Aston Martin Bakal Luncurkan Mobil Listrik pada 2023

Soffi AmiraSoffi Amira - Rabu, 30 Maret 2022
Aston Martin Bakal Luncurkan Mobil Listrik pada 2023

Mobil Aston Martin Vanquish. Foto: Aston Martin

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Aston Martin kabarnya akan meluncurkan supercar mid-engine ketiga pada 2023 mendatang. Calon supercar terbaru tersebut akan dikembangkan berdasarkan mobil konsep Aston Martin Vanquish yang diperkenalkan pada 2019 dan dibekali mesin V8 dari AMG.

Menurut keterangan Presiden Aston Martin, Lawrence Strol bahwa versi produksi calon supercar-nya ini akan menghilangkan nama Vanquish yang digunakan di mobil konsep pada 2019.

Baca juga:

Ratusan Mobil Listrik Tesla Kena Recall, Ada Apa?

Bagian sisi samping Aston Martin Vanquish
Bagian sisi samping Aston Martin Vanquish. Foto: Aston Martin

Seperti produk sebelumnya, pabrikan mobil asal Inggris ini mengisyaratkan bahwa versi konsepnya akan jauh berbeda dibandingkan versi produksinya, baik dari segi teknik maupun desain. Dengan adanya produk baru berpenggerak listrik ini, semakin memperkuat rencana Aston Martin untuk menghadirkan seluruh line up bertenaga listrik pada tahun 2025.

Seperti dilansir KabarOto.com, calon supercar Aston Martin ini dikabarkan akan menggunakan bahan serat karbon untuk bodinya dengan aerodinamis terinspirasi dari Aston Martin Valkyrie. Selain bobot keseluruhan sekitar 1.500 kg, sistem infotainment akan menggunakan teknologi hiburan Aston Martin terbaru yang digunakan line up produk yang diproduksi akhir 2022.

Soal performa, calon supercar ini dikabarkan akan dibekali mesin V8 4.000 cc milik Mercedes-AMG yang dipadukan dengan sistem hybrid. Untuk mesin bensinnya sendiri mampu menghasilkan tenaga 630 dk dan torsi 900 Nm. Sedangkan, untuk penggerak listriknya mampu menambah daya hingga 201 dk, sehingga daya gabungannya mencapai 831 dk.

Baca juga:

Brabus 800 XLP Superwhite, Cocok Buat Para Sultan!

Bagian belakang Aston Martin Vanquish
Bagian belakang Aston Martin Vanquish. Foto: Aston Martin

Berbekal spesifikasi tersebut, supercar ini kemungkinan besar akan bersaing dengan Ferrari 296 GTB dan Lamborghini Huracan berpenggerak listrik.

Kabarnya, debut supercar Aston Martin bermesin V8 diharapkan pada paruh kedua tahun 2023. Soal harga, kemungkinan sekitar Rp4,7 miliaran, atau lebih murah dibandingkan dengan Aston Martin Valhalla.

Baca juga:

Land Rover Defender 90 Rayakan 60 Tahun Film James Bond

#Otomotif #Mobil Listrik #Aston Martin
Bagikan
Ditulis Oleh

Soffi Amira

Berita Terkait

Indonesia
Pemerintah Belum Putuskan Insentif Bagi Industri Otomotif, Fokus Kembangkan Mobil Nasional
Terkait usulan lanjutan dari Kementerian Perindustrian, Airlangga menyebut pembahasan masih difokuskan pada kajian yang lebih mendasar.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 15 Januari 2026
Pemerintah Belum Putuskan Insentif Bagi Industri Otomotif, Fokus Kembangkan Mobil Nasional
Fun
Honda Ubah Logo H Legendaris, Desain Baru Debut Mulai 2027
Desain logo baru Honda itu akan memulai debutnya 2027, sekaligus merepresentasikan komitmen Honda dalam menghadapi era elektrifikasi dan teknologi cerdas
Wisnu Cipto - Rabu, 14 Januari 2026
Honda Ubah Logo H Legendaris, Desain Baru Debut Mulai 2027
Indonesia
VinFast Indonesia Ungkap Visi Strategis di Balik Pabrik EV Subang
VinFast berkomitmen memprioritaskan putra daerah Subang melalui pelatihan vokasi berstandar internasional
Angga Yudha Pratama - Rabu, 24 Desember 2025
VinFast Indonesia Ungkap Visi  Strategis di Balik Pabrik EV Subang
Berita
Penutupan Feders Gathering 2025 Jadi Ajang Temu Komunitas Motor Matic
Feders Gathering 2025 berakhir di Jakarta Selatan, menghadirkan kegiatan komunitas motor matic dan edukasi perawatan kendaraan.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 20 Desember 2025
Penutupan Feders Gathering 2025 Jadi Ajang Temu Komunitas Motor Matic
Berita
Peduli Bencana Sumatera Utara: Bantuan Pakaian dan Layanan Penggantian Oli Gratis untuk Warga Terdampak
Sebagai bentuk kepedulian terhadap bencana alam yang terjadi di Sumatra Utara, PT EMLI menjalankan program sosial bertajuk Federal Oil Peduli Bencana.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 20 Desember 2025
Peduli Bencana Sumatera Utara: Bantuan Pakaian dan Layanan Penggantian Oli Gratis untuk Warga Terdampak
Lifestyle
Tsunami Kendaraan Listrik 2025 Segera Usai, Pakar ITB Ramal Bakal Terjadi 'Kiamat Kecil' Buat EV Impor
2026 jadi tahun konsolidasi berat bagi pemain impor
Angga Yudha Pratama - Kamis, 18 Desember 2025
Tsunami Kendaraan Listrik 2025 Segera Usai, Pakar ITB Ramal Bakal Terjadi 'Kiamat Kecil' Buat EV Impor
Indonesia
VinFast Resmikan Pabrik Kendaraan Listrik di Subang, Tegaskan Komitmen Lokalisasi di Indonesia
VinFast baru saja meresmikan pabrik mobil listrik di Subang, Jawa Barat. VinFast menargetkan TKDN 80 persen pada 2030.
Soffi Amira - Senin, 15 Desember 2025
VinFast Resmikan Pabrik Kendaraan Listrik di Subang, Tegaskan Komitmen Lokalisasi di Indonesia
Lifestyle
Riding Bareng hingga Sharing Session, 'Sowan Nyaman' Rangkul Komunitas Motor Matic
Federal Oil menggelar acara Sowan Nyaman, yang diikuti puluhan pengendara dan komunitas motor matic besar.
Soffi Amira - Sabtu, 06 Desember 2025
Riding Bareng hingga Sharing Session, 'Sowan Nyaman' Rangkul Komunitas Motor Matic
Indonesia
Tingkatkan Penjualan Mobil Listrik, Kemenperin Tetap Siapkan Insentif di 2026
Dari data Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo), penjualan mobil selama Januari-Oktober 2025 secara wholesales (distribusi dari pabrik ke dealer) hanya sebanyak 634.844 unit.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 02 Desember 2025
Tingkatkan Penjualan Mobil Listrik, Kemenperin Tetap Siapkan Insentif di 2026
Berita Foto
Menilik Deretan Mobil Baru Mejeng di Ajang Otomotif Gaikindo Jakarta Auto Week 2025
Pengunjung melihat Mobil BAIC BJ30 dalam ajang pameran Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2025 di ICE BSD, Kabupaten Tangerang, Banten, Sabtu (29/11/2025).
Didik Setiawan - Sabtu, 29 November 2025
Menilik Deretan Mobil Baru Mejeng di Ajang Otomotif Gaikindo Jakarta Auto Week 2025
Bagikan