Kecantikan

Bantu Kesehatan Mental, Selena Gomez Brand Luncurkan Kosmetik

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Jumat, 11 September 2020
Bantu Kesehatan Mental, Selena Gomez Brand Luncurkan Kosmetik

Selena Gomez memang sangat memperhatikan riasan wajah. (Foto: Allure)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

PENYANYI Selena Gomez tampaknya mengikuti jejak selebritas lain untuk merilis produk kosmetik. Baru-baru ini, pelantun lagu Lose You To Love Me ini meluncurkan merek kosmetiknya sendiri yang diberi nama Rare Beauty. Brand kosmetiknya ini juga mengangkat tema kesehatan yang menjadi perhatian Selena Gomez.

Sejak kecil, Gomez sering menghabiskan banyak waktu di kursi makeup. Ia pun tampak mahir untuk menghias wajahnya dan memadukannya dengan pakaian yang kece.

Baca juga:

Ekspresikan Diri dan Mood dengan Variasi Bentuk Eyeliner

Jadi, bukan hal baru lagi jika Gomez meluncurkan produk kosmetik bernama Rare Beauty yang saat ini bisa dibeli via e-commerce.

Bantu Kesehatan Mental, Selena Gomez Brand Luncurkan Kosmetik
Hasil penjualan akan disumbangkan ke Rare Impact Fund. (Foto: Global Cosmetics News)

Tak hanya sekada produk kosmetik saja, satu persen dari hasil penjualan setiap produknya akan disumbangkan ke Rare Impact Fund yang mendukung layanan kesehatan mental.

Rare Impact Fund bertujuan untuk mengumpulkan USD 100 juta atau sekitar Rp1,4 triliun selama 10 tahun ke depan untuk menyediakan layanan kesehatan mental bagi komunitas yang kurang terlayani.

Hal ini pun menjadikannya salah satu dana kesehatan mental perusahaan terbesar. Dalam videonya bersama Vogue, Gomez menyampaikan bagaimana makeup berpengaruh terhadap kepercayaan diri.

“Saya sangat peduli dengan kesehatan mental, dan saya percaya ini adalah bagian dari self-esteem dan bagian dari kamu melihat dirimu,” tutur Gomez.

Bantu Kesehatan Mental, Selena Gomez Brand Luncurkan Kosmetik
Salah satu produk Rare Beauty. (Foto: Houston Chronicle)

“Kamu tidak perlu menggunakan makeup untuk melihat dirimu, tapi makeup bukalah sebuah lelucon. Ini sebenarnya indah dan luar biasa yang bisa menyatukan orang,” lanjutnya.

Baca juga:

Makeup Tetap On Meski Pakai Masker

Rare Beauty juga memiliki pesan yang lebih dalam dan selalu menjadi keinginan mantan kekasih Justin Bieber itu. Ia menghabiskan dua tahun menciptakan merek dagang ini, yang tujuannya meningkatkan harga diri seseorang dengan mendorong emreka untuk menyadari bahwa setiap orang terlahir unik.

“Saya sangat bersemangat untuk merilis produk kecantikan yang tidak hanya membuat kita merasa luar biasa, tetapi juga merayakan apa yang membuat kita masing-masing unik dan langka,” kata Gomez mengutip Variety.

Gomez disebut terlibat secara langsung dalam pembuatan produk. Saat ini kosmetik yang ditawarkan meliputi liquid liner, foundation, lisptik, highlight, liquid blush, lip balm, concelear, pensil alis, bedat padat dan primer. (and)

Baca juga:

Bersihkan Kuas Makeup, Bisa jadi Sarang Kuman

#Kosmetik #Selena Gomez #Kecantikan #Fashion
Bagikan
Ditulis Oleh

Ananda Dimas Prasetya

nowhereman.. cause every second is a lesson for you to learn to be free.

Berita Terkait

Indonesia
dr Richard Lee Daftar Permohonan Praperadilan Usai Terancam 12 Tahun Kurungan, Begini Respons Polisi
Polisi juga memutuskan untuk memprioritaskan proses praperadilan ini sebelum melanjutkan agenda pemeriksaan tambahan terhadap Richard Lee
Angga Yudha Pratama - Senin, 26 Januari 2026
dr Richard Lee Daftar Permohonan Praperadilan Usai Terancam 12 Tahun Kurungan, Begini Respons Polisi
Fashion
Beauty Science Tech 2026, Satukan Sains, Teknologi, dan Dampak Bermakna
ParagonCorp memadukan sains, teknologi, dan nilai kebermanfaatan guna menghadirkan inovasi yang kompetitif secara global serta berkelanjutan.
Dwi Astarini - Kamis, 22 Januari 2026
Beauty Science Tech 2026, Satukan Sains, Teknologi, dan Dampak Bermakna
ShowBiz
Perancang Busana Italia Valentino Meninggal Dunia di Usia 93 Tahun
Sejak awal, Valentino dikenal lewat gaun-gaun merahnya sehingga dikenal dalam dunia mode sebagai 'Valentino red'.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Perancang Busana Italia Valentino Meninggal Dunia di Usia 93 Tahun
Fashion
UNTOLD Stories: di Balik Outfit Kece Atlet Indonesia untuk SEA Games Thailand 2025
Brand fesyen lokal UNTOLD menjadi perancang streetwear atlet Indonesia di SEA Games 2025 Thailand lewat koleksi 'Satu untuk Indonesia'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 17 Desember 2025
UNTOLD Stories: di Balik Outfit Kece Atlet Indonesia untuk SEA Games Thailand 2025
Indonesia
Iklan Digital Kosmetik Vulgar Jadi Incaran BPOM, Termasuk di Marketplace
Tidak boleh lagi ada promosi kosmetik yang melanggar norma susila, dengan disertai berbagai klaim yang dinilai menyesatkan yang terlalu vulgar.
Wisnu Cipto - Rabu, 10 Desember 2025
Iklan Digital Kosmetik Vulgar Jadi Incaran BPOM, Termasuk di Marketplace
Indonesia
Kaum Pria Hati-Hati! Ini 13 Kosmetik dengan Klaim Menyesat Terkait Alat Vital
Temuan ini berasal dari hasil pemantauan BPOM sepanjang 2025 di berbagai platform digital, mulai dari marketplace hingga media sosial.
Wisnu Cipto - Rabu, 10 Desember 2025
Kaum Pria Hati-Hati! Ini 13 Kosmetik dengan Klaim Menyesat Terkait Alat Vital
Fashion
‘Light and Shape’: ESMOD Jakarta Rayakan Inovasi Mode dari Desainer Muda di Creative Show 2025
ESMOD Jakarta Creative Show 2025 menghadirkan 198 karya dengan tema 'Light and Shape'. Tampilkan inovasi, teknik, dan identitas kreatif desainer muda.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 10 Desember 2025
‘Light and Shape’: ESMOD Jakarta Rayakan Inovasi Mode dari Desainer Muda di Creative Show 2025
Fashion
UNIQLO Gandeng BABYMONSTER untuk Koleksi UT Terbaru, Tampilkan Desain Edgy dan Playful
Koleksi UT UNIQLO x BABYMONSTER hadir dengan grafis 'BATTER UP', siluet crop boxy, dan konten spesial para member.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 03 Desember 2025
UNIQLO Gandeng BABYMONSTER untuk Koleksi UT Terbaru, Tampilkan Desain Edgy dan Playful
Fashion
Thrifting makin Digandrungi, Industri Tekstil dalam Negeri Ketar-Ketir
Thrifting memang menyenangkan hati konsumen, tapi malah membikin hati produsen dan perajin tekstil Indonesia meringis karena ketimpangan yang sangat mencolok.
Dwi Astarini - Jumat, 28 November 2025
Thrifting makin Digandrungi, Industri Tekstil dalam Negeri Ketar-Ketir
ShowBiz
Tumbler Viral, Lebih daripada Gaya Hidup Sehat tapi Fashion Statement
Botol minum ini telah jadi penanda status sosial seseorang di publik.
Dwi Astarini - Jumat, 28 November 2025
Tumbler Viral, Lebih daripada Gaya Hidup Sehat tapi Fashion Statement
Bagikan