting yaitu segera dilaksanakannya Munaslub Partai Golkar jangan lewat sampai Desember dan kami mendukung Calon ketua umum Airlangga Hartarto,' kata Dedi Mulyadi di Purwakarta, Senin (4/12) malam.

Munaslub dilaksanakan untuk kejayaan Golkar di masa yang akan datang dan merupakan langkah penyelamatan Golkar.

"Saya hari ini mengambil langkah-langkah strategis, mendorong terwujudnya partai Golkar menjadi partai bersih, merakyat dan berdedikasi," kata Dedi.

Dedi Mulyadi sebagaimana dilansir Antara mengatakan sikap politiknya terhadap perubahan partai Golkar adalah pada sikap lebih kecintaan terhadap partai Golkar.

"Seluruh keinginan masyarakat Golkar di Jawa Barat mengenai peta politik di Jawa Barat merupakan pembahasan yang penting dalam Musyawarah Nasional Luar Biasa," kata Bupati Purwakarta ini.

Munaslub tersebut membahas dua hal yaitu pertama perubahan struktur partai dan yang kedua adalah perubahan kultur partai.

"Perubahan struktur partai adalah mendorong terwujudnya struktur dan postur partai Golkar yang miskin struktur kaya fungsi dan itu mencerminkan orang-orang yang berkualitas," kata Dedi Mulyadi.

Kemudian perubahan kultur mendorongnya partai memiliki otomisasi partai dalam pengambilan keputusan dan tidak tersentral semua di Jakarta.(*)

#Dedi Mulyadi #Airlangga Hartarto #Ketua Umum Partai Golkar #Munaslub Partai Golkar
Bagikan
Ditulis Oleh

Eddy Flo

Simple, logic, traveler wanna be, LFC and proud to be Indonesian

Berita Terkait

Berita Foto
Menko Perekonomian Airlangga Hartarto Sambangi KPK Bahas Tarif Resiprokal Amerika Serikat
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto usai pertemuan dengan KPK di Gedung Merah Putih KPK, Kuningan, Jakarta, Rabu (14/1/2026).
Didik Setiawan - Rabu, 14 Januari 2026
Menko Perekonomian Airlangga Hartarto Sambangi KPK Bahas Tarif Resiprokal Amerika Serikat
Indonesia
Bahas Tarif Trump dan Impor Energi, Menko Airlangga Datangi KPK
Trump meminta Indonesia memberikan akses pada sumber daya alam, mineral serta meminta Indonesia membeli minyak dari Amerika.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 14 Januari 2026
Bahas Tarif Trump dan Impor Energi, Menko Airlangga Datangi KPK
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Dedi Mulyadi Disambut Ribuan Orang saat Tiba di Lokasi Bencana Sumatra
Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, disambut ribuan orang saat tiba di lokasi bencana Sumatra. Lalu, apakah informasi ini benar?
Soffi Amira - Senin, 12 Januari 2026
[HOAKS atau FAKTA]: Dedi Mulyadi Disambut Ribuan Orang saat Tiba di Lokasi Bencana Sumatra
Indonesia
Defisit Anggaran Capai Rp 695 Triliun, Airlangga Yakin Ekonomi Kuartal 4 Tumbuh Tinggi
Airlangga optimistis pertumbuhan ekonomi pada kuartal IV 2025 akan menjadi yang tertinggi dibandingkan kuartal sebelumnya.
Alwan Ridha Ramdani - Jumat, 09 Januari 2026
Defisit Anggaran Capai Rp 695 Triliun, Airlangga Yakin Ekonomi Kuartal 4 Tumbuh Tinggi
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Luhut Binsar Pandjaitan Sebut Kunjungan Dedi Mulyadi ke Sumatra Hanya Cuma Pencitraan
Ketua DEN, Luhut Binsar Pandjaitan, menyebut kunjungan Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, ke Sumatra hanya untuk pencitraan. Apakah informasi itu benar?
Soffi Amira - Jumat, 02 Januari 2026
[HOAKS atau FAKTA]: Luhut Binsar Pandjaitan Sebut Kunjungan Dedi Mulyadi ke Sumatra Hanya Cuma Pencitraan
Indonesia
Work From Mall, Padukan Kebutuhan Pekerja Fleksibel Sambil Ngopi
Penerapan Work From Mall dilakukan secara bertahap di sejumlah provinsi dengan dukungan Pemerintah daerah dan perusahaan teknologi.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 28 Desember 2025
Work From Mall, Padukan Kebutuhan Pekerja Fleksibel Sambil Ngopi
Indonesia
Pemerintah Sarankan Work From Mall, Demi Gig Economy
Pemerintah mendorong pemanfaatan pusat perbelanjaan sebagai ruang kerja alternatif yang mendukung perkembangan ekonomi digital dan gig economy.
Alwan Ridha Ramdani - Sabtu, 27 Desember 2025
Pemerintah Sarankan Work From Mall, Demi Gig Economy
Indonesia
[HOAKS ATAU FAKTA]: Dedi Mulyadi Disambut Ribuan Orang saat Kunjungi Korban Banjir Aceh dan Padang
Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, disambut ribuan orang saat mengunjungi korban banjir di Aceh dan Padang.
Soffi Amira - Kamis, 11 Desember 2025
[HOAKS ATAU FAKTA]: Dedi Mulyadi Disambut Ribuan Orang saat Kunjungi Korban Banjir Aceh dan Padang
Indonesia
Dedi Mulyadi Kunjungi Gedung KPK, Bahas Penyelamatan Aset Negara di Jawa Barat
Dedi Mulyadi mengunjungi Gedung KPK, Kamis (11/12). Kunjungan itu membahas penyelamatan aset negara di Jawa Barat.
Soffi Amira - Kamis, 11 Desember 2025
Dedi Mulyadi Kunjungi Gedung KPK, Bahas Penyelamatan Aset Negara di Jawa Barat
Indonesia
Wakil Wali Kota Bandung Jadi Tersangka Kasus Korupsi, KDM: Ikuti Prosedur Hukum!
Gubernur Jabar KDM merespons penetapan Wakil Wali Kota Bandung, Erwin, sebagai tersangka korupsi oleh Kejari Bandung. Tegaskan proses hukum harus dihormati.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 11 Desember 2025
Wakil Wali Kota Bandung Jadi Tersangka Kasus Korupsi, KDM: Ikuti Prosedur Hukum!
Bagikan