Ada Gambar Hello Kitty di Produk Dr. Martens

Muchammad YaniMuchammad Yani - Kamis, 27 Februari 2020
Ada Gambar Hello Kitty di Produk Dr. Martens

Dr. Martens x Hello Kitty (Foto: Drmartens)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

DIKENAL sebagai produsen sepatu boots kulit berkualitas, Dr. Martens telah mengumumkan kerjasamanya dengan Sanrio Co., Ltd. perusahaan asal Jepang yang berfokus pada segmen kawaii budara populer Negeri Sakura.

Bentuk kerjasama ini membuat sepatu Dr. Martens yang identik dengan boots maskulin akan dipadukan dengan karakter Hello Kitty sehingga memberikan kesan kawaii. Dilansir dari situs resmi Dr. Martens, ada empat produknya yang disisipkan gambar Hello Kitty. Apa saja itu?

Baca juga:

Saat Menggunakan Eskalator, Tak Bergerak atau Berjalan?

1. sandals

Sepatu sendal Dr. Martens x Hello Kitty. (Foto: drmartens)
Sepatu sendal Dr. Martens x Hello Kitty. (Foto: drmartens)

Sepatu sandal ini didesain bergambar pita khas Hello Kitty di sepanjang tali pengikat. Desainnya cukup elegan karena masih memberikan kesan maskulin. Sepatu sandal ini memiliki sol tinggi dengan jahitan berwarna kuning khas Dr. Martens.

2. 8-hole boots

8-hole boots Dr. Martens x Hello Kitty. (Foto: drmartens)
8-hole boots Dr. Martens x Hello Kitty. (Foto: drmartens)

Sepatu boots kulit high dengan model delapan lubang tali ini terlihat semakin grunge dengan reseleting di bagian kanan sepatu kiri. Item ini dipermanis dengan gambar kecil karakter kucing asal Jepang yang terletak di bagian sisi sepatu.

Baca juga:

Naik Gunung? Persiapkan Celana yang Cocok

3. Tas berbentuk hati

Bags Dr. Martens x Hello Kitty. (Foto: drmartens)
(Trivia 3) Bags Dr. Martens x Hello Kitty. (Foto drmartens)

Tas mini berbentuk hati ini dihiasi dengan pita merah khas Hello Kitty yang mendominasi bagian atasnya. Pada bagian bawah tas, terdapat gambar Hello Kitty yang disandingkan dengan tulisan Dr. Martens berwarna emas.

4. 3-hole boots

3 hole boots Dr Martens x Hello Kitty. (Foto: drmartens)
3 hole boots Dr Martens x Hello Kitty. (Foto: drmartens)


Boots kulit pendek cocok banget untuk kalian yang mau tampil imut. Lambang hati berwarna putih terbalik ini didesain dengan gambar Hello Kitty kecil yang muncul dari sudut.

Koleksi dari Dr. Martens x Hello Kitty bisa kamu dapatkan dengan harga variatif mulai dari USD13 - 249 atau sekitar Rp200 sampai 3,5 juta. (Shn)

Baca juga:

Drama Ojol yang Mungkin Kamu Alami

#Fashion
Bagikan
Ditulis Oleh

Muchammad Yani

Lebih baik keliling Indonesia daripada keliling hati kamu

Berita Terkait

ShowBiz
Perancang Busana Italia Valentino Meninggal Dunia di Usia 93 Tahun
Sejak awal, Valentino dikenal lewat gaun-gaun merahnya sehingga dikenal dalam dunia mode sebagai 'Valentino red'.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Perancang Busana Italia Valentino Meninggal Dunia di Usia 93 Tahun
Fashion
UNTOLD Stories: di Balik Outfit Kece Atlet Indonesia untuk SEA Games Thailand 2025
Brand fesyen lokal UNTOLD menjadi perancang streetwear atlet Indonesia di SEA Games 2025 Thailand lewat koleksi 'Satu untuk Indonesia'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 17 Desember 2025
UNTOLD Stories: di Balik Outfit Kece Atlet Indonesia untuk SEA Games Thailand 2025
Fashion
‘Light and Shape’: ESMOD Jakarta Rayakan Inovasi Mode dari Desainer Muda di Creative Show 2025
ESMOD Jakarta Creative Show 2025 menghadirkan 198 karya dengan tema 'Light and Shape'. Tampilkan inovasi, teknik, dan identitas kreatif desainer muda.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 10 Desember 2025
‘Light and Shape’: ESMOD Jakarta Rayakan Inovasi Mode dari Desainer Muda di Creative Show 2025
Fashion
UNIQLO Gandeng BABYMONSTER untuk Koleksi UT Terbaru, Tampilkan Desain Edgy dan Playful
Koleksi UT UNIQLO x BABYMONSTER hadir dengan grafis 'BATTER UP', siluet crop boxy, dan konten spesial para member.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 03 Desember 2025
UNIQLO Gandeng BABYMONSTER untuk Koleksi UT Terbaru, Tampilkan Desain Edgy dan Playful
Fashion
Thrifting makin Digandrungi, Industri Tekstil dalam Negeri Ketar-Ketir
Thrifting memang menyenangkan hati konsumen, tapi malah membikin hati produsen dan perajin tekstil Indonesia meringis karena ketimpangan yang sangat mencolok.
Dwi Astarini - Jumat, 28 November 2025
Thrifting makin Digandrungi, Industri Tekstil dalam Negeri Ketar-Ketir
ShowBiz
Tumbler Viral, Lebih daripada Gaya Hidup Sehat tapi Fashion Statement
Botol minum ini telah jadi penanda status sosial seseorang di publik.
Dwi Astarini - Jumat, 28 November 2025
Tumbler Viral, Lebih daripada Gaya Hidup Sehat tapi Fashion Statement
Fashion
Panduan Thrifting Jakarta, Rekomendasi Seru dari Blok M Square hingga Pasar Santa
Banyak pemburu thrift merasa bahwa pakaian bekas memiliki karakter khas yang sulit ditemukan pada produk massal.
Dwi Astarini - Kamis, 27 November 2025
Panduan Thrifting Jakarta, Rekomendasi Seru dari Blok M Square hingga Pasar Santa
ShowBiz
Menenun Cerita Lintas Budaya: Kolaborasi Artistik Raja Rani dan Linying
The Breeze: Swim Swim Capsule Collection
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 12 November 2025
Menenun Cerita Lintas Budaya: Kolaborasi Artistik Raja Rani dan Linying
Fashion
JF3 Fashion Festival Bawa Industri Mode Indonesia ke Kancah Global, akan Tampil di Busan Fashion Week 2025
JF3 Fashion Festival mewujudkan visi Recrafted: A New Vision demi mengangkat kreativitas dan keahlian tangan Indonesia ke tingkat global melalui kolaborasi dan inovasi berkelanjutan.
Dwi Astarini - Selasa, 11 November 2025
JF3 Fashion Festival Bawa Industri Mode Indonesia ke Kancah Global, akan Tampil di Busan Fashion Week 2025
Fun
Dari Sneakers Langka hingga Vinyl Kolektibel, Cek 3 Zona Paling Hits di USS 2025
USS 2025 hadir dengan tiga area utama: Lifestyle Market, Reseller & Collector’s, serta Toys & Hobbies.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 07 November 2025
Dari Sneakers Langka hingga Vinyl Kolektibel, Cek 3 Zona Paling Hits di USS 2025
Bagikan