Bocoran Fitur Galaxy Ring, Cincin Pintar Samsung yang Bisa Pantau Kesehatan

Soffi AmiraSoffi Amira - Senin, 08 Juli 2024
Bocoran Fitur Galaxy Ring, Cincin Pintar Samsung yang Bisa Pantau Kesehatan

Samsung akan segera luncurkan Galaxy Ring. (Foto: Samsung)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Samsung bakal meluncurkan cincin pintar pertamanya tahun ini, yaitu Galaxy Ring. Cincin ini akan debut bersamaan dengan peluncuran smartphone layar lipat di Paris pada 10 Juli 2024.

Menjelang peluncurannya, beberapa bocoran mengenai Galaxy Ring telah muncul, termasuk harga yang diperkirakan mulai dari 449 euro atau sekitar Rp 7,8 juta. Galaxy Ring akan tersedia dalam tiga warna dan 13 ukuran. Kemudian, cincin pintar tersebut mulai dijual pada 19 Juli 2024 mendatang.

Galaxy Ring nantinya akan dilengkapi dengan fitur pemantauan kesehatan yang komprehensif, termasuk aplikasi Samsung Health, demikian diungkapkan Sammobile, beberapa waktu lalu.

Fitur utama dari cincin ini adalah bisa melacak kesehatan. Hal itu memungkinkan pengguna untuk memantau detak jantung dan tingkat stres secara real-time melalui aplikasi.

Baca juga:

Samsung Galaxy Ring Diprediksi Meluncur di Harga Rp 7 Jutaan

 Spesifikasi lengkap Samsung Galaxy Ring. (Foto: Samsung)
Spesifikasi lengkap Samsung Galaxy Ring. (Foto: Samsung)

Selain itu, Galaxy Ring juga menawarkan metrik kesehatan lanjutan, seperti pengukuran suhu kulit dan prediksi siklus menstruasi.

Kemampuan mendeteksi dengkuran juga akan hadir pada Galaxy Ring, atau mirip dengan yang ada di Galaxy Watch. Fitur ini menggunakan mikrofon smartphone untuk merekam audio sekaligus memantau waktu mendengkur dan pernapasan yang tidak normal.

Desain Galaxy Ring akan hadir dalam berbagai ukuran, mulai dari 5 hingga 13, dengan kapasitas baterai yang bervariasi sesuai dengan ukurannya.

Cincin dengan ukuran 5 hingga 13 (ukuran US) itu memiliki baterai 17 mAh. Sementara itu, ukuran 8 hingga 11 memiliki baterai 18,5 mAh dan ukuran terbesar 12 dan 13 memiliki baterai 22,5 mAh. (waf)

Baca juga:

Resmi Rilis di Indonesia, Intip Fitur Lengkap Huawei Watch Fit 3

#Samsung #Kesehatan #Cincin Pintar
Bagikan
Ditulis Oleh

Andrew Francois

I write everything about cars, bikes, MotoGP, Formula 1, tech, games, and lifestyle.

Berita Terkait

Tekno
Desain Samsung Galaxy A57 Terungkap di TENAA, Lebih Ramping dengan Kamera Baru
Desain Samsung Galaxy A57 kini sudah terungkap di TENAA. Bodinya lebih ramping dengan modul kamera baru.
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
Desain Samsung Galaxy A57 Terungkap di TENAA, Lebih Ramping dengan Kamera Baru
Tekno
Samsung Galaxy A57 Sudah Lolos Sertifikasi TENAA, Berikut Spesifikasi Lengkapnya
Samsung Galaxy A57 sudah lolos sertifikasi TENAA. Lalu, spesifikasi lengkapnya juga terungkap dalam daftar tersebut.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Samsung Galaxy A57 Sudah Lolos Sertifikasi TENAA, Berikut Spesifikasi Lengkapnya
Berita Foto
Program Keluarga SIGAP Dorong Perubahan Perilaku Lewat Layanan Kesehatan Primer
Ketua Tim Bidang Penyusunan Rencana Prioritas Pemanfaatan Dana Desa, Sappe M. P. Sirait saat Program Keluarga Sigap di Jakarta, Kamis (15/1/2026).
Didik Setiawan - Kamis, 15 Januari 2026
Program Keluarga SIGAP Dorong Perubahan Perilaku Lewat Layanan Kesehatan Primer
Tekno
Apple Ring Masih Malu-Malu Kucing Muncul di 2026, Fans Apple Diminta Sabar Menanti
Wood menilai fokus Tim Cook pada inovasi teknologi kesehatan dan pemantauan tidur menjadikan produk ini sebagai langkah logis bagi warisan jangka panjang Cook
Angga Yudha Pratama - Kamis, 15 Januari 2026
Apple Ring Masih Malu-Malu Kucing Muncul di 2026, Fans Apple Diminta Sabar Menanti
Indonesia
Usai Banjir Bandang, Warga Aceh Tamiang Banyak Alami Gangguan Kesehatan
Ratusan pengungsi pascabanjir bandang di Aceh Tamiang mengalami berbagai penyakit seperti ISPA hingga diare. Tim Dokkes Polri turun beri layanan kesehatan.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 15 Januari 2026
Usai Banjir Bandang, Warga Aceh Tamiang Banyak Alami Gangguan Kesehatan
Lifestyle
Tren Smartphone 2026: Hilangnya Logo Hasselblad Hingga Zeiss, Sinyal Kematian Branding Mewah di Ponsel Pintar?
Konsumen saat ini lebih kritis dalam membelanjakan uang dan lebih memilih dukungan perangkat lunak yang panjang
Angga Yudha Pratama - Rabu, 14 Januari 2026
Tren Smartphone 2026: Hilangnya Logo Hasselblad Hingga Zeiss, Sinyal Kematian Branding Mewah di Ponsel Pintar?
Lifestyle
Samsung Perkenalkan Galaxy A07 5G di Laman Resmi, Simak Spesifikasi Lengkap dan Fitur Unggulannya
Samsung Galaxy A07 5G mengunggulkan ketahanan daya melalui baterai berkapasitas monster 6.000 mAh
Angga Yudha Pratama - Rabu, 14 Januari 2026
Samsung Perkenalkan Galaxy A07 5G di Laman Resmi, Simak Spesifikasi Lengkap dan Fitur Unggulannya
Fun
Apple Pimpin Pasar Smartphone Global 2025, Kalahkan Samsung dan Xiaomi!
Apple mendominasi pasar smartphone global pada 2025. Apple mengalahkan Samsung dan Xiaomi dalam persaingan ini.
Soffi Amira - Selasa, 13 Januari 2026
Apple Pimpin Pasar Smartphone Global 2025, Kalahkan Samsung dan Xiaomi!
Dunia
AS Kurangi Jumlah Vaksin Wajib untuk Anak-Anak, Timbulkan Kekhawatiran Peningkatan Risiko Penyakit
Perubahan ini terjadi setelah Presiden Donald Trump meminta Departemen Kesehatan dan Layanan Kemanusiaan AS (HHS) meninjau bagaimana negara-negara sejawat merekomendasikan vaksin.
Dwi Astarini - Selasa, 06 Januari 2026
  AS Kurangi Jumlah Vaksin Wajib untuk Anak-Anak, Timbulkan Kekhawatiran Peningkatan Risiko Penyakit
Indonesia
Gubernur Pramono Tegaskan belum Ditemukan Super Flu di Jakarta
Pemerintah DKI telah berkoordinasi dengan Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin ihwal Super Flu ini.
Dwi Astarini - Selasa, 06 Januari 2026
Gubernur Pramono Tegaskan belum Ditemukan Super Flu di Jakarta
Bagikan