Angkat Soal Pernikahan Kontrak, Netflix Hadirkan K-Drama 'The Trunk'

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Sabtu, 30 November 2024
Angkat Soal Pernikahan Kontrak, Netflix Hadirkan K-Drama 'The Trunk'

The Trunk tayang di Netflix. (Foto: Netflix)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Merahputih.com - Netflix baru saja merilis drama Korea yang lama ditunggu-tunggu, bertajuk The Trunk. Ia adalah sebuah seri web drama yang diputar di 2024 yang disutradarai oleh Kim Kyu-tae.

Series tersebut diadaptasi dari novel berjudul sama karya Kim Ryeo-ryeong. Seri ini digantikan karena menampilkan peran comeback Gong Yoo memeran series panjang. Sekaligus dinanti-nantikan karena genre dramanya seputar romance mistery.

Dalam K-Drama ini Gong Yoo akan memerankan karakter Jeong Won beradu peran dengan Seo Hyun-jin yang berperan sebagai Noh In-ji.

Baca juga:

Song Hye-kyo Siapkan Proyek Drama Baru, Reuni dengan Penulis Noh Hee-kyung

The Trunk menceritakan seputar hubungan pernikahan yang karib disebut sebagai pernikahan kontrak. Noh In Ji (Seo Hyun Jin), sebagai seorang pegawai di layanan pernikahan NM (New Marriage) yang bertemu dengan Han Jeong Won (Gong Yoo), sebagai kliennya.

Sedangkan profesi dari Han Jeong Won adalah seorang produser musik yang dengan hubungan pernikahan yang gagal menyisakan trauma masa lalu, hingga hidupnya diliputi kecemasan dan kesepian.

Baca juga:

NewJeans akan Isi Soundtrack Drama 'A Time Called You'

Jeong Won dan In Ji terlibat dalam pernikahan sementara. Mulanya semua berjalan canggung, namun Jeong Won hidupnya perlahan membaik. Trauma kegagalan pernikahannya dengan mantan istrinya Seo Yeon, mulai terobati karena kehadiran In Ji.

Namun nyatanya perjalanan hidup mereka berdua tidak akan berjalan lancar. Ketika suatu saat muncul orang ketiga yang membuat kehangatan keluarga itu membuncah. Apakah Jeong Won akan menghadapi kembali traumanya dulu, siapakah sosok ketiga itu. The Trunk sudah dapat disaksikan via Netflix. (Tka)

#K-Drama #Serial Netflix
Bagikan
Ditulis Oleh

Tika Ayu

Berita Terkait

ShowBiz
Sukses Bikin Chemistry Sempurna di ‘Can This Love Be Translated?’, Kim Seon-ho Buka Hati Bareng Go Youn-jung
Seon-ho mengaku chemistry terbentuk secara alami ketika kedua orang membuka hati mereka.
Dwi Astarini - Rabu, 21 Januari 2026
Sukses Bikin Chemistry Sempurna di ‘Can This Love Be Translated?’, Kim Seon-ho Buka Hati Bareng Go Youn-jung
ShowBiz
Han Ji-min Comeback! 'The Practical Guide to Love' Siap Tayang Global Februari 2026
HBO Max menghadirkan The Practical Guide to Love, serial komedi romantis Korea terbaru dibintangi Han Ji-min. Tayang global 28 Februari 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Han Ji-min Comeback! 'The Practical Guide to Love' Siap Tayang Global Februari 2026
ShowBiz
Bikin Baper! 3 K-Drama Romansa Budak Korporat yang Relatable
Rekomendasi K-drama romansa berlatar dunia kantor dan kehidupan budak korporat. Kisah cinta emosional, realistis, dan relatable untuk penonton umum.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 20 Januari 2026
Bikin Baper! 3 K-Drama Romansa Budak Korporat yang Relatable
ShowBiz
Culinary Class Wars Lanjut ke Musim Ketiga, Netflix Buka Pendaftaran Tim
Alih-alih koki perorangan, kali ini tim produksi merekrut tim beranggotakan empat orang yang akan mewakili satu restoran.
Dwi Astarini - Jumat, 16 Januari 2026
   Culinary Class Wars Lanjut ke Musim Ketiga, Netflix Buka Pendaftaran Tim
ShowBiz
‘Can This Love Be Translated?’ Tayang 16 Januari di Netflix, Romansa Kim Seon-ho dan Go Youn-jung Lintas Negara
'Can This Love Be Translated?' tayang 16 Januari di Netflix.
Dwi Astarini - Jumat, 16 Januari 2026
‘Can This Love Be Translated?’ Tayang 16 Januari di Netflix, Romansa Kim Seon-ho dan Go Youn-jung Lintas Negara
ShowBiz
'Emily in Paris' Lanjut Musim Keenam, Lily Collins Umumkan Kabar Gembira
Netflix resmi memperpanjang Emily in Paris ke musim keenam yang dijadwalkan tayang pada 2026. Lily Collins mengonfirmasi langsung lewat media sosial.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 15 Januari 2026
'Emily in Paris' Lanjut Musim Keenam, Lily Collins Umumkan Kabar Gembira
ShowBiz
Shin Hye-sun dan Lee Jun-hyuk Resmi Diumumkan Main di Thriller Misteri Netflix ‘The Art of Sarah’, Tayang Perdana Februari
Shin Hye-sun dan Lee Jun-hyuk kembali bekerja sama setelah delapan tahun lalu berkolaborasi dalam drama 'Stranger'.
Dwi Astarini - Kamis, 15 Januari 2026
  Shin Hye-sun dan Lee Jun-hyuk Resmi Diumumkan Main di Thriller Misteri Netflix ‘The Art of Sarah’, Tayang Perdana Februari
ShowBiz
Syuting Hampir Rampung, 'All of Us Are Dead' Season 2 Makin Dekat Tayang
Syuting All of Us Are Dead Season 2 dikabarkan hampir rampung. Serial zombie Korea populer Netflix ini siap menuju perilisan setelah penantian panjang.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 14 Januari 2026
Syuting Hampir Rampung, 'All of Us Are Dead' Season 2 Makin Dekat Tayang
ShowBiz
Demi Jadi Penerjemah di ‘Can This Love Be Translated?’, Kim Seon-ho Belajar 4 Bahasa dalam 4 Bulan
Dalam serial ini, Seon-ho memerankan Ho-jin, seorang penerjemah andal yang fasih dalam berbagai bahasa, mulai dari Inggris dan Jepang hingga Italia.
Dwi Astarini - Rabu, 14 Januari 2026
Demi Jadi Penerjemah di ‘Can This Love Be Translated?’, Kim Seon-ho Belajar 4 Bahasa dalam 4 Bulan
ShowBiz
Penebusan Choi Kang-rok, ‘Culinary Class Wars 2’ Ditutup dengan Duel Sengit
Babak terakhir mempertemukan Kang-rok dengan Cooking Monster, yang meraih tiket final setelah pertarungan semifinal sengit melawan Hou Deok-juk.
Dwi Astarini - Rabu, 14 Januari 2026
 Penebusan Choi Kang-rok, ‘Culinary Class Wars 2’ Ditutup dengan Duel Sengit
Bagikan